PUISI : Taubat

BERITA LAINNYA - 15 March 2023

Taubat

Karya Abraham Bukhari T. H. / X MIPA 2

 

Angin terhembus hantam daratan

Berkatalah tuan

Rumpang kata yang dikatakan

Akan hari esok yang segera datang

Hawa damai tersiar dengan kencang

Angin terhembus berkatanya cinta

Mengapa? tanya Sang Pujangga

Makna melipur hari yang lara

 

Berlabuhnya Ia di takhtanya

Unta dan elang tunduk padanya

Kehadiratnya lah pinta mereka

Hembusan masih melawan dengan kencang

Aku masih ingin kata cinta

Risau, tak mampu ku utarakannya

Ingin sekali ke haribaan nya

 

Tembangan-tembangan yang ku tembangkan

Resapi dan maknai

Empati darinya tak pernah mati

Yang ku jagalah yang kau beri

Titian dan timbangan

Entah dimana engkau letakkan

Jawab apa yang harus ku cari

Arah mana yang harus ku lalui

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 27 November 2020
Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMAK 7 PENAB...
BERITA LAINNYA - 18 December 2020
Ibadah dan Perayaan NATAL 2021 SMAK 7 PENABUR Jak...
BERITA LAINNYA - 06 January 2021
Import Soal di Moodle menggunakan Examview
BERITA LAINNYA - 07 January 2021
KAPITA SELEKTA A7 2021 SESI 1 INTERNET SAFETY
BERITA LAINNYA - 18 December 2020
Puisi Natal Tesia Graciel
BERITA LAINNYA - 08 March 2023
english literacy (24)
BERITA LAINNYA - 16 March 2023
english literacy (25)
Judul =  ENGLISH LITERACY - The Man Who Went Too...
BERITA LAINNYA - 27 March 2023
english literacy (26)
Judul =  ENGLISH LITERACY - the shakespeare book...
BERITA LAINNYA - 15 March 2023
english literacy (27)
Judul =  ENGLISH LITERACY - English Classics: Ol...
BERITA LAINNYA - 16 March 2023
english literacy (28)
Judul =  ENGLISH LITERACY - The Faithful Dog and...
BERITA LAINNYA - 05 March 2023
PUISI : Pagiku yang Suram
BERITA LAINNYA - 06 March 2023
PUISI : Istirahat yang Tertunda
Istirahat yang Tertunda Karya Kadek Atri Julia / ...
BERITA LAINNYA - 07 March 2023
PUISI : Terang dalam Gelombang
Terang dalam Gelombang Karya Gavriel Anantha Nath...
BERITA LAINNYA - 08 March 2023
PUISI : Meraih Mimpi
Meraih Mimpi Karya Joshua Elnathan / X MIPA 2 J...
BERITA LAINNYA - 09 March 2023
PUISI : DIA (1)
"DIA" Karya Michelle Morra / X MIPA 2 Manis tut...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Laga Bulu Tangkis Ganda Penuh Semangat: SMAK 7 PE...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Prestasi dan Semangat: Pertarungan Sengit SMA Gan...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, lapangan bulu tangki...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Derbi Futsal Hebat: Pertarungan Sengit antara SMA...
Tanggal 3 Oktober 2023 akan selalu dikenang seb...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Derbi Futsal SMA PUSAKA 1: Pertarungan Sengit ant...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, lapangan futsal di S...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
SMAN 31 Jakarta Berhadapan dengan SMAN 13 Bekasi ...
Tanggal 3 Oktober 2023 akan selalu dikenang sebag...
BERITA LAINNYA - 15 March 2024
Materi Pelajaran untuk kelas 10 dan 11 yang belaj...
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
Pemberitahuan tentang hari Kamis Putih
Pemberitahuan tentang hari Kamis Putih
BERITA LAINNYA - 20 March 2024
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
BERITA LAINNYA - 16 March 2024
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
BERITA LAINNYA - 21 March 2024
Surat Pemberitahuan Akhir Registrasi FLS2N, LDBI ...
Surat Pemberitahuan Akhir Registrasi FLS2N, LDBI ...

Choose Your School

GO