DAILY INSPIRATION - Menyingkirkan Hawa Nafsu Duniawi

BERITA LAINNYA - 30 August 2023

 

Menyingkirkan Hawa Nafsu Duniawi

By Amos Christian 

Firman : Hiduplah oleh Roh, maka kamu tidak akan menuruti keinginan daging 

 

Apa sih itu merdeka?  Merdeka adalah situasi dimana kita bebas dari hal yang menekan(kekangan) atau menindas. Dari dulu umat manusia selalu melakukan yang namanya peperangan. Terkadang peperangan terjadi karena adanya rasa ingin menguasai apa yang dimiliki bangsa lain. Mereka juga ingin menunjukan bahwa negaranya lebih kuat dari negara yang lain. Sampai sekarang pun hal itu masih sering terjadi.

Pada saat ini memang sudah tidak ada yang namanya peperangan. Tetapi secara tidak langsung dan tanpa kita sadari, kita masih terjajah oleh bangsa sendiri. Kita sebagai masyarakat berkecukupan mungkin tidak merasakannya, tetapi untuk masyarakat kalangan ke bawah hal ini sangat merugikan bagi mereka. Kegiatan ini disebut korupsi, sebagaimana yang sering terjadi adalah korupsi bansos. Kasus yang dilakukan oleh bapak Juliari Batubara merupakan hal yang tidak terpuji.

Mungkin kita mangaku bahwa kita tidak pernah melakukan korupsi, tetapi sebenarnya kita pernah melakukan yang namanya korupsi. Ketika mengerjakan PR kita sering menyontek dengan teman. Korupsi akan terus ada apabila tidak ada yang namanya perubahan dari diri kita sendiri. Kita harus bisa mengendalikan diri dan belajar bagaimana supaya tidak terlalu nafsu akan hal duniawi.

Roh kudus diutus oleh tuhan untuk membantu kita dalam menyelesaikan setiap permasalah yang kita miliki. Seperti yang dikatakan oleh alkitab “Hiduplah dalam Roh, maka kamu tidak akan menuruti keinginan daging”. Kita harus bisa hidup dalam Roh supaya hidup kita tetap berada dijalan yang benar. Jika ada kemauan untuk berubah pasti ada jalannya. Jadi mulailah untuk hidup dalam penuh kejujuran.

Tags:
BERITA LAINNYA - 17 August 2023
poster HUT RI ke 78
BERITA LAINNYA - 30 August 2023
SUKSESKAN ANBK 2023
SUKSESKAN ANBK 2023
BERITA LAINNYA - 19 July 2023
HUT PENABUR 73
HUT PENABUR 73
BERITA LAINNYA - 10 July 2023
PLS ALGONUEVO DAY 1
PLS ALGONUEVO DAY 1
BERITA LAINNYA - 11 July 2023
PLS ALGONUEVO DAY 2
PLS ALGONUEVO DAY 2
BERITA LAINNYA - 25 October 2023
"Raja Termuda di Usia 7 Tahun! Pelajari Kisah Ins...
BERITA LAINNYA - 23 October 2023
"Kesetiaan dalam Hal Kecil: Rahasia Menuju Sukses...
"Kesetiaan dalam Hal Kecil: Rahasia Menuju Sukses...
BERITA LAINNYA - 25 October 2023
"Komitmen Tanpa Henti! Guru-Guru PENABUR Cipinang...
"Komitmen Tanpa Henti! Guru-Guru PENABUR Cipinang...
BERITA LAINNYA - 23 October 2023
"Menggapai Masa Depan Cerah: Minggu Literasi SMAK...
"Menggapai Masa Depan Cerah: Minggu Literasi SMAK...
BERITA LAINNYA - 22 October 2023
"Membangkitkan Semangat Lewat Harmoni: "Then Sing...
"Membangkitkan Semangat Lewat Harmoni: "Then Sing...
BERITA LAINNYA - 27 November 2023
Ucapan Belasungkawa
BERITA LAINNYA - 04 November 2023
OPENING PERICHORECIS 2023
OPENING PERICHORECIS 2023
BERITA LAINNYA - 04 November 2023
PERICHORECIS 2023 (WIYATAMANDALA)
PERICHORECIS 2023 (WIYATAMANDALA)
BERITA LAINNYA - 04 November 2023
PERICHORECIS 2023 (SEMINAR GURU PAK)
PERICHORECIS 2023 (SEMINAR GURU PAK)
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
P5 (Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia) oleh K...
BERITA LAINNYA - 21 January 2024
[LITERASI] Book Review: Laskar Pelangi
BERITA LAINNYA - 22 January 2024
[LITERASI] Book Review: Menemukan Bahagia dalam ...
Pengarang: Jessoo Summary: Kebahagian adalah ses...
BERITA LAINNYA - 23 January 2024
[LITERASI] Book Review: Penuntun Belajar Ekonomi
Pengarang: Kinanti Geminastiti, Nella Nurlita Su...
BERITA LAINNYA - 24 January 2024
[LITERASI] Book Reviews: 100+ nasihat terbaik dar...
Pengarang: Katie Couric Summary: Kita akan selal...
BERITA LAINNYA - 25 January 2024
[LITERASI] Book Review: Generasi Eksplorasi
Pengarang: IDN RESEARCH INSTITUTE, ALVARA RESEARC...
BERITA LAINNYA - 25 March 2024
Selamat berjuang di OSNK 2024 Siswa Siswi SMAK 7 ...
BERITA LAINNYA - 26 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 1
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 1
BERITA LAINNYA - 27 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 2
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 2
BERITA LAINNYA - 28 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 3
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 3
BERITA LAINNYA - 29 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 4
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 4

Choose Your School

GO