EDUCATION FAIR SMAK 7 PENABUR 2023

BERITA LAINNYA - 26 August 2023

 

LINK PROPOSAL EDUCATION FAIR 2023 

 

EDUCATION FAIR SMAK 7 PENABUR 2023

Perkembangan zaman yang semakin modern dan kompleks menuntut setiap orang untuk mengenali serta mengasah bakatnya. Hal ini tentu bertujuan, agar suatu hari setiap orang mampu untuk bekerja memenuhi
kebutuhan hidupnya dan sesuai dengan passionnya. Namun demikian, tatkala mengejar impian yang sesuai dengan passion, banyak siswa diperhadapkanpada kebimbangan yaitu jurusan perkuliahan mana yang harus dipilih.

Untuk itulah, SMAK 7 PENABUR Jakarta memfasilitasi kebimbangan tersebut melalui kegiatan Education Fair 2023. Education Fair 2023 akan menolong dan memperlengkapi para siswa untuk mendapatkan berbagai
informasi terkait universitas serta fakultas yang tepat dan sesuai dengan minat masing-masing, sesuai dengan tema yang kami usung yaitu MIRACULOUS “MAKE YOUR OWN MIRACLE”.

MAKE YOUR OWN MIRACLE memiliki arti menciptakan keajaiban sendiri. Melalui tema ini kami berharap agar siswa dapat menciptakan keajaiban mereka sendiri dalam menyongsong masa depan. Setelah mengikuti
kegiatan ini diharapkan para siswa dapat lebih membuka pikirannya untuk dapat menentukan jurusan perkuliahan sehingga hal tersebut akan dapat beguna bagi masa depan para siswa.

Education Fair dengan tema MIRACULOUS “MAKE YOUR OWN MIRACLE” ini akan menyajikan berbagai informasi, antara lain:


a. Program-program unggulan di setiap universitas.
b. Penjelasan Program Studi, Fakultas dan Jurusan yang ditawarkan di perguruan tinggi.
c. Biaya studi, biaya hidup, tempat tinggal dan berbagai keperluan diperguruan tinggi
d. Penawaran program beasiswa.
e. Prospek dan lapangan kerja yang dapat diraih bagi masing-masing jurusan studi.
f. Gambaran tentang kualitas dan sistem perguruan tinggi.
g. Persyaratan memasuki perguruan tinggi.
h. Masa studi, dan penjelasan kurikulum.
i. Kesempatan belajar di luar negeri.
j. Pelaksanaan placement test di universitas, dll.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 29 September 2021
ANBK SMAK 7 PENABUR
BERITA LAINNYA - 01 October 2021
Selamat Hari Kesaktian Pancasila 2021
Selamat Hari Kesaktian Pancasila 2021
BERITA LAINNYA - 14 October 2021
IBADAH SISWA 14 Oktober 2021 SMAK 7 PENABUR JAKAR...
IBADAH SISWA 14 Oktober 2021 SMAK 7 PENABUR JAKAR...
BERITA LAINNYA - 07 January 2021
KAPITA SELEKTA A7 2021 SESI 2 ENTREPRENEURSHIP
BERITA LAINNYA - 09 January 2021
Kebaktian Awal Tahun 2021 SMAK 7 PENABUR Jakarta
BERITA LAINNYA - 10 January 2023
ENGLISH LITERACY - Trash of the Count's Family
BERITA LAINNYA - 11 January 2023
ENGLISH LITERACY - Alice's Adventures In Wonderla...
Title : Alice's Adventures In Wonderland Author ...
BERITA LAINNYA - 12 January 2023
ENGLISH LITERACY - Geronimo Stilton the Kingdom o...
Title : Geronimo Stilton the Kingdom of Fantasy ...
BERITA LAINNYA - 13 January 2023
ENGLISH LITERACY - Before the Coffee Gets Cold
Title : Before the coffee gets cold Author : Tos...
BERITA LAINNYA - 14 January 2023
ENGLISH LITERACY - Article about Fernando Alonso
Title : Article about Fernando Alonso Author : G...
BERITA LAINNYA - 25 August 2023
Seminar Sex Education 2023
BERITA LAINNYA - 25 August 2023
Daily Inspiration - Yey, aku menemukan Allah
Daily Inspiration - Yey, aku menemukan Allah
BERITA LAINNYA - 26 August 2023
Doa Bersama Jelang OSN 2023
Doa Bersama Jelang OSN 2023
BERITA LAINNYA - 26 August 2023
FESTIVAL CATUR PELAJAR TINGKAT NASIONAL 2023
FESTIVAL CATUR PELAJAR TINGKAT NASIONAL 2023
BERITA LAINNYA - 26 August 2023
EDUCATION FAIR SMAK 7 PENABUR 2023
EDUCATION FAIR SMAK 7 PENABUR 2023
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Ganda Putra Penuh Aksi: SMA PL 2 B vs. SMAN 44 Ja...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Duel Ganda Putra: SMAK 7 PENABUR vs. SMA Pusaka 1...
4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di Markas B...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Pertandingan Ganda Putra Memukau: SMAN 13 Jakarta...
Pada tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangki...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Pertarungan Sengit Ganda Putri: SMA Gandhi Ancol ...
Tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Pesona Bulu Tangkis Ganda Putri: Pertarungan Seng...
Tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 20 March 2024
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
BERITA LAINNYA - 16 March 2024
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
BERITA LAINNYA - 21 March 2024
Surat Pemberitahuan Akhir Registrasi FLS2N, LDBI ...
Surat Pemberitahuan Akhir Registrasi FLS2N, LDBI ...
BERITA LAINNYA - 21 March 2024
Pedoman pelaksanaan FLS2N 2024
Pedoman pelaksanaan FLS2N 2024
BERITA LAINNYA - 21 March 2024
Pedoman pelaksanaan O2SN 2024
Pedoman pelaksanaan O2SN 2024

Choose Your School

GO