DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (8)

BERITA LAINNYA - 02 August 2023

Bangkit

Kemerdekaan merupakan keadaan suatu bangsa atau negara yang pemerintahannya diatur oleh bangsanya sendiri tanpa intervensi pihak asing. Indonesia mengalami masa Penjajahan Oleh Belanda (350 tahun) dan Jepang (3,5 tahun). Kemudian pada tanggal 17 Agustus 1945 Indonesia secara resmi memproklamirkan kemerdekaannya. Kemerdekaan ini merupakan hasil dari perjuangan rakyat Indonesia dan yang terutama adalah merupakan rahmat dari Tuhan Kita Yesus Kristus. 

Kemerdekaan Indonesia merupakan pemberian Tuhan Yesus kepada kita bangsa Indonesia. Maka dari itu kita harus menggunakan kesempatan merdeka yang diberikan Tuhan Yesus Kristus dengan sebaik-baiknya. Pada masa Covid 19 ini banyak orang-orang yang jatuh/down. Ada yang down karena Perusahaannya bangkrut, Kesulitan dalam sekolah/pendidikan, tidak mendapat kampus/universitas yang diimpikan, anggota keluarga banyak yang meninggal, kesulitan mendapatkan pekerjaan, dll. 

Banyak yang menyikapi kegagalan/kejatuhan yang mereka alami dengan salah. Ada yang putus asa, meninggalkan Tuhan, menyerah dalam hidup, bahkan ada yang sampai bunuh diri. Padahal ada pepatah mengatakan, kegagalan adalah kesuksesan yang tertunda. Ada juga pepatah lain yang berkata kegagalan adalah kunci dari kesuksesan.

Mungkin Tuhan punya maksud mengizinkan kegagalan-kegagalan tersebut menimpa kita. Bisa jadi kegagalan yang Tuhan izinkan buat kita agar kita menjadi lebih kuat dan belajar untuk mendapat kesuksesan yang ingin kita capai. Jadi semuanya, kita harus bangkit. Bangkit dari keterpurukan, bangkit dari kegagalan. Jika mungkin kemarin kita Perusahaannya bangkrut, Kesulitan dalam sekolah/pendidikan, tidak mendapat kampus/universitas yang diimpikan, anggota keluarga banyak yang meninggal, kesulitan mendapatkan pekerjaan, dll, pada hari ini kita harus bangkit. 

Tuhan Yesus sudah memerdekakan kita, jadi kita harus bangkit. Jangan kita bersedih mulu atas kegagalan kita. Lupakan apa yang sudah terjadi kemarin. Fokuslah pada tujuan kita sekarang. Ingat Tuhan Yesus tidak pernah membiarkan hambanya yang sedang  bangkit dari kegagalan.

 

oleh ANDREW PANDAPOTAN JAMES SIMANJUNTAK / X4

Tags:
BERITA LAINNYA - 18 April 2023
ENGLISH LITERACY - Terms and Conditions
BERITA LAINNYA - 19 April 2023
ENGLISH LITERACY - An Uncomfortable Truth
Title : An Uncomfortable Truth Author : EErun S...
BERITA LAINNYA - 20 April 2023
ENGLISH LITERACY - Kind Looking Eyes (1)
Title : Kind Looking Eyes Author : Ahmad Tohari ...
BERITA LAINNYA - 21 April 2023
ENGLISH LITERACY - If Cats Disappeared From The W...
Title : If Cats Disappeared From The World Autho...
BERITA LAINNYA - 22 April 2023
ENGLISH LITERACY - diary of a wimpy kid dog days
Title : diary of a wimpy kid dog days  Author : ...
BERITA LAINNYA - 31 August 2023
ANBK Hari ke - 2 - Numerasi dan Survei Lingkungan...
BERITA LAINNYA - 31 August 2023
Daily Inspiration - From Inside Out
Daily Inspiration - From Inside Out
BERITA LAINNYA - 04 July 2023
PEMENANG dalam OSN Provinsi DKI Jakarta jenjang S...
PEMENANG dalam OSN Provinsi DKI Jakarta jenjang S...
BERITA LAINNYA - 02 July 2023
A DAY IN AKSEN EP. 3 - KEYNINA & THERESIA (X MIPA...
A DAY IN AKSEN EP. 3 - KEYNINA & THERESIA (X MIPA...
BERITA LAINNYA - 11 July 2023
JINGLE PLS SMAK 7 PENABUR Jakarta 2023
JINGLE PLS SMAK 7 PENABUR Jakarta 2023
BERITA LAINNYA - 15 October 2023
Makan Siang Bersama Prajurit: Menggali Nilai Kehi...
BERITA LAINNYA - 15 October 2023
Transformasi Semangat Melalui Salam dan Yel-Yel T...
Transformasi Semangat Melalui Salam dan Yel-Yel T...
BERITA LAINNYA - 15 October 2023
Unveiling the True Essence of Leadership: SMAK 7 ...
Unveiling the True Essence of Leadership: SMAK 7 ...
BERITA LAINNYA - 15 October 2023
Mengubah Rutinitas Sehari-hari Menjadi Pelajaran ...
Mengubah Rutinitas Sehari-hari Menjadi Pelajaran ...
BERITA LAINNYA - 15 October 2023
Siapkah Anda? SMAK 7 Penabur Jakarta Hadapi Tanta...
Siapkah Anda? SMAK 7 Penabur Jakarta Hadapi Tanta...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Mudah Memahami Manajemen ...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Ensiklopedia Kewirausahaa...
Pengarang: Purwo Sutanto, Dewi Ratna N., Dita Apr...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Ensiklopedia Sosiologi Ke...
Pengarang: Cempaka Putih PT Manusia tidak dapat ...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Denyut Ekonomi Masyarakat...
Pengarang: Kompas/Rendra Sanjaya Sapudi hanyalah...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Bisnis di Era Digital: Wh...
Pengarang: Irsyad Kamal dan Kurnia Khafidhatur Ra...
BERITA LAINNYA - 30 April 2024
Mading GNB, ASEAN, WTO - SMAK 7 PENABUR
BERITA LAINNYA - 30 April 2024
Dampak Negatif Energi Fosil - SMAK 7 PENABUR
Mading ini memberitahukan dampak negatif energi f...
BERITA LAINNYA - 30 April 2024
Proses PLTA - SMAK 7 PENABUR
Gambar siswa yang menunjukkan proses dan bagaiman...
BERITA LAINNYA - 20 April 2024
Strawberry Generation
Strawberry Generation
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Pemberitahuan Pembinaan OSN-P SMA tahap 1
Pemberitahuan Pembinaan OSN-P SMA tahap 1

Choose Your School

GO