DAILY INSPIRATION - HASIL YANG HARUS DIHARGAI

BERITA LAINNYA - 11 August 2023



        Hasil yang Harus Dihargai


    Kata yang penuh dengan kebebasan. Kemerdekaan adalah kata yang sangat berarti bagi pahlawan kita dahulu. Dimana, para pahlawan memperjuangkan nyawanya untuk negara ini. Dibutuhkan usaha dan waktu untuk mendapatkan hasil kemerdekaan. Hasil usaha mereka yang bisa kita nikmati saat ini.

       Pahlawan melawan para penjajah selama 350 tahun untuk mendapati tujuan mereka. Adanya kesatuan dan persatuan dari rakyat yang ingin merdeka. Seperti pada insiden perobekan bendera Belanda di Hotel Yamato, rakyat bersama - sama bersatu untuk menuju puncak dan merobek bendera Belanda. Ini adalah salah satu gambaran persatuan rakyat Indonesia untuk menuju puncak kemerdekaan. Rasa solidaritas inilah yang harus kita tanamkan hingga sekarang.

           Kita sebagai umat Kristiani juga bisa menanamkan rasa kemerdekaan. Seperti pada Roma 6 : 18, kita bisa menjadi kebenaran di tengah masyarakat. Tuhan menginginkan kita untuk terus menyalurkan kebenaran kepada siapapun . Dengan begitu, rakyat Indonesia bisa terus bersatu dengan tidak adanya provokatif dan hal buruk lainnya. 

            Dengan melihat kembali rasa solidaritas pahlawan, kita sebagai masyarakat Indonesia seharusnya terus menjunjung tinggi rasa solidaritas. Malu adanya jika masyarakat Indonesia yang sekarang masih mempermasalahkan perbedaan antar sesama. Pahlawan dahulu tidak peduli apa perbedaan sesamanya, tetapi mereka peduli akan sama nya rasa juang di diri mereka. Dengan begitu sebagai masyarakat Indonesia yang sudah diberi kemerdekaan, kita harus menjaga kesatuan sebagai bentuk menghargai atas hasil kemerdekaan dahulu.

                               

Tags:
BERITA LAINNYA - 27 April 2023
ENGLISH LITERACY - The Tales of Beedle the Bard
BERITA LAINNYA - 28 April 2023
ENGLISH LITERACY - Star Wars (2020) Issue 1-20
Title : Star Wars (2020) Issue 1-20 Author : Cha...
BERITA LAINNYA - 29 April 2023
ENGLISH LITERACY - The School For Good And Evil
Title : The School For Good And Evil Author : So...
BERITA LAINNYA - 30 April 2023
ENGLISH LITERACY - Pachinko
Title : Pachinko Author : Min Jin Lee Summariza...
BERITA LAINNYA - 01 April 2023
ENGLISH LITERACY - The Story of Doctor Dolittle
Title : The Story of Doctor Dolittle Author : Hu...
BERITA LAINNYA - 21 August 2023
DAILY INSPIRATION - BERKERJA, BELAJAR, BERDOA
BERITA LAINNYA - 22 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (4)
KEMERDEKAAN  Kemerdekaan, kata yang sudah tid...
BERITA LAINNYA - 25 August 2023
DAILY INSPIRATION - ARTI KEMERDEKAAN
ARTI KEMERDEKAAN  BY : SERENA NAYLA HANS X2/2...
BERITA LAINNYA - 28 August 2023
DAILY INSPIRATION - Apakah kita beneran merdeka?
Apakah kita beneran merdeka? Stefani Kirana S...
BERITA LAINNYA - 28 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (5)
KEMERDEKAAN TYNESHA/31 X-2 Indonesia telah ...
BERITA LAINNYA - 27 October 2023
Kunci Keberanian dalam Iman Kristiani: Kisah Hari...
BERITA LAINNYA - 27 October 2023
"Kunci Kesuksesan Ester Samantha: Iman dan Keteku...
"Kunci Kesuksesan Ester Samantha: Iman dan Keteku...
BERITA LAINNYA - 27 October 2023
Ketekunan dan Iman di Balik Prestasi Christiano, ...
Ketekunan dan Iman di Balik Prestasi Christiano, ...
BERITA LAINNYA - 27 October 2023
"Ketika Kesulitan Menghampiri, Ingatlah Anugerah ...
"Ketika Kesulitan Menghampiri, Ingatlah Anugerah ...
BERITA LAINNYA - 01 October 2023
Peresmian FORTELATIONS: MIRACULOUS 2023 - Create ...
Tepat pada tanggal 30 September 2023, SMAK 7 PENA...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Jangan Main-main dengan K...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Marketing 5.0 PHILIP KOTL...
Pengarang: PHILIP KOTLER, Ph.D yang saya suka da...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Manajemen Sumber Daya Man...
Pengarang: Dr. Ir. B.M.A.S Anaconda Bangkara, MT....
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: BISNIS edisi kedelapan JI...
Pengarang: Ricky W.Griffin dan Ronald J.Ebert. S...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Ekonomi
Pengarang: kinanti geminastili pengertian pendap...
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...

Choose Your School

GO