DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN DARI DOSA

BERITA LAINNYA - 15 August 2023


                                                                    KEMERDEKAAN DARI DOSA

Joshua Alexander X-3/19
Roma 8:2


      Menurut Wikipedia kemerdekaan memiliki arti keadaan suatu bangsa atau negara yang pemerintahannya diatur oleh bangsanya sendiri tanpa intervensi pihak asing. Menurut saya kemerdekaan memiliki arti bangsa bebas dari pihak asing. Kemerdekaan dapat diartikan banyak hal. Misalnya merdeka dari penjajahan, narkoba, dosa dan lain-lain.
      Di dalam setiap orang tentu saja ada iman. Roh yang memberikan kehidupan telah memerdekakan kita dari hukum dosa dan hukum maut. Dosa kita semua sebenarnya sudah ditebus sejak dulu sekali oleh Allah kita Tuhan Yesus. Sejak Tuhan Yesus disalib, dosa kita telah dihapuskan.

         Dosa adalah suatu istilah yang digunakan untuk menjelaskan tindakan yang melanggar norma atau aturan yang telah diterapkan. Dosa memiliki banyak contoh. Contohnya Durhaka kepada orang tua. Kita tidak boleh durhaka kepada orang tua karena orang tua telah mencoba sebisa mungkin untuk membuat kita bahagia. Tanpa orang tua kita tidak bisa lahir didunia ini, oleh karena itu durhaka kepada orang tua merupakan salah satu contoh dosa.
            Kemerdekaan dari dosa dapat diartikan merdeka dari narkoba, penjajahan , dan banyak lainnya. Kemerdekaan dari dosa dapat kita capai dengan cara tidak berbohong , bernarkoba , dan lain lain. Jika hidup kita sudah merdeka dari dosa tentu saja kita akan lebih baik, karena dosa menghambat kita dari hal-hal yang bersifat positif. Hidup kita akan lebih sulit jika kita tidak merdeka dari dosa. Hal itu dapat dikarenakan dosa akan membuat kita melakukan hal hal yang negatif.

                Daripada itu, Kemerdekaan atas dosa harus Diterapkan sejak dini. Kita dapat membantu orang lain untuk tidak berdosa dengan banyak cara. Contohnya mengajar teman yang kurang pintar pelajaran. Dengan itu, kita dapat mengurangi resiko untuk dia menyontek. Kemerdekaan dari dosa sangat penting, oleh karena itu marilah kita membantu orang orang untuk berhenti melakukan dosa agar semua orang dapat merdeka.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 05 May 2022
Pengumuman kelulusan Siswa kelas XII MIPA dan IPS...
BERITA LAINNYA - 08 July 2022
Pengumuman daftar pembagian kelas tahun pelajaran...
Pengumuman daftar pembagian kelas tahun pelajaran...
BERITA LAINNYA - 14 July 2022
DAFTAR RUANG KELAS 10 MIPA dan IPS TAHUN PELAJARA...
DAFTAR RUANG KELAS 10 MIPA dan IPS TAHUN PELAJARA...
BERITA LAINNYA - 01 August 2022
Selamat kepada Janice Vashti atas prestasinya men...
Selamat kepada Janice Vashti atas prestasinya men...
BERITA LAINNYA - 26 July 2022
Terima kasih kepada Bapak/Ibu guru yang telah men...
Terima kasih kepada Bapak/Ibu guru yang telah men...
BERITA LAINNYA - 04 February 2023
ENGLISH LITERACY - Black Beauty (1)
BERITA LAINNYA - 05 February 2023
ENGLISH LITERACY - Love For Imperfect Things
Title : Love For Imperfect Things Author : Haemi...
BERITA LAINNYA - 06 February 2023
ENGLISH LITERACY - Andersen's Fairy Tales - The W...
Title : Andersen's Fairy Tales - The Wild Swans ...
BERITA LAINNYA - 07 February 2023
ENGLISH LITERACY - Given vol. 5
Title : Given vol. 5  Author : Natsuki Kizu Sum...
BERITA LAINNYA - 08 February 2023
ENGLISH LITERACY - Moon*ket:edisi inggris bulan
Title : Moon*ket:edisi inggris bulan Author : Te...
BERITA LAINNYA - 24 August 2023
DAILY INSPIRATION - Merdeka dengan Kebenaran
BERITA LAINNYA - 09 August 2023
DAILY INSPIRATION - INDONESIA
...
BERITA LAINNYA - 30 August 2023
DAILY INSPIRATION - ARTINYA KEMERDEKAAN
ARTI KEMERDEKAAN merdeka/mer·de·ka/ /merdéka/...
BERITA LAINNYA - 15 August 2023
DAILY INSPIRATION - HIDUP MERDEKA SEBAGAI HAMBA A...
HIDUP MERDEKA SEBAGAI HAMBA ALLAH Terkadang b...
BERITA LAINNYA - 15 August 2023
DAILY INSPIRATION - Berupaya Mengisi Kemerdekaan ...
Berupaya Mengisi Kemerdekaan sebagai Hamba Kebe...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
Kunto Aji Menjadi Sorotan Kilau di Penutupan FORT...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Monolog: Meretas Batasan dalam Pembuktian Bakat S...
Pada tanggal 5 Oktober 2023, Fortelations: Miracu...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Kejutan di Pertandingan Futsal Putri: Kemenangan ...
Pada tanggal 6 Oktober 2023, panggung Fortelation...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
Keynina dan Jeremi Theo: Duo MC Luar Biasa yang M...
Acara penutup "Fortelations: Miraculous 2023" di ...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Kemenangan Cemerlang SMAN 50 dalam Pertandingan F...
Pada tanggal 5 Oktober 2023, dalam acara Fortelat...
BERITA LAINNYA - 15 March 2024
Sosialisasi pemesanan dan pembelian perlengkapan ...
BERITA LAINNYA - 13 March 2024
Selamat menempuh Asesmen Akhir Sekolah (AAS) 2024
Selamat menempuh Asesmen Akhir Sekolah (AAS) 2024
BERITA LAINNYA - 14 March 2024
PEMESANAN SERAGAM SMAK 7 PENABUR Jakarta 2024
PEMESANAN SERAGAM SMAK 7 PENABUR Jakarta 2024
BERITA LAINNYA - 17 March 2024
SMAK 7 PENABUR Jakarta Menghormati Dedikasi Para ...
SMAK 7 PENABUR Jakarta Menghormati Dedikasi Para ...
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
TRIVIA OSIS SEKBID 1
TRIVIA OSIS SEKBID 1

Choose Your School

GO