DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (4)

BERITA LAINNYA - 22 August 2023

 

KEMERDEKAAN 

Kemerdekaan, kata yang sudah tidak asing di telinga kita. Seringkali kita mendengarkan kata ini ketika sudah dekat dengan perayaan hari ulang tahun negara kita, Indonesia, yang dirayakan pada tanggal 17 Agustus. Kata merdeka memiliki makna dan arti yang berbeda bagi setiap orang. Banyak yang mengatakan bahwa kemerdekaan itu artinya ‘bebas”. Akan tetapi, banyak orang tidak mengetahui makna kemerdekaan yang sesungguhnya.

 

Merdeka dalam KBBI sendiri artinya sebuah kebebasan, lepas, tidak mendapat tekanan, tidak terjajah, dll. Namun, apakah makna kemerdekaan sebenarnya? Apa artinya kita bebas melakukan apa saja? Jawabannya adalah, tidak. Kemerdekaan disini artinya kita sudah dibebaskan dari yang namanya penderitaan dan penindasan akibat penjajahan bangsa asing.

 

Perjuangan panjang yang dilakukan para pahlawan Indonesia untuk mengusir para penjajah membuat kita bisa menikmati keadaan saat ini. Akan tetapi, masih banyak tantangan yang akan menghadang kita di depan. Tantangan yang dimaksud bukanlah seperti yang dialami oleh pahlawan negeri kita. Tantangan yang dimaksud adalah melawan diri kita sendiri, yaitu rasa malas dan hidup boros. Tantangan seperti inilah yang akan kita hadapi di masa depan.

 

Oleh karena itu, kita sebagai penerus bangsa harus bisa “merdeka”. Merdeka yang dimaksud adalah bebas dari rasa malas dan boros. Kita harus meneladani para pahlawan agar selalu pantang menyerah dan sabar dalam menghadapi berbagai rintangan. Kita juga harus bersatu dan bekerja sama agar kita tidak terpecah belah oleh pihak-pihak tidak bertanggung jawab. Itulah makna kemerdekaan bagi saya.



Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 04 April 2021
Selamat Paskah 2021
BERITA LAINNYA - 27 March 2021
Siswa SMAK 7 PENABUR Jakarta diterima di SNMPTN 2...
Siswa SMAK 7 PENABUR Jakarta diterima di SNMPTN 2...
BERITA LAINNYA - 18 March 2021
Find and Follow Your Passion - IG LIVE SMAK 7 PEN...
Find and Follow Your Passion - IG LIVE SMAK 7 PEN...
BERITA LAINNYA - 19 March 2021
Selamat Mengikuti Ujian Sekolah untuk kelas XII M...
Selamat Mengikuti Ujian Sekolah untuk kelas XII M...
BERITA LAINNYA - 25 March 2021
Sosialisasi 2 Device untuk PJJ
Sosialisasi 2 Device untuk PJJ
BERITA LAINNYA - 21 January 2023
RENUNGAN HARIAN 21 JANUARI 2023
BERITA LAINNYA - 24 January 2023
RENUNGAN HARIAN 24 JANUARI 2023
Ayat Harian : Galatia 2:20 Namun aku hidup, teta...
BERITA LAINNYA - 26 January 2023
RENUNGAN HARIAN 26 JANUARI 2023
Ayat Harian :  Yeremia 31:25 Sebab Aku akan memb...
BERITA LAINNYA - 28 January 2023
RENUNGAN HARIAN 28 JANUARI 2023
Ayat Harian : Amsal 15:25 Rumah orang congkak di...
BERITA LAINNYA - 31 January 2023
RENUNGAN HARIAN 31 JANUARI 2023
Ayat Harian : Yunus 2:7 Di dasar gunung-gunung, ...
BERITA LAINNYA - 12 May 2023
KEZIA MOKALU SEBAGAI SALAH SATU PESERTA LOLOS SNBP
BERITA LAINNYA - 12 May 2023
Nicolas Kahulta Pandia, Siswa SMAK 7 lolos SBNP
Nicolas Kahulta Pandia adalah salah satu siswa SM...
BERITA LAINNYA - 12 May 2023
Yolanda Ester Napitupulu, Siswa SMAK 7 lolos SBNP
Yolanda Ester Purba merupakan salah satu siswa SM...
BERITA LAINNYA - 12 May 2023
William, Siswa SMAK 7 lolos SBNP
Kak William adalah salah seorang siswa SMAK 7 PE...
BERITA LAINNYA - 07 July 2023
DAFTAR NAMA SISWA SMAK 7 PENABUR Jakarta , Tahun ...
NAMA SISWA SMAK 7 PENABUR 2023/2024
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Kejuaraan Ganda Penuh Gairah: SMA Budhaya 2 Santo...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Pertandingan Sengit: SMA Islam Al-Maruf vs. Globa...
Tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Pertarungan Hebat Ganda Putra: SMA Marsudirini Be...
Tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Laga Ganda Putra yang Memikat: SMA PL 2 A vs. SMK...
tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Ganda Putra Penuh Aksi: SMA PL 2 B vs. SMAN 44 Ja...
, lapangan bulu tangkis di SMAK 7 PENABUR, Jakart...
BERITA LAINNYA - 02 March 2024
Kelompok Tumbuh Bersama OSIS SMAK 7 PENABUR: Sebu...
BERITA LAINNYA - 02 March 2024
Membangun Motivasi Bersama di SMAK 7 PENABUR: Ses...
Membangun Motivasi Bersama di SMAK 7 PENABUR: Ses...
BERITA LAINNYA - 04 March 2024
DIRI KITA DAN SESAMA MENCERMINKAN ALLAH
DIRI KITA DAN SESAMA MENCERMINKAN ALLAH
BERITA LAINNYA - 06 March 2024
Selamat menempuh ujian praktik bagi kakak - kakak...
Selamat menempuh ujian praktik bagi kakak - kakak...
BERITA LAINNYA - 07 March 2024
Ujian Praktik Kelas 12 SMAK 7 PENABUR: Persiapan,...
Ujian Praktik Kelas 12 SMAK 7 PENABUR: Persiapan,...

Choose Your School

GO