DAILY INSPIRATION - HARAPAN ABADI

BERITA LAINNYA - 17 August 2023

Harapan Abadi

Apa itu kemerdekaan? Menurut saya, kemerdekaan adalah hasil dari gabungan-gabungan harapan masyarakat Indonesia. Kita semua pasti memiliki suatu harapan. Tanpa memandang seberapa tinggi maupun rendahnya harapan tersebut, kita semua pasti ingin harapan tersebut menjadi terpenuhi. Apapun bentuk dan jenis harapan yang kita miliki, kita semua akan melakukan semua hal yang dapat kita lakukan untuk memenuhinya. Sama seperti dengan harapan kita di masa kini, masyarakat Indonesia juga memiliki 1 harapan yang sama saat masa jajahan. Harapan tersebut adalah untuk merdeka.

Kemerdekaan adalah sesuatu hal yang susah untuk didapatkan, banyak nyawa, tenaga dan barang yang dikorbankan hanya untuk kemerdekaan. Masyarakat Indonesia tahu bahwa hal-hal tersebut adalah bayaran dari ingin untuk merdeka dan menjadi negara tersendiri. Mereka berharap bahwa mereka dapat mendapatkan hasil yang diinginkan ketika mengorbankan hal-hal tersebut. Karena pengorbanan-pengorbanan yang diberikan oleh pahlawan Indonesia bukanlah hal yang semena-mena dan dapat dibuat kembali. Masyarakat Indonesia terus berharap untuk mendapatkan kemerdekaan tersebut, dan akhirnya kita mendapatkan apa yang kita harapkan pada tanggal 17 Agustus 1945.

Dengan banyaknya orang yang berharap dan tetap tekun dengan harapan tersebut, dan tetap mencoba banyak cara sehingga mendapat hasil yang diinginkan tanpa mengeluh ataupun menyerah, Indonesia akhirnya merdeka. Itulah alasan kenapa saya mengartikan kemerdekaan sebagai hasil dari harapan masyarakat Indonesia. Tanpa adanya kita berharap untuk merdeka, kita pasti akan berdiam diri dan tidak melakukan apapun. Dengan adanya harapan, kita menjadi semangat dan pantang menyerah untuk mencoba sehingga mendapat hasil yang diinginkan. Harapan adalah salah satu faktor terpenting dari kemerdekaan negara kita.

Jadi, tetaplah berharap dan mencoba untuk meraihnya. Harapan apapun itu, tetaplah coba memenuhinya tanpa menyerah. Walaupun harapannya kecil atau mungkin lebih besar dari ekspektasi orang lain, janganlah menyerah dan tetap mencoba. Karena mungkin saja harapan tersebut adalah alasan dari orang lain dapat memenuhi harapannya. Tetaplah berharap setinggi-tingginya, hingga harapan itu menjadi abadi di hati.

Tags:
BERITA LAINNYA - 20 February 2023
ENGLISH LITERACY - Star Wars: The Force Awakens
BERITA LAINNYA - 21 February 2023
ENGLISH LITERACY - Pride and Prejudice (1)
Title : Pride and Prejudice  Author : Jane Auste...
BERITA LAINNYA - 22 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Secret Life of a Teenage S...
Title : The Secret Life of a Teenage Siren Autho...
BERITA LAINNYA - 23 February 2023
ENGLISH LITERACY - Bunga Angin Portugis di Nusant...
Title : Bunga Angin Portugis di Nusantara : Jejak...
BERITA LAINNYA - 24 February 2023
ENGLISH LITERACY - Harry Potter and the Philosoph...
Title : Harry Potter and the Philosopher's Stone ...
BERITA LAINNYA - 11 April 2023
PUISI : Suasana Pagi
BERITA LAINNYA - 12 April 2023
PUISI : Kisah Lama
KISAH LAMA Jadi, akan berakhir seperti ini Oran...
BERITA LAINNYA - 13 April 2023
PUISI : Putih Abu-Abu
Putih Abu-Abu Karya: Calista Ribka Angelina Sihom...
BERITA LAINNYA - 14 April 2023
PUISI : Dia
DIA karya Ursula Carlota / X MIPA 3 U ntukm...
BERITA LAINNYA - 15 April 2023
PUISI : Doa Anak Kepada Orangtua
Doa Anak Kepada Orangtua Karya: Johannes Arnold ...
BERITA LAINNYA - 11 September 2023
Peduli lingkungan
BERITA LAINNYA - 15 September 2023
New Waybinar - I am so Grateful
New Waybinar - I am so Grateful
BERITA LAINNYA - 13 September 2023
Daily Inspiration - Berasal Dari Allah
Daily Inspiration - Berasal Dari Allah
BERITA LAINNYA - 15 September 2023
Daily Inspiration - Lebih dari Kata - Kata
Daily Inspiration - Lebih dari Kata - Kata
BERITA LAINNYA - 19 September 2023
Daily Inspiration - Tabah menghadapi segala sesua...
Daily Inspiration - Tabah menghadapi segala sesua...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Pertandingan Bulu Tangkis Putri yang Memikat: MAN...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Pertandingan Bulu Tangkis Putri yang Mendebarkan:...
Pada tanggal 5 Oktober 2023, dalam rangkaian acar...
BERITA LAINNYA - 06 October 2023
The Carven Cub: Melodi Ajaib yang Menggetarkan Pa...
Pada tanggal 6 Oktober 2023, panggung Fortelation...
BERITA LAINNYA - 06 October 2023
T'Kant Project Band: Melodi Magis yang Menghipnot...
Pada tanggal 6 Oktober 2023, Fortelations: Miracu...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Duel Sengit Bulu Tangkis Putri: SMA SMAN 64 Jakar...
Pada tanggal 5 Oktober 2023, dalam rangkaian acar...
BERITA LAINNYA - 21 February 2024
[LITERASI] Book Review: DAMPAK OTONOMI DAERAH DI ...
BERITA LAINNYA - 17 February 2024
[LITERASI] Book Review: Mengenal Ilmu Politik (1)
Pengarang: Ikhsan Darmawan Buku ini berisi tenta...
BERITA LAINNYA - 04 February 2024
[LITERASI] Book Review: Media Indonesia/10 Jan 20...
Pengarang: Heru Budi Hartono Sejumlah perusahaan...
BERITA LAINNYA - 13 February 2024
[LITERASI] Book Review: Praktik Relasi Kekuasaan ...
Pengarang: Fredy B. L. Tobing Butir Butir Pentin...
BERITA LAINNYA - 13 February 2024
[LITERASI] Book Review: Komunikasi Politik Dramat...
Pengarang: Dr. Lely Arrianie,M.Si. Harus memperh...

Choose Your School

GO