PUISI : Mimpi Buruk

BERITA LAINNYA - 17 April 2023

Mimpi Buruk

Karya Jeremy N. D. / X MIPA 3

 

Jangankan memikirkan masa depan

Esok saja tak tahu menahu akan seperti apa

Rekaman sama yang berputar setiap saat

Ejaan hingga tanda baca yang sama persis

Memang untuk apa hidup dalam “rekaman”? 

Yaa.. kalau begitu, mau seperti apa hidup-mu?

 

Ntahlah, setidaknya lebih baik dari ini, setidaknya…

Ijinkan aku menulis sedikit bagian dari ceritaku

Cerita? Hidup ini tidak pernah merupakan cerita

Hingga warna rambut-mu saja tidak ditentukan dirimu

Ohh.. ini adalah mimpi.. yang sangat buruk..

Lantas, mengapa kau tidak terbangun dari mimpi ini?

Apakah aku bisa? 

Sudahkah kau mencoba? 

 

Dari dulu sampai sekarang, masih ada saja

Apakah itu?

Vas yang menutupi sikap di dalam-mu

Indah bukan?

Namun, itu yang menghalangi dirimu

 

Susah payah telah kau lalui 

Agar dapat menyenangkan yang lain

Ramah benar sikapmu, tetapi tidaklah pintar

Aku kira bersikap ramah adalah segalanya

Guna mendapatkan yang kuinginkan

Itulah mengapa aku hendak hancurkan vas tersebut

Hingga dapat melihat dunia dari sudut pandang lain

 

Tetapi, untuk apa juga? Dunia adalah tempat yang kejam

Ukiran yang kutinggalkan hanya akan tersapu air hujan

Ranah tempatku tertawa lama-lama akan hilang

Nyanyian merdu yang hanya akan terlupakan

Imaji kehidupan yang sebenarnya kuinginkan 

Pada akhirnya, hanyalah sebuah mimpi buruk yang tak pernah selesai

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 02 November 2020
Cipta Puisi & Podcast "Perjuangan Pemuda" Oleh Ja...
BERITA LAINNYA - 12 October 2020
Parent Fellowship " Saya Sayang Kamu? Ah Massa? "
BERITA LAINNYA - 12 October 2020
Ibadah Online Siswa 12 Oktober 2020
BERITA LAINNYA - 27 August 2020
Ibadah Guru & Karyawan Sekolah PENABUR Komplek Ci...
BERITA LAINNYA - 17 August 2020
Upacara Online 17 Agustus 2020
BERITA LAINNYA - 17 January 2023
RENUNGAN HARIAN 17 JANUARI 2023
BERITA LAINNYA - 19 January 2023
RENUNGAN HARIAN 19 JANUARI 2023
Ayat Harian :  Yohanes 12:46 Aku telah datang ke...
BERITA LAINNYA - 21 January 2023
RENUNGAN HARIAN 21 JANUARI 2023
Ayat Harian : 1 Yohanes 1:2 Hidup itu telah diny...
BERITA LAINNYA - 24 January 2023
RENUNGAN HARIAN 24 JANUARI 2023
Ayat Harian : Galatia 2:20 Namun aku hidup, teta...
BERITA LAINNYA - 26 January 2023
RENUNGAN HARIAN 26 JANUARI 2023
Ayat Harian :  Yeremia 31:25 Sebab Aku akan memb...
BERITA LAINNYA - 19 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN INDONESIA
BERITA LAINNYA - 20 August 2023
DAILY INSPIRATION - BERJUANG MERAIH KEMERDEKAAN
Berjuang Meraih Kemerdekaan Kemerdekaan bukanlah...
BERITA LAINNYA - 16 August 2023
DAILY INSPIRATION - INDONESIA MERDEKA
Seperti yang kita tahu , Indonesia sekarang su...
BERITA LAINNYA - 19 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (3)
Kemerdekaan Pada tanggal 17 Agustus 2023, Indones...
BERITA LAINNYA - 21 August 2023
DAILY INSPIRATION - BERKERJA, BELAJAR, BERDOA
Bekerja, Belajar, Berdoa Setiap manusia te...
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
TARIAN PELAJAR PANCASILA - KELAS X2
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
TARIAN PELAJAR PANCASILA - KELAS X3
Dalam rangka penguatkan profil pelajar Pancasila,...
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
TARIAN PELAJAR PANCASILA - KELAS X4
Tarian Pelajar Pancasila yang dibawakan oleh Kela...
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
TARIAN PELAJAR PANCASILA - KELAS X5
Dalam rangka menguatkan profil pelajar Pancasila,...
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
TARIAN PELAJAR PANCASILA - KELAS X6
Dalam Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila, ...
BERITA LAINNYA - 29 August 2024
Career Day Kelas XII di SMAK 7 PENABUR
BERITA LAINNYA - 06 September 2024
EDUFAIR di SMAK 7 PENABUR Jakarta: Menyambut Pelu...
EDUFAIR di SMAK 7 PENABUR Jakarta: Menyambut Pelu...
BERITA LAINNYA - 29 August 2024
Sex Education di SMAK 7 PENABUR: Meningkatkan Kes...
Sex Education di SMAK 7 PENABUR: Meningkatkan Kes...
BERITA LAINNYA - 23 September 2024
Senam Pagi Bersama Guru & Karyawan di SMAK 7 PENA...
Pada hari Senin, SMAK 7 PENABUR Jakarta mengadaka...
BERITA LAINNYA - 23 September 2024
FORTELATIONS: RESPLENDENT 2024: DAY 1 RECAP
Press the start and it’s on! FORTELATIONS: RESPL...

Choose Your School

GO