DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (17)

BERITA LAINNYA - 12 August 2023

  Apakah kalian sudah pernah mendengar kata narkoba? Terdengar kata yang buruk kan? Narkoba adalah zat adiktif yang dapat membahayakan kesehatan tubuh kita. Orang-orang mencoba narkoba karna menurut mereka dapat menghilangkan rasa stress,depresi dan rasa sakit. Namun kenyataannya tidak malah dan malah berdampak fatal pada mereka

 

     Dampak dari narkoba ini lumayan banyak. Seperti mengakibatkan dehidrasi,kehilangan kesadaran, kerusakan jantung, hati, otak, paru dll. Nah sayangnya di generasi kita banyak 

Anak remaja yang sudah kecanduan narkoba. Akibatnya meningkatnya tindakan kriminal yang dapat membahayakan masyarakat sekitar.

 

     Tetapi di sisi lain narkoba dapat bermanfaat bagi kita asal digunakan dengan benar. Contohnya dalam dunia medis narkoba dapat bermanfaat untuk menyembuhkan sebuah penyakit atau meredakan rasa sakit. Namun sayangnya di manfaatkan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab dan menyalahgunakan fungsi dari narkoba itu sendiri.

 

      Oleh karena itu marilah kita jauhi narkoba. Dengan cara memilih pergaulan yang benar, tidak mengikut ngikut teman, bimbingan dari orangtua dan mengetahui dampak dampak dari narkoba bila kita mengikutinya. Kita bisa melakukan hal positif lainnya seperti berolahraga, belajar, aktif dalam organisasi sekolah dll.

 

 

oleh 

KENZIE RAFAEL SALIKODE / X4

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 09 August 2021
IBADAH SISWA SMAK 7 PENABUR JAKARTA 9 AGUSTUS 2021
BERITA LAINNYA - 09 August 2021
JADWAL MINGGUAN TANGGAL 9 - 14 AGUSTUS 2021
#bpkpenaburjakarta #PENABUR #renungan #KitaPastiB...
BERITA LAINNYA - 16 August 2021
HUT RI ke 76 bersama AKSEN
HUT RI ke 76 bersama AKSEN
BERITA LAINNYA - 17 August 2021
UPACARA HUT RI KE 76 SMAK 7 PENABUR Jakarta
HUT RI KE 76 SMAK 7 PENABUR Jakarta
BERITA LAINNYA - 18 August 2021
Lomba Short Film SMAK 7 PENABUR Jakarta
Lomba Short Film SMAK 7 PENABUR Jakarta
BERITA LAINNYA - 02 January 2023
ENGLISH LITERACY - Series of unfortunate events *...
BERITA LAINNYA - 03 January 2023
ENGLISH LITERACY - Super Sweet 13
Title : Super Sweet 13 Author : Helen Perelman ...
BERITA LAINNYA - 04 January 2023
ENGLISH LITERACY - Three Little Pigs Short Story
Title : Three Little Pigs Short Story Author : S...
BERITA LAINNYA - 05 January 2023
ENGLISH LITERACY - They Both Die in The End
Title : They Both Die in The End Author : Adam S...
BERITA LAINNYA - 06 January 2023
ENGLISH LITERACY - English Classic : Peter Pan
Title : English Classic : Peter Pan Author : J.M...
BERITA LAINNYA - 24 August 2023
Gladi Bersih ANBK 2023 SMAK 7 PENABUR Jakarta
BERITA LAINNYA - 22 August 2023
Kesempatan untuk posisi sebagai Guru di SPK PENAB...
Kesempatan untuk posisi sebagai Guru di SPK PENAB...
BERITA LAINNYA - 17 August 2023
New Waybinar - You Are Woth It
New Waybinar - You Are Woth It
BERITA LAINNYA - 23 August 2023
Daily Inspiration - Iman itu apa sih ?
Daily Inspiration - Iman itu apa sih ?
BERITA LAINNYA - 16 August 2023
Para penerima penghargaan The Duke of Edinburgh's...
Para penerima penghargaan The Duke of Edinburgh's...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Kejuaraan Ganda Penuh Gairah: SMA Budhaya 2 Santo...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Pertandingan Sengit: SMA Islam Al-Maruf vs. Globa...
Tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Pertarungan Hebat Ganda Putra: SMA Marsudirini Be...
Tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Laga Ganda Putra yang Memikat: SMA PL 2 A vs. SMK...
tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Ganda Putra Penuh Aksi: SMA PL 2 B vs. SMAN 44 Ja...
, lapangan bulu tangkis di SMAK 7 PENABUR, Jakart...
BERITA LAINNYA - 15 March 2024
Materi Pelajaran untuk kelas 10 dan 11 yang belaj...
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
Pemberitahuan tentang hari Kamis Putih
Pemberitahuan tentang hari Kamis Putih
BERITA LAINNYA - 20 March 2024
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
BERITA LAINNYA - 16 March 2024
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
BERITA LAINNYA - 21 March 2024
Surat Pemberitahuan Akhir Registrasi FLS2N, LDBI ...
Surat Pemberitahuan Akhir Registrasi FLS2N, LDBI ...

Choose Your School

GO