PUISI : Kasih-Nya Kuatku

BERITA LAINNYA - 21 April 2023

Kasih-Nya Kuatku

karya Keona Alindra K / X MIPA 3 

 

Ku tatap horizon cakrawala

Esok terlalu lama ditunggu

Onak duri mulai mencoba halangi jalanku

Nadiku berpacu dengan cepat 

Akankah aku kuat melewati semua?

 

Aral ini tetap harus kulewati

Langkah ini tetap harus aku kayuh

Inginku meraih yang kucitakan 

Niat dan tekad kukuatkan

Dari hatiku kukumpulkan keberanian

Rancangan Sang Khalik pasti yang terbaik

Aku pasrah dan berserah

 

Kasih-Nya terasa sejuk merasukiku Untuk semua ada masanya

Ungkapan syukurku pun tak henti 

Sesak hatiku semakin mereda

Untuk semua ada masanya

Matahari pasti akan bersinar hangat

Aku pun akan menerima kekuatan Surgawi

 

Nyatalah kasih-Mu kepadaku

Inilah yang kurindu

Nan merdu suara-Mu memanggilku

Damai-Mu membelai hatiku

Impianku kuselaraskan pada kehendak-Mu

Tiap langkahku ku mantapkan asaku

Arah mataku hanya tertuju pada-Mu

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 04 August 2021
Renungan 2 Korintus 4 ayat 7
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
FROM PJJ TO MENTAL ILLNESS????
FROM PJJ TO MENTAL ILLNESS????
BERITA LAINNYA - 29 May 2021
DEMOTIVASI
DEMOTIVASI
BERITA LAINNYA - 01 November 2021
Percobaan perbedaan kovalen polar dan nonpolar ol...
Percobaan perbedaan kovalen polar dan nonpolar ol...
BERITA LAINNYA - 11 November 2021
Amanat pembina upacara dalam rangka memperingati ...
Amanat pembina upacara dalam rangka memperingati ...
BERITA LAINNYA - 07 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Media Newspapers
BERITA LAINNYA - 08 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Lottery
Title : The Lottery Author : Shirley Jackson Su...
BERITA LAINNYA - 09 February 2023
ENGLISH LITERACY - THE MEDIA
Title : THE MEDIA Author : Michael and Jane Pelu...
BERITA LAINNYA - 10 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Railway Children
Title : The Railway Children Author : E . Nesbit...
BERITA LAINNYA - 11 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Inheritance Games
Title : The Inheritance Games Author : Jeniffer ...
BERITA LAINNYA - 03 August 2023
DAILY INSPIRATION - KUJUNJUNG INDONESIA
BERITA LAINNYA - 04 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN
Kemerdekaan Tak terasa sudah 28 ribu dan 503 ha...
BERITA LAINNYA - 16 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN ADALAH AWAL DARI...
KEMERDEKAAN ADALAH AWAL DARI PERJUANGAN      ...
BERITA LAINNYA - 09 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN ZAMAN SEKARANG
KEMERDEKAAN ZAMAN SEKARANG   Nama : Bryan Jacob...
BERITA LAINNYA - 07 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (1)
KEMERDEKAAN Tujuh puluh delapan tahun yang lal...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Laga Sengit: Floorball SMA ANGKASA 1 vs. SMAK PEN...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Pertarungan Floorball: SMA SANTO ANTONIUS vs. SMA...
Pada tanggal 27 September 2023, lapangan floorbal...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Pertarungan Intens: Floorball SMAK KOTA WISATA vs...
Pada tanggal 27 September 2023, lapangan floorbal...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Duel Floorball Memikat: SMAK HARAPAN INDAH vs. SM...
Pada tanggal 27 September 2023, lapangan floorbal...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Duel Floorball Sengit: SMAK HARAPAN INDAH vs. SMK...
Pada tanggal 27 September 2023, lapangan floorbal...
BERITA LAINNYA - 14 March 2024
PEMESANAN SERAGAM SMAK 7 PENABUR Jakarta 2024
BERITA LAINNYA - 17 March 2024
SMAK 7 PENABUR Jakarta Menghormati Dedikasi Para ...
SMAK 7 PENABUR Jakarta Menghormati Dedikasi Para ...
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
TRIVIA OSIS SEKBID 1
TRIVIA OSIS SEKBID 1
BERITA LAINNYA - 24 March 2024
SMAK 7 PENABUR Memperkenalkan Program "BE A TEACH...
SMAK 7 PENABUR Memperkenalkan Program "BE A TEACH...
BERITA LAINNYA - 25 March 2024
Selamat berjuang di OSNK 2024 Siswa Siswi SMAK 7 ...
Selamat berjuang di OSNK 2024 Siswa Siswi SMAK 7 ...

Choose Your School

GO