DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (4)

BERITA LAINNYA - 22 August 2023

 

KEMERDEKAAN 

Kemerdekaan, kata yang sudah tidak asing di telinga kita. Seringkali kita mendengarkan kata ini ketika sudah dekat dengan perayaan hari ulang tahun negara kita, Indonesia, yang dirayakan pada tanggal 17 Agustus. Kata merdeka memiliki makna dan arti yang berbeda bagi setiap orang. Banyak yang mengatakan bahwa kemerdekaan itu artinya ‘bebas”. Akan tetapi, banyak orang tidak mengetahui makna kemerdekaan yang sesungguhnya.

 

Merdeka dalam KBBI sendiri artinya sebuah kebebasan, lepas, tidak mendapat tekanan, tidak terjajah, dll. Namun, apakah makna kemerdekaan sebenarnya? Apa artinya kita bebas melakukan apa saja? Jawabannya adalah, tidak. Kemerdekaan disini artinya kita sudah dibebaskan dari yang namanya penderitaan dan penindasan akibat penjajahan bangsa asing.

 

Perjuangan panjang yang dilakukan para pahlawan Indonesia untuk mengusir para penjajah membuat kita bisa menikmati keadaan saat ini. Akan tetapi, masih banyak tantangan yang akan menghadang kita di depan. Tantangan yang dimaksud bukanlah seperti yang dialami oleh pahlawan negeri kita. Tantangan yang dimaksud adalah melawan diri kita sendiri, yaitu rasa malas dan hidup boros. Tantangan seperti inilah yang akan kita hadapi di masa depan.

 

Oleh karena itu, kita sebagai penerus bangsa harus bisa “merdeka”. Merdeka yang dimaksud adalah bebas dari rasa malas dan boros. Kita harus meneladani para pahlawan agar selalu pantang menyerah dan sabar dalam menghadapi berbagai rintangan. Kita juga harus bersatu dan bekerja sama agar kita tidak terpecah belah oleh pihak-pihak tidak bertanggung jawab. Itulah makna kemerdekaan bagi saya.



Tags:
BERITA LAINNYA - 13 January 2023
RENUNGAN HARIAN 13 JANUARI 2023
BERITA LAINNYA - 16 January 2023
RENUNGAN HARIAN 16 JANUARI 2023
Ayat Harian :  Yesaya 53:3 Ia dihina dan dihinda...
BERITA LAINNYA - 18 January 2023
RENUNGAN HARIAN 18 JANUARI 2023
Ayat Harian : Kejadian 35:2 Lalu berkatalah Yaku...
BERITA LAINNYA - 01 January 2023
ENGLISH LITERACY - The Boy in the Stropey Pyjamas
Title : The Boy in the Stropey Pyjamas Author : ...
BERITA LAINNYA - 02 January 2023
ENGLISH LITERACY - Series of unfortunate events *...
Title : Series of unfortunate events *the bad beg...
BERITA LAINNYA - 13 March 2023
TVA : FUN FACT 13 Maret 2023
BERITA LAINNYA - 01 April 2023
LIVE N' LEARN : Life Lesson from March 2023
LIVE N' LEARN : Life Lesson from March 2023
BERITA LAINNYA - 23 February 2023
TVA : FUN FACT 20 Feb 2023
TVA : FUN FACT 20 Feb 2023
BERITA LAINNYA - 30 January 2023
TVA: VERSE 30 Jan 2023
TVA: VERSE 30 Jan 2023
BERITA LAINNYA - 23 January 2023
TVA: TRIVIA 23 Jan 2023
TVA: TRIVIA 23 Jan 2023
BERITA LAINNYA - 26 September 2023
UPDATE FORTELATIONS - LOMBA FUTSAL PUTRI SMA YADI...
BERITA LAINNYA - 26 September 2023
UPDATE FORTELATIONS - LOMBA FUTSAL PUTRA SMA FONS...
UPDATE FORTELATIONS - LOMBA FUTSAL PUTRA SMA FONS...
BERITA LAINNYA - 27 September 2023
Berita Dukacita.
Berita Dukacita.
BERITA LAINNYA - 25 September 2023
Pembinaan guru SMAK 7 PENABUR Jakarta - Penggunaa...
Pembinaan guru SMAK 7 PENABUR Jakarta - Penggunaa...
BERITA LAINNYA - 27 September 2023
Pemberitahuan Protokol Kesehatan
Pemberitahuan Protokol Kesehatan
BERITA LAINNYA - 10 January 2024
[LITERASI] Book Review: Pengembangan Energi Alter...
BERITA LAINNYA - 08 January 2024
[LITERASI] Book Review: 99 Cara Berpikir Ala Sher...
Pengarang: Monica Anggen Summary: Berpikir kriti...
BERITA LAINNYA - 11 January 2024
[LITERASI] Book Review: Kemandirian Masyarakat Pe...
Pengarang: PT Intan Pariwara Kelebihan : Menyada...
BERITA LAINNYA - 18 January 2024
[LITERASI] Book Review: THE BODY : Pedoman bagi P...
Pengarang: Bill Bryson - menjelaskan tentang ana...
BERITA LAINNYA - 09 January 2024
[LITERASI] Book Review: Brain for Business - Kiat...
Pengarang: Nur Elisa Faizaty, Alfina, Marisya Mah...
BERITA LAINNYA - 01 April 2024
Evaluasi kurikulum Merdeka bersama Ibu Almarisa S...
BERITA LAINNYA - 02 April 2024
Siswa-siswi SMAK 7 PENABUR Berkompetisi di Seleks...
Siswa-siswi SMAK 7 PENABUR Berkompetisi di Seleks...
BERITA LAINNYA - 02 April 2024
Hari Kedua Seleksi OSNK: Siswa-siswi SMAK 7 PENAB...
Hari Kedua Seleksi OSNK: Siswa-siswi SMAK 7 PENAB...
BERITA LAINNYA - 01 April 2024
Pelatihan dan Pembinaan Guru SMAK 7 PENABUR di KE...
Pelatihan dan Pembinaan Guru SMAK 7 PENABUR di KE...
BERITA LAINNYA - 03 April 2024
"Kelompok Tumbuh Bersama" SMAK 7 PENABUR: Membang...
"Kelompok Tumbuh Bersama" SMAK 7 PENABUR: Membang...

Choose Your School

GO