PUISI - karya Ezra

BERITA LAINNYA - 13 March 2023

Karya Ezra / X MIPA 2

 

Entah sudah berapa gerhana

Zaman ini cepat berlalu

Rasa penyesalan setiap hari menghantui ku

Akan ku ingat selalu kenangan yang sudah berlalu

 

Masa yang sudah lewat biarkan menjadi pelajaran

Akan ku hadapi waktu yang sisa ini sebagai ujian

Rasa bersalah setiap ku mendengar namamu

Sekarang aku hanya menjadi ingatan yang berlalu

Inikah dimana semuanya berakhir?

Lalu kemana kah laut ini akan membawa ku?

Atau ku hanya akan tenggelam begitu saja

Mampu kah kapal ini bertahan

 

Namun akan ku coba berjuang

Apakah ini salam terakhir?

Terakhir atau bukan

Hanya ingin berkata bahwa masa itu adalah masa yang indah bagi ku

Api neraka sekarang sudah memanggil

Nampak sudah api neraka dari sini

Asri dunia ini sudah tidak terlihat

Emosi yang tercampur tidak dapat ku ekspresikan

Lalu dsinilah dimana ku berkata selamat tinggal

 

Sudah berapa purnama 

Inilah masa yang baru tanpamu

Banyak masih tahun yang harus di lalui

Andai dapat ku dapat mengulang semuanya

Rela ku mengorbankan segalanya

Apalah 1000 keping emas

Namun yang dapat ku lakukan hanyalah berterima kasih

Inilah pesan ku yang terakhir untukmu

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 27 November 2020
Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMAK 7 PENAB...
BERITA LAINNYA - 18 December 2020
Ibadah dan Perayaan NATAL 2021 SMAK 7 PENABUR Jak...
BERITA LAINNYA - 06 January 2021
Import Soal di Moodle menggunakan Examview
BERITA LAINNYA - 07 January 2021
KAPITA SELEKTA A7 2021 SESI 1 INTERNET SAFETY
BERITA LAINNYA - 18 December 2020
Puisi Natal Tesia Graciel
BERITA LAINNYA - 08 March 2023
english literacy (24)
BERITA LAINNYA - 16 March 2023
english literacy (25)
Judul =  ENGLISH LITERACY - The Man Who Went Too...
BERITA LAINNYA - 27 March 2023
english literacy (26)
Judul =  ENGLISH LITERACY - the shakespeare book...
BERITA LAINNYA - 15 March 2023
english literacy (27)
Judul =  ENGLISH LITERACY - English Classics: Ol...
BERITA LAINNYA - 16 March 2023
english literacy (28)
Judul =  ENGLISH LITERACY - The Faithful Dog and...
BERITA LAINNYA - 05 March 2023
PUISI : Pagiku yang Suram
BERITA LAINNYA - 06 March 2023
PUISI : Istirahat yang Tertunda
Istirahat yang Tertunda Karya Kadek Atri Julia / ...
BERITA LAINNYA - 07 March 2023
PUISI : Terang dalam Gelombang
Terang dalam Gelombang Karya Gavriel Anantha Nath...
BERITA LAINNYA - 08 March 2023
PUISI : Meraih Mimpi
Meraih Mimpi Karya Joshua Elnathan / X MIPA 2 J...
BERITA LAINNYA - 09 March 2023
PUISI : DIA (1)
"DIA" Karya Michelle Morra / X MIPA 2 Manis tut...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Laga Bulu Tangkis Ganda Penuh Semangat: SMAK 7 PE...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Prestasi dan Semangat: Pertarungan Sengit SMA Gan...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, lapangan bulu tangki...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Derbi Futsal Hebat: Pertarungan Sengit antara SMA...
Tanggal 3 Oktober 2023 akan selalu dikenang seb...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Derbi Futsal SMA PUSAKA 1: Pertarungan Sengit ant...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, lapangan futsal di S...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
SMAN 31 Jakarta Berhadapan dengan SMAN 13 Bekasi ...
Tanggal 3 Oktober 2023 akan selalu dikenang sebag...
BERITA LAINNYA - 15 March 2024
Materi Pelajaran untuk kelas 10 dan 11 yang belaj...
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
Pemberitahuan tentang hari Kamis Putih
Pemberitahuan tentang hari Kamis Putih
BERITA LAINNYA - 20 March 2024
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
BERITA LAINNYA - 16 March 2024
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
BERITA LAINNYA - 21 March 2024
Surat Pemberitahuan Akhir Registrasi FLS2N, LDBI ...
Surat Pemberitahuan Akhir Registrasi FLS2N, LDBI ...

Choose Your School

GO