PUISI : Kasih-Nya Kuatku

BERITA LAINNYA - 21 April 2023

Kasih-Nya Kuatku

karya Keona Alindra K / X MIPA 3 

 

Ku tatap horizon cakrawala

Esok terlalu lama ditunggu

Onak duri mulai mencoba halangi jalanku

Nadiku berpacu dengan cepat 

Akankah aku kuat melewati semua?

 

Aral ini tetap harus kulewati

Langkah ini tetap harus aku kayuh

Inginku meraih yang kucitakan 

Niat dan tekad kukuatkan

Dari hatiku kukumpulkan keberanian

Rancangan Sang Khalik pasti yang terbaik

Aku pasrah dan berserah

 

Kasih-Nya terasa sejuk merasukiku Untuk semua ada masanya

Ungkapan syukurku pun tak henti 

Sesak hatiku semakin mereda

Untuk semua ada masanya

Matahari pasti akan bersinar hangat

Aku pun akan menerima kekuatan Surgawi

 

Nyatalah kasih-Mu kepadaku

Inilah yang kurindu

Nan merdu suara-Mu memanggilku

Damai-Mu membelai hatiku

Impianku kuselaraskan pada kehendak-Mu

Tiap langkahku ku mantapkan asaku

Arah mataku hanya tertuju pada-Mu

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 24 September 2021
Relasi dengan teman - Persekutuan Doa AKSEN
BERITA LAINNYA - 06 September 2021
Tuhan Mengasihi Sesama - Ibadah mingguan Siswa
Tuhan Mengasihi Sesama - Ibadah mingguan Siswa
BERITA LAINNYA - 13 September 2021
Konfesi GKI - Webinar BPK PENABUR Jakarta
Konvesi GKI - Webinar BPK PENABUR Jakarta
BERITA LAINNYA - 11 September 2021
FORTELATIONS 2021 - Video Opening
FORTELATIONS 2021 - Video Opening
BERITA LAINNYA - 13 September 2021
Bahagia ? - Juara 1 lomba Short Movie di SMAK PEN...
Bahagia ? - Juara 1 lomba Short Movie di SMAK PEN...
BERITA LAINNYA - 06 January 2023
ENGLISH LITERACY - English Classic : Peter Pan
BERITA LAINNYA - 07 January 2023
ENGLISH LITERACY - Where is Mount Rushmore?
Title : Where is Mount Rushmore? Author : True K...
BERITA LAINNYA - 08 January 2023
ENGLISH LITERACY - Star Wars Aftermath
Title : Star Wars Aftermath Author : Chuck wendi...
BERITA LAINNYA - 09 January 2023
ENGLISH LITERACY - English Classics : Dracula
Title : English Classics : Dracula Author : Bram...
BERITA LAINNYA - 10 January 2023
ENGLISH LITERACY - Trash of the Count's Family
Title : Trash of the Count's Family Author : Yu ...
BERITA LAINNYA - 24 April 2023
PUISI : Cita-citaku
BERITA LAINNYA - 25 April 2023
PUISI : Tuhan yang Bertahta di Hatiku
Tuhan yang Bertahta di Hatiku Karya Nathaniel Cl...
BERITA LAINNYA - 26 April 2023
PUISI - karya Christian Lukas
Cahaya terang yang dipancarkannya Hilangkan sega...
BERITA LAINNYA - 27 April 2023
PUISI : Hilang, Rindu
HILANG RINDU T Tak’kan sama lagi diriku H Hilan...
BERITA LAINNYA - 28 April 2023
PUISI : Buah Nanas
Buah Nanas karya Nathania Rebecca / X MIPA 1 Na...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
SIAPA RAJA BATTLEGROUND DI FORTELATIONS 2023? LIH...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
JAGOAN FLOORBALL MANA YANG MENGGUNCANG LAPANGAN F...
JAGOAN FLOORBALL MANA YANG MENGGUNCANG LAPANGAN F...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
SIAPA RAJA CATUR YANG MENAKLUKKAN PAPAN DI FORTEL...
SIAPA RAJA CATUR YANG MENAKLUKKAN PAPAN DI FORTEL...
BERITA LAINNYA - 13 October 2023
PENGUMUMAN JADWAL CLINIC CLASS SMAK 7 PENABUR JAK...
PENGUMUMAN JADWAL CLINIC CLASS SMAK 7 PENABUR JAK...
BERITA LAINNYA - 14 October 2023
Menggapai Mimpi di Universitas Indonesia: Perjala...
Menggapai Mimpi di Universitas Indonesia: Perjala...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Kisah anak muda biasa per...
BERITA LAINNYA - 08 January 2024
[LITERASI] Book Review: Bisnis di Era Digital, Wh...
Pengarang: Irsyad Kamal, Kurnia Khafidhatur Rafia...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Ditengah musim dingin
Pengarang: Isabel allende kita harus tetap seman...
BERITA LAINNYA - 08 January 2024
[LITERASI] Book Review: Be Strong and Never Weake...
Pengarang: David Setiawan dan Sri Kusuma Dewi Ba...
BERITA LAINNYA - 08 January 2024
[LITERASI] Book Review: Agile
Pengarang: PMI (Project Management Institute) Da...

Choose Your School

GO