Kenaikan Tarif Ojol yang Mempengaruhi Ojol tersebut

BERITA LAINNYA - 25 November 2022

Ojek online merupakah ojek sepeda motor yang menggunakan teknologi dengan memanfaatkan aplikasi pada smartphone yang memudahkan pengguna jasa untuk memanggil pengemudi ojek tidak hanya dalam hal sebagai saran pengangkutan orang atau barang namun dapat dimanfaatkan untuk membeli barang bahkan memesan makanan. Salah satu aplikasi yang kita sering pakai adalah aplikasi Gojek. Ojek online ini sangat diminati oleh banyak pengguna dikarenakan efensiensi dan juga harganya yang terjangkau dan murah. Namun beberapa saat yang lalu, tarif ojol dinaiki yang membuat dampak besar bagi pengguna juga penarik ojol tersebut. 

Kenaikan tarif ojek online ini sudah diberlakukan pada 11 September 2022 pukul 00:00. Hal ini dikarekanan untuk menyesuaikan keputusan dari kenaikan BBM subsidi jenis pertalite maupun solar. Hal ini mendapatkan kesan positif juga negatif bagi penarik ojol tersebut. 

Kenaikan tarif ini lah yang membuat seorang pengemudi ojol dari wilayah bekasi mengaku tidak mendapatkan untung sama sekali dikarenakan pelanggan memilih untuk tidak naik ojek online walaupun kenaikan hanya berkisar Rp 1000. Pengemudi ini mencatat akibat penurunan jumlah penumpang membuat pendapatan menurun hingga 20 persen diduga penumpang ojol mulai beralih ke transpotasi umum maupun roda dua pribadi. 

Namun ada juga seorang pengemudi ojol yang bersyukur dengan adanya kenaikan tarif ojol dan mengapresiasi keputusan Kemenhub dan perusahaan yang meresepon dengan cepat. Sang pengemudi hanya berharap kenaikan tarif ini dapat membantu biaya hidup dan juga bahan pokok yang juga menjaadi dampak dari kenaikan BBM. 

Jadi menurut saya, keputusan menaiki tarif ojol ini ada plus dan minusnya disisi masing-masing. Minusnya dikarenakan masyarakat sudah pasti akan memilih hal yang lebih murah akhirnya jumlah penumpang ojol akan semakin lebih sedikit. Oleh karena itu, pemerintah dapat juga membantu membatasi penggunaan transpotasi umum dan kendaraan pribadi untuk dapat membantu ojek online. 

Namun plusnya, kenaikan ini dapat membantu para penarik ojol untuk kehidupan pribadnya dikarenakan bahan pokokpun juga ikut naik harganya dikarenakan adanya kenaikan BBM. Jadi kenaikan tarif dapat juga membantu pendapatan mereka memenuhi kebutuhan mereka sehari hari.

 

oleh:

Nama : Gabriella Michella Patty

Kelas : XII MIPA 2

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 08 October 2022
Kemalasan Membaca Warga +62
BERITA LAINNYA - 14 October 2022
Rendahnya Literasi di Indonesia, Yang Salah Siapa?
Merupakan tugas membuat artikel dalam pelajaran b...
BERITA LAINNYA - 15 October 2022
Rendahnya Literasi Anak di Indonesia
Merupakan tugas membuat artikel dalam pelajaran ...
BERITA LAINNYA - 24 October 2022
4 Faktor Rendahnya Literasi di Indonesia
Merupakan tugas membuat artikel dalam pelajaran ...
BERITA LAINNYA - 08 October 2022
Penyebab rendahnya literasi Indonesia
Literasi di Indonesia merupakan isu yang sering ...
BERITA LAINNYA - 20 February 2023
ENGLISH LITERACY - Sense and Sensibility
BERITA LAINNYA - 21 February 2023
ENGLISH LITERACY - Online Teaching Of Learning As...
Title : Online Teaching Of Learning As A Foreign ...
BERITA LAINNYA - 22 February 2023
ENGLISH LITERACY - Battles of World War 2: Denmar...
Title : Battles of World War 2: Denmark and Norwa...
BERITA LAINNYA - 01 April 2023
ENGLISH LITERACY - Classic Motorcycles: The Art o...
Title : Classic Motorcycles: The Art of Speed Au...
BERITA LAINNYA - 02 April 2023
ENGLISH LITERACY - English for biology
Title : English for biology  Author : Teguh Hari...
BERITA LAINNYA - 17 August 2023
DAILY INSPIRATION - Ditebus dan Dibenarkan
BERITA LAINNYA - 28 August 2023
DAILY INSPIRATION - Merdeka untuk Maju sesuai Sil...
Merdeka untuk Maju sesuai Sila-silanya ...
BERITA LAINNYA - 27 August 2023
DAILY INSPIRATION - Apa itu Kurikulum Merdeka?
Apa itu Kurikulum Merdeka? Kementerian Pen...
BERITA LAINNYA - 07 August 2023
DAILY INSPIRATION - HARAFIAH ARTI BEBAS
Merdeka secara harfiah berarti bebas dari belengg...
BERITA LAINNYA - 08 August 2023
DAILY INSPIRATION - APAKAH KITA SUDAH MERDEKA?
Apakah Kita Sudah Merdeka? Merdeka adalah k...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
SMA Yadika 6 Memenangkan Pertarungan Sengit di Pe...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
Antisipasi Hebat: Pengumuman Doorprize oleh Kepal...
Ketegangan dan antusiasme memenuhi ruangan ketika...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
ARVEGA: DJ Performance yang Menggetarkan Hati dal...
Penutupan megah "Fortelations: Miraculous 2023" d...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Pertarungan Epik di Lapangan Basket: SMAK 7 Penab...
Pada tanggal 5 Oktober 2023, dalam ajang megah Fo...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Pertarungan Memukau di Lapangan Basket: SMAN 28 v...
Pada tanggal 5 Oktober 2023, Fortelations: Miracu...
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
TRIVIA OSIS SEKBID 1
BERITA LAINNYA - 24 March 2024
SMAK 7 PENABUR Memperkenalkan Program "BE A TEACH...
SMAK 7 PENABUR Memperkenalkan Program "BE A TEACH...
BERITA LAINNYA - 25 March 2024
Selamat berjuang di OSNK 2024 Siswa Siswi SMAK 7 ...
Selamat berjuang di OSNK 2024 Siswa Siswi SMAK 7 ...
BERITA LAINNYA - 26 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 1
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 1
BERITA LAINNYA - 27 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 2
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 2

Choose Your School

GO