RENUNGAN HARIAN 03 NOVEMBER 2022

BERITA LAINNYA - 03 November 2022

Ayat Harian :  1 Samuel 7:4

Kemudian orang-orang Israel menjauhkan para Baal dan para Asytoret dan beribadah hanya kepada TUHAN.

Refleksi Singkat:

Dalam pernikahan Kristen yang monogamy, setiap pribadi di dalamnya dituntut untuk setia sampai akhir. Tidak boleh ada cinta yang lain. Suami hanya mencintai dan memberi hidupnya untuk sang istri, demikian juga istri untuk suaminya. Konsep itu yang juga berlaku dalam relasi umat dengan TUHAN, Allah Israel. TUHAN telah memilih Israel sebagai umatNya. Israel dituntut hanya beribadah kepada TUHAN Allah. Tidak boleh ada Allah lain kecuali TUHAN. 

Setelah 20 tahun tabut TUHAN dipindahkan ke rumah Abinadab di Kiryat-Yearim, umat Israel mengeluh kepada TUHAN karena adanya ancaman dari Bangsa Filistin. Rupanya pada saat itu, umat Israel menduakan TUHAN. Mereka tidak hanya beribadah kepada TUHAN. Namun juga beribadah kepada allah lain, allah asing dan Asytoret (Dewi kesuburan yang disembah bangsa Sidon). Setelah mendengar keluhan umat Israel yang terancam oleh bangsa Filistin, Samuel memerintahkan mereka untuk kembali hanya beribadah kepada TUHAN, dan menyingkirkan allah-allah asing yang ada di antara mereka. Umat pun mengikuti petunjuk Samuel. Seperti yang dikatakan dalam firman Tuhan hari ini, kemudian orang-orang Israel menjauhkan para Baal dan para Asytoret, dan beribadah hanya kepada TUHAN. 

Sahabat Carpe Diem yang dikasihi Tuhan. Setiap hari kita berdoa kepada TUHAN, Allah kita. Di dalamnya kita menyampaikan keluhan-keluhan kita disertai permohonan agar Dia menolong kita. Melalui Firman-Nya hari ini, Allah meminta kita untuk memurnikan ibadah dan percaya kita hanya kepada Dia. Yaitu dengan melepaskan diri kita dari allah-allah lain yang ditawarkan di dunia ini. Diantaranya harta, jabatan, bahkan ego diri yang tinggi.

Tags:
BERITA LAINNYA - 12 February 2023
ENGLISH LITERACY - Little Woman
BERITA LAINNYA - 13 February 2023
ENGLISH LITERACY - english classic : the war of t...
Title : english classic : the war of the worlds ...
BERITA LAINNYA - 14 February 2023
ENGLISH LITERACY - Why the rich are getting richer
Title : Why the rich are getting richer Author :...
BERITA LAINNYA - 15 February 2023
ENGLISH LITERACY - Harry Potter and the Order of ...
Title : Harry Potter and the Order of the Phoenix...
BERITA LAINNYA - 16 February 2023
ENGLISH LITERACY - English Classics : Dracula (2)
Title : English Classics : Dracula Author : Bram...
BERITA LAINNYA - 07 July 2023
DAFTAR NAMA SISWA SMAK 7 PENABUR Jakarta , Tahun ...
BERITA LAINNYA - 13 July 2023
Janice Vashti Siswi SMAK 7 PENABUR Jakarta Peneri...
Janice Vashti siswi SMAK 7 PENABUR Jakarta termas...
BERITA LAINNYA - 28 July 2023
Happy Birthday BPK PENABUR!!! a poem from Chervyl...
Happy Birthday BPK PENABUR!!! a poem from Chervyl...
BERITA LAINNYA - 04 July 2023
Salah satu PEMENANG dalam OSN Provinsi DKI Jakart...
Salah satu PEMENANG dalam OSN Provinsi DKI Jakart...
BERITA LAINNYA - 14 August 2023
Selamat Hari Pramuka 14 Agustus 2023
Selamat Hari Pramuka 14 Agustus 2023
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
SIAPA RAJA BATTLEGROUND DI FORTELATIONS 2023? LIH...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
JAGOAN FLOORBALL MANA YANG MENGGUNCANG LAPANGAN F...
JAGOAN FLOORBALL MANA YANG MENGGUNCANG LAPANGAN F...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
SIAPA RAJA CATUR YANG MENAKLUKKAN PAPAN DI FORTEL...
SIAPA RAJA CATUR YANG MENAKLUKKAN PAPAN DI FORTEL...
BERITA LAINNYA - 13 October 2023
PENGUMUMAN JADWAL CLINIC CLASS SMAK 7 PENABUR JAK...
PENGUMUMAN JADWAL CLINIC CLASS SMAK 7 PENABUR JAK...
BERITA LAINNYA - 14 October 2023
Menggapai Mimpi di Universitas Indonesia: Perjala...
Menggapai Mimpi di Universitas Indonesia: Perjala...
BERITA LAINNYA - 14 January 2024
[LITERASI] Book Review: Tanya Jawab Sains : Fenom...
BERITA LAINNYA - 23 January 2024
[LITERASI] Book Review: John Muir: Kehidupanku Be...
Pengarang: Joseph Cornell Tidak ada seorang pun ...
BERITA LAINNYA - 20 January 2024
[LITERASI] Book Review: Why? Universe
Lee, Kwang-Woon buku ini menampilkan informasi ya...
BERITA LAINNYA - 26 January 2024
[LITERASI] Book Review: Dunia Menurut Fisika
Pengarang: Jim Al-Khalil Kelebihan: Menjelaskan t...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Keterampilan Proses Sains...
Pengarang: I Wayan Suja Kelebihan : kita dapat m...
BERITA LAINNYA - 30 April 2024
LOMBA PICTIONARY KARTINI SMAK 7 PENABUR
BERITA LAINNYA - 30 April 2024
LOMBA WATER WAR CLASSMEET KARTINI SMAK 7 PENABUR
Kegiatan lomba Water War pada saat classmeeting k...
BERITA LAINNYA - 30 April 2024
LOMBA PUISI CLASSMEET KARTINI SMAK 7 PENABUR
Lomba Puisi classmeet kartini SMAK 7 PENABUR yang...
BERITA LAINNYA - 30 April 2024
Mading Bertema ASEAN - SMAK 7 PENABUR
Mading Bertema ASEAN
BERITA LAINNYA - 30 April 2024
Mading Organisasi - Organisasi Regional - SMAK 7 ...
Mading yang menjelaskan organisasi organisasi yan...

Choose Your School

GO