RENUNGAN HARIAN (11)

BERITA LAINNYA - 08 March 2022
  • Pembukaan : Ucapan selamat pagi dan harapan, tanggal 

Horas. Renungan Harian Carpe Diem kembali menjumpai anda sekalian hari ini, Selasa, 08 Maret 2022. Kiranya di hari ini damai sejahtera Allah yang melampaui segala akal memelihara hati dan pikiranmu di dalam Kristus Tuhan kita. Marilah kita memulai renungan Firman Tuhan hari ini dengan menyanyikan:

  •  Marende BE No. 707:2-3
  1. Ayat Harian : Efesus 5:2
    Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus Yesus juga telah

mengasihi kamu dan telah menyerahkan diriNya untuk kita sebagai

persembahan dan korban yang harum bagi Allah.

Refleksi Singkat:

Murid adalah pribadi yang bukan hanya belajar dari gurunya, namun juga meniru apa yang dilakukan oleh gurunya. Guru yang berhasil adalah guru yang mampu memolong muridnya melalui pengajaran dan teladan hidup sehingga muridnya berhasi mencapai potensi terbaiknya sebagai peribadi. Murid yang sukses adalah yang mampu mencapai prestasi lebih hebat daripada gurunya.

Sahabat carpe diem yang dikasihi Tuhan. Kita dan seluruh orang percaya adalah murid-murid Kristus. Oleh karena itu kepada dialah kita belajar. Yaitu melalui forman-Nya. Bukan hanya itu, sebagai murid, kewajiban kita adalah meniru apa yang dilakukan oleh Kristus, sang guru kita. Dan Ia telah memberikan teladan terbaik-Nya bagi kita. Yaitu mengaasihi kita secara paripurna hingga menyerahkan diri-Nya bagi kita. Teladan kasih inilah yang harus dilakukan oleh setiap kita sebagai muridnya. Sebagaimana yang dikatakan dalam Firman-nya hari ini, “Dan hiduplah di dalam kasih, sebagaimana Kristus Yesus juga telah mengasihi kamu dan telah menyerahkan diriNya untuk kita sebagai persembahan dan korban yang harum bagi Allah.

Dengan demikian ciri yang nyata dari setiap orang yang mengaku percaya dan menjadi murid Kristus adalah bahwa ia hidup di dalam Kasih. Yaitu hidup yang mengasihi Allah dengan segenap hati, jiwa, dan akalbudi. Mengasihi dirinya sebagai pribadi yang berharga di hadapan allah, serta mengasihi sesama seperti mengasihi diri sendiri. Hidup orang percaya yang menjadi murid Kristus adalah hidup yang disibukkan untuk mengasihi, Allah, dirinya, dan sesamanya. Tidak ada waktu baginya untuk membenci, iri, dan dengki kepada sesamanya. Sebagaimana kita yang tidak bisa hidup tanpa udara, demikian juga kita sebagai murid KRistus tidak dapat hidup menjauh dari Kasih Allah.  

Untuk dapat mengasihi sesama, kita harus dipenuhi oleh kasih Allah. Begitu dipenuhinya hingga kasih itu terpancara dan meluap kepada sesama. Dengan demikian, orang yang benar hidup dan dipenuhi kasih Allah, otomatis dia menjadi saluran kasih Allah itu kepada sesama. Demikianlah kita menjadi murid Kristus yang sejati. Karena kita hidup dalam kasih Allah, dipenuhi oleh kasih allah. Dan memancarkan kasih itu kepada sesama. Amin.

  1. Marilah kita ber-Doa 

YA Bapa, Allah penuh Kasih karunia. Engkau telah berbelas kasihan kepada kami dan menyertai kehidupan kami dengan kasih karunia-Mu yang besar itu. Sehingga tantangan dan persoalan demi persoalan dapat kami tanggung karena engkau menolong kami. Mampukanlah kami dengan kuasa Roh Kudus untuk terus berharap dan berusaha sehingga kami pada akhirnya mendapati bahwa kami adalah umat yang menang karena Engaku yang memenangkan kami. Demi nama Tuhan Yesus kami berdoa. Amin.

