DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN

BERITA LAINNYA - 04 August 2023

Kemerdekaan

 

Tak terasa sudah 28 ribu dan 503 hari lamanya sejak Indonesia dinyatakan merdeka. Tentu untuk meraih kemerdekaan ada darah, keringat, dan air mata yang tumpah. Namun kini, para generasi-generasi muda hanya menikmati kemerdekaan yang sangat sulit untuk digapai. Hanya menikmati, tidak adanya jiwa nasionalisme untuk mengenang jasa-jasa para pahlawan kemerdekaan. Sampai saat ini, Indonesia merupakan negara berkembang yang memiliki jumlah penduduk yang sangat banyak, serta memiliki sumber daya alam yang melimpah.

Ada beberapa ilustrasi kekristenan yang dapat di imajenasikan. Pertama, kita sebagai generasi muda yang sudah berada di masa kemerdekaan oleh Yesus Kristus. Kedua, kita, sebagai generasi muda yang terkadang acuh tak acuh kepada siapa yang sudah memerdekakan kita dari dosa-dosa. Ketiga, kita bisa diilustrasikan sebagai Bangsa Indonesia yang sudah merdeka dan yang sedang berkembang. Banyak sekali anak-anak muda Kristen yang melupakan sejarah kemerdekaan umat Kristen. Mereka tidak peduli kepada Tuhan yang sudah rela mengurbankan dirinya untuk menebus dosa-dosa umat-Nya.

Tidak hanya itu, bahkan banyak yang sudah menyimpang dari jalan dan kehendak Tuhan. Hal tersebut dapat juga diilustrasikan dengan generasi-generasi penerus bangsa yang sudah acuh tak acuh dengan negaranya sendiri. Hanya menikmati kemerdekaan tanpa menerapkan perilaku Pancasila di kehidupan sehari-harinya. Meninggalkan Tuhan, tidak menghargai manusia, memilih teman, menentang pendapat orang lain, dan berperilaku tidak adil kepada seseorang. Perilaku-perilaku tersebut sangat menentang Pancasila dan juga ajaran Kristiani.

Jadi, sebagai generasi penerus bangsa dan juga umat Kristiani, marilah berperilaku sesuai ajaranNya. Ingatlah dan resapi arti kemerdekaan. Walaupun Tuhan sudah memerdekakan kita semua dari dosa-dosa, namun kita haru tetap berjalan dengan kebenaranNya, Walaupun negara kita sudah merdeka, jangan segan-segannya melupakan perjuangan para pahlawan. Kemerdekaan adalah suatu anugerah indah yang sudah Tuhan limpahkan kepada kita semua.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 04 August 2021
Renungan 2 Korintus 4 ayat 7
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
FROM PJJ TO MENTAL ILLNESS????
FROM PJJ TO MENTAL ILLNESS????
BERITA LAINNYA - 29 May 2021
DEMOTIVASI
DEMOTIVASI
BERITA LAINNYA - 01 November 2021
Percobaan perbedaan kovalen polar dan nonpolar ol...
Percobaan perbedaan kovalen polar dan nonpolar ol...
BERITA LAINNYA - 11 November 2021
Amanat pembina upacara dalam rangka memperingati ...
Amanat pembina upacara dalam rangka memperingati ...
BERITA LAINNYA - 06 February 2023
ENGLISH LITERACY - Petter Pan
BERITA LAINNYA - 07 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Media Newspapers
Title : The Media Newspapers Author : Michael an...
BERITA LAINNYA - 08 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Lottery
Title : The Lottery Author : Shirley Jackson Su...
BERITA LAINNYA - 09 February 2023
ENGLISH LITERACY - THE MEDIA
Title : THE MEDIA Author : Michael and Jane Pelu...
BERITA LAINNYA - 10 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Railway Children
Title : The Railway Children Author : E . Nesbit...
BERITA LAINNYA - 31 August 2023
A DAY IN AKSEN EP. 5 - ANASTASIA & HANNA (XI MIPA...
BERITA LAINNYA - 01 September 2023
Acara Penutupan dan Penganugerahan Olimpiade Sain...
Acara Penutupan dan Penganugerahan Olimpiade Sain...
BERITA LAINNYA - 03 August 2023
DAILY INSPIRATION - KUJUNJUNG INDONESIA
Kujunjung Indonesia Adeline X-2 01 Bertahun-tahun...
BERITA LAINNYA - 04 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN
Kemerdekaan Tak terasa sudah 28 ribu dan 503 ha...
BERITA LAINNYA - 16 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN ADALAH AWAL DARI...
KEMERDEKAAN ADALAH AWAL DARI PERJUANGAN      ...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Pertarungan Sengit: Futsal Putra SMAN 13 Bekasi v...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Duel Intens: Futsal Putra SMA ANGKASA 1 A vs. SMA...
Tanggal 27 September 2023 akan menjadi hari yang ...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Derby Futsal Menegangkan: SMK BUDAYA vs. SMA ANTO...
Tanggal 27 September 2023 akan menjadi hari yang ...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Laga Sengit: Floorball SMA ANGKASA 1 vs. SMAK PEN...
Pada tanggal 27 September 2023, lapangan floorbal...
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Pertarungan Floorball: SMA SANTO ANTONIUS vs. SMA...
Pada tanggal 27 September 2023, lapangan floorbal...
BERITA LAINNYA - 11 March 2024
Hendaklah kamu selalu rendah hati, lemah lembut, ...
BERITA LAINNYA - 13 March 2024
Juara 1 dalam perlombaan regional Dobot yang dise...
Juara 1 dalam perlombaan regional Dobot yang dise...
BERITA LAINNYA - 15 March 2024
Sosialisasi pemesanan dan pembelian perlengkapan ...
Sosialisasi pemesanan dan pembelian perlengkapan ...
BERITA LAINNYA - 13 March 2024
Selamat menempuh Asesmen Akhir Sekolah (AAS) 2024
Selamat menempuh Asesmen Akhir Sekolah (AAS) 2024
BERITA LAINNYA - 14 March 2024
PEMESANAN SERAGAM SMAK 7 PENABUR Jakarta 2024
PEMESANAN SERAGAM SMAK 7 PENABUR Jakarta 2024

Choose Your School

GO