DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (24)

BERITA LAINNYA - 19 August 2023

Kristus Telah Memerdekakan Kita Dari 

Hukum Dosa dan Hukum Maut

 

Meskipun kita telah dibebaskan dari dosa-dosa kita melalui kepercayaan kita kepada Tuhan, dan kita memenuhi syarat untuk berdoa kepada Tuhan dan menikmati anugerah dan berkat-Nya, kita masih dibelenggu oleh natur kita yang berdosa. Kita tidak mampu untuk tidak berbuat dosa dan menentang Tuhan, dan tidak mampu membebaskan diri kita dari hidup dalam dosa. Kita terus berbohong dan menipu Tuhan demi status dan reputasi, khususnya saat pekerjaan Tuhan bertentangan dengan gagasan kita, kita cenderung menyalahkan Dia, menghakimi Dia, dan bahkan menyangkali atau berpaling dari-Nya. Jelas sekali, manusia sering berbuat dosa dan menentang Tuhan karena naturnya yang berdosa.

Langkah pertama untuk melepaskan diri dari belenggu dosa adalah tahan godaan akan iblis. Memang tidaklah mudah untuk melakukannya, tapi jika kita memiliki iman yang kuat pastinya godaan iblis tersebut akan kalah. Setiap orang Kristen yang memiliki iman yang kuat akan tumbuh rasa penyesalan setelah melakukan suatu perbuatan yang tidak baik. Oleh karena itu, akuilah setiap perbuatan kita didalam doa kepada Tuhan. Yesus akan mengampuni kita sebagai anak-anakNya dan membimbing kita kepada jalan yang benar, yaitu jalan kebenaran.

 

 

 

oleh

AUGUSTA ELIZABETH VANIA / X5

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 25 October 2022
Kenaikan Tarif Ojol Sulit Dihindari
BERITA LAINNYA - 25 October 2022
Dampak Naiknya Harga BBM terhadap Driver Ojek Onl...
Pandemi Covid-19 membawa dampak yang sangat besar...
BERITA LAINNYA - 22 February 2023
VALENTINE'S DAY EVENT
https://youtu.be/FRh3LVtcW8Q
BERITA LAINNYA - 08 December 2022
RENDAHNYA TINGKAT LITERASI INDONESIA
Sudah diketahui banyak orang bahwa Indonesia memp...
BERITA LAINNYA - 12 December 2022
Rendahnya Literasi di Indonesia, Salah Siapa?
“Tingkat literasi di Indonesia menempati ranking ...
BERITA LAINNYA - 08 February 2023
ENGLISH LITERACY - Moon*ket:edisi inggris bulan
BERITA LAINNYA - 09 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Black Arrow
Title : The Black Arrow Author : Robert Louis St...
BERITA LAINNYA - 10 February 2023
ENGLISH LITERACY - the violet fairy book
Title : the violet fairy book Author : andrew la...
BERITA LAINNYA - 11 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Secret Garden
Title : The Secret Garden Author : Lucy Corvino ...
BERITA LAINNYA - 12 February 2023
ENGLISH LITERACY - Little Woman
Title : Little Woman Author : Louisa May Alcott ...
BERITA LAINNYA - 30 August 2023
ANBK hari 1 - Literasi dan Survey Karakter
BERITA LAINNYA - 25 August 2023
Activity Seminar Gambar Diri kelas XI 2023
Activity Seminar Gambar Diri kelas XI 2023
BERITA LAINNYA - 25 August 2023
Career day kelas XII MIPA dan IPS tahun ajaran 20...
Career day kelas XII MIPA dan IPS tahun ajaran 20...
BERITA LAINNYA - 25 August 2023
Seminar SEX EDUCATION Kelas X tahun ajaran 2023-2...
Seminar SEX EDUCATION Kelas X tahun ajaran 2023-2...
BERITA LAINNYA - 31 August 2023
ANBK Hari ke - 2 - Numerasi dan Survei Lingkungan...
ANBK Hari ke - 2 - Numerasi dan Survei Lingkungan...
BERITA LAINNYA - 27 October 2023
Ketekunan dan Iman di Balik Prestasi Christiano, ...
BERITA LAINNYA - 27 October 2023
"Ketika Kesulitan Menghampiri, Ingatlah Anugerah ...
"Ketika Kesulitan Menghampiri, Ingatlah Anugerah ...
BERITA LAINNYA - 01 October 2023
Peresmian FORTELATIONS: MIRACULOUS 2023 - Create ...
Tepat pada tanggal 30 September 2023, SMAK 7 PENA...
BERITA LAINNYA - 10 January 2023
"Energi dan Pesona: Flashmob Siswa Seni Tari Kela...
Tanggal 30 September 2023 akan selalu dikenang...
BERITA LAINNYA - 01 October 2023
"Parade Sekolah Peserta di FORTELATIONS: MIRACULO...
Tanggal 30 September 2023 akan selalu dikenang se...
BERITA LAINNYA - 22 January 2024
[LITERASI] Book Review: Menemukan Bahagia dalam ...
BERITA LAINNYA - 23 January 2024
[LITERASI] Book Review: Penuntun Belajar Ekonomi
Pengarang: Kinanti Geminastiti, Nella Nurlita Su...
BERITA LAINNYA - 24 January 2024
[LITERASI] Book Reviews: 100+ nasihat terbaik dar...
Pengarang: Katie Couric Summary: Kita akan selal...
BERITA LAINNYA - 25 January 2024
[LITERASI] Book Review: Generasi Eksplorasi
Pengarang: IDN RESEARCH INSTITUTE, ALVARA RESEARC...
BERITA LAINNYA - 26 January 2024
[LITERASI] Book Review: 101 KISAH BIJAK DARI JEPA...
Pengarang: Cesiria Summary: Ketika kita melihat ...

Choose Your School

GO