  1. Berkat

Kasih karunia dari Tuhan Yesus Kristus, Anugerah dari Allah Bapa, dlm persekutuan Roh Kudus besertamu selalu. Amin. 

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 August 2021
AMA21NG 8ENEFIT
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 August 2021
Countdown AMAZING BENEFIT- 1 Days to go
Countdown AMAZING BENEFIT- 1 Days to go
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 October 2021
Character Formation 2021
Character Formation 2021 SMAK 7 PENABUR Jakarta K...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 October 2021
Bina Iman Siswa 2021
Bina Iman Siswa 2021 SMAK 7 PENABUR Jakarta Kelas...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 October 2021
Career Day 2021
Career Day 2021
BERITA LAINNYA - 15 February 2023
RENUNGAN HARIAN 15 FEBRUARI 2023
BERITA LAINNYA - 13 February 2023
RENUNGAN HARIAN 13 FEBRUARI 2023
Pembukaan : Ucapan selamat pagi dan harapan, tang...
BERITA LAINNYA - 01 February 2023
RENUNGAN HARIAN 1 FEBRUARI 2023
Pembukaan : Ucapan selamat pagi dan harapan, tang...
BERITA LAINNYA - 02 February 2023
RENUNGAN HARIAN 2 FEBRUARI 2023
Pembukaan : Ucapan selamat pagi dan harapan, tang...
BERITA LAINNYA - 20 February 2023
RENUNGAN HARIAN 20 FEBRUARI 2023
Pembukaan : Ucapan selamat pagi dan harapan, tang...
BERITA LAINNYA - 12 April 2023
PUISI : Kisah Lama
BERITA LAINNYA - 13 April 2023
PUISI : Putih Abu-Abu
Putih Abu-Abu Karya: Calista Ribka Angelina Sihom...
BERITA LAINNYA - 14 April 2023
PUISI : Dia
DIA karya Ursula Carlota / X MIPA 3 U ntukm...
BERITA LAINNYA - 15 April 2023
PUISI : Doa Anak Kepada Orangtua
Doa Anak Kepada Orangtua Karya: Johannes Arnold ...
BERITA LAINNYA - 16 April 2023
PUISI : Mentariku
MENTARIKU Mentariku Ada keindahan di setiap semb...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Pertandingan Epik Basket: SMAN 37 vs. SMAK BJ di ...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Pertandingan Epik Basket: Duel Sengit antara SMAN...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, lapangan basket di S...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Bersatu dalam Raket dan Jaring: Pertandingan Bulu...
Di SMAK 7 PENABUR, Jakarta Timur, pada tanggal 3 ...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Pertarungan Sengit di Lapangan Bulu Tangkis: SMAK...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, lapangan bulu tangki...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Pertarungan Sengit di Lapangan Bulu Tangkis: SMAN...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, SMAK 7 PENABUR di Ja...
BERITA LAINNYA - 09 March 2024
Hari Musik Nasional 2024!
BERITA LAINNYA - 06 March 2024
Healthy Beast
Shalom AKSEN! 7️⃣👋 Gimana kabar kalian? Apakah ...
BERITA LAINNYA - 08 March 2024
Selamat hari musik nasional
Selamat hari musik nasional
BERITA LAINNYA - 05 March 2024
PENTAS SENI PENABUR CIPINANG "Snowhite" & "Mamami...
Haloo seluruh warga Komplek Cipinang Indah 👋🏻 ...
BERITA LAINNYA - 04 March 2024
Kebaktian Komplek PENABUR Cipinang indah Maret 20...
Kebaktian Komplek PENABUR Cipinang indah Maret 20...

Choose Your School

GO