DAILY INSPIRATION - Menyingkirkan Hawa Nafsu Duniawi

BERITA LAINNYA - 30 August 2023

 

Menyingkirkan Hawa Nafsu Duniawi

By Amos Christian 

Firman : Hiduplah oleh Roh, maka kamu tidak akan menuruti keinginan daging 

 

Apa sih itu merdeka?  Merdeka adalah situasi dimana kita bebas dari hal yang menekan(kekangan) atau menindas. Dari dulu umat manusia selalu melakukan yang namanya peperangan. Terkadang peperangan terjadi karena adanya rasa ingin menguasai apa yang dimiliki bangsa lain. Mereka juga ingin menunjukan bahwa negaranya lebih kuat dari negara yang lain. Sampai sekarang pun hal itu masih sering terjadi.

Pada saat ini memang sudah tidak ada yang namanya peperangan. Tetapi secara tidak langsung dan tanpa kita sadari, kita masih terjajah oleh bangsa sendiri. Kita sebagai masyarakat berkecukupan mungkin tidak merasakannya, tetapi untuk masyarakat kalangan ke bawah hal ini sangat merugikan bagi mereka. Kegiatan ini disebut korupsi, sebagaimana yang sering terjadi adalah korupsi bansos. Kasus yang dilakukan oleh bapak Juliari Batubara merupakan hal yang tidak terpuji.

Mungkin kita mangaku bahwa kita tidak pernah melakukan korupsi, tetapi sebenarnya kita pernah melakukan yang namanya korupsi. Ketika mengerjakan PR kita sering menyontek dengan teman. Korupsi akan terus ada apabila tidak ada yang namanya perubahan dari diri kita sendiri. Kita harus bisa mengendalikan diri dan belajar bagaimana supaya tidak terlalu nafsu akan hal duniawi.

Roh kudus diutus oleh tuhan untuk membantu kita dalam menyelesaikan setiap permasalah yang kita miliki. Seperti yang dikatakan oleh alkitab “Hiduplah dalam Roh, maka kamu tidak akan menuruti keinginan daging”. Kita harus bisa hidup dalam Roh supaya hidup kita tetap berada dijalan yang benar. Jika ada kemauan untuk berubah pasti ada jalannya. Jadi mulailah untuk hidup dalam penuh kejujuran.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 23 August 2022
Pertemuan Orang Tua X 2022
BERITA LAINNYA - 13 August 2022
Pertemuan Orang Tua XI dan XII 2022
Pertemuan Orang Tua XI dan XII 2022
BERITA LAINNYA - 18 August 2022
Retreat Siswa Kelas XI 2022
Retreat Siswa Kelas XI "Menjadi Tubuh Kristus Yan...
BERITA LAINNYA - 18 August 2022
Character Formation 2022 "Agents Of Transformatio...
Character Formation 2022 "Agents Of Transformatio...
BERITA LAINNYA - 29 September 2022
SEMINAR SEX EDUCATION X
SEMINAR SEX EDUCATION X
BERITA LAINNYA - 24 February 2023
ENGLISH LITERACY - Journey to the centre of the e...
BERITA LAINNYA - 25 February 2023
ENGLISH LITERACY - Mein Kampf
Title : Mein Kampf Author : Adolf Hitler Summar...
BERITA LAINNYA - 26 February 2023
ENGLISH LITERACY - Bad Luck
Title : Bad Luck Author : Pseudonymous Bosch Su...
BERITA LAINNYA - 27 February 2023
ENGLISH LITERACY - Lessons in miltary leadership ...
Title : Lessons in miltary leadership for enterpr...
BERITA LAINNYA - 28 February 2023
ENGLISH LITERACY - Earth
Title : Earth Author : Tere Liye Summarization ...
BERITA LAINNYA - 29 March 2023
PUISI : Pribadi dengan Nama
BERITA LAINNYA - 30 March 2023
PUISI : Meraih Mimpi (1)
Meraih Mimpi Karya Samuel Prasetyo / X MIPA 2 S...
BERITA LAINNYA - 31 March 2023
PUISI : Manchester United
Manchester United Karya Kenny Elchanan Mathew Tam...
BERITA LAINNYA - 01 March 2023
PUISI : Nona terang sudah tak bersinar lagi
Nona terang sudah tak bersinar lagi Karya Jason N...
BERITA LAINNYA - 02 March 2023
PUISI - karya Nicholas Diannugra
Karya Nicholas Diannugra / X MIPA 2 Nyatanya ke...
BERITA LAINNYA - 15 October 2023
Berani, Yakin, Bertindak: Perjalanan SMAK 7 Penab...
BERITA LAINNYA - 15 October 2023
Benar, Yakin, Bertindak": SMAK 7 Penabur Jakarta ...
Benar, Yakin, Bertindak": SMAK 7 Penabur Jakarta ...
BERITA LAINNYA - 15 October 2023
Bangun, Bergerak, Berdedikasi: Pagi Inspiratif Ke...
Bangun, Bergerak, Berdedikasi: Pagi Inspiratif Ke...
BERITA LAINNYA - 15 October 2023
Dari SMAK 7 ke Rindam Jaya: Saat Teamwork Mengins...
Dari SMAK 7 ke Rindam Jaya: Saat Teamwork Mengins...
BERITA LAINNYA - 15 October 2023
Menggali Kekuatan Diri Melalui Sarapan ala TNI!
Menggali Kekuatan Diri Melalui Sarapan ala TNI!
BERITA LAINNYA - 15 January 2024
[LITERASI] Book Review: Kekuatan Pikiran Bawah Sa...
BERITA LAINNYA - 15 January 2024
[LITERASI] Book Review: Pengantar Psikologi Sosia...
Pengarang: Dr. Intan Rahmawati, S.Psi., M.Si. De...
BERITA LAINNYA - 15 January 2024
[LITERASI] Book Review: Akuntansi Keuangan Meneng...
Pengarang: Hery S.E. Buku referensi bagi para ma...
BERITA LAINNYA - 22 January 2024
[LITERASI] Book Review: Pengantar Manajemen
Pengarang: Dr. Alexander Thian, M. Si. Cara mema...
BERITA LAINNYA - 22 January 2024
[LITERASI] Book Review: Cara Milenial Investasi S...
Pengarang: Kelompok Studi Pasar Lokal (KSPM) Univ...

Choose Your School

GO