DAILY INSPIRATION - DIMERDEKAKAN UNTUK MELAYANI TUHAN

BERITA LAINNYA - 18 August 2023

Dimerdekakan untuk Melayani Tuhan

 

Pada hari Kamis, 17 Agustus 2023 lalu, kita memperingati hari kemerdekaan negara kita yang ke-78 tahun. Tahun ini, kemerdekaan Indonesia dirayakan dengan tema “Terus Melaju untuk Indonesia Maju”. Tema ini merefleksikan semangat Bangsa Indonesia untuk terus melanjutkan perjuangan dan pembangunan, berkolaborasi bersama memanfaatkan momentum ini untuk mewujudkan Indonesia Maju. Namun, perlu kita sadari kemerdekaan ini tidak kita dapat dengan cuma-cuma. Ada perjuangan besar para pahlawan bangsa dan campur tangan Tuhan yang menjadikan Indonesia menjadi negara seperti sekarang ini. 

Indonesia adalah negara beragama yang percaya bahwa kemerdekaan yang didapat adalah berkat rahmat Allah Yang Maha Kuasa. Seperti yang tertulis pada pembukaan UUD NRI 1945. Tuhan juga tidak hanya memberikan kita kemerdekaan atas penjajah, tapi Dia juga memerdekakan kita dari belenggu dosa. Seperti halnya kita bukan lagu budak para penjajah, kita juga bukan lagi budak dosa. Melainkan kita adalah hamba Allah karena kita sudah dibeli dan harganya sudah lunas dibayar oleh darah Kristus yang sangat mahal itu.

Sebagai Anak Allah yang sudah dimerdekakan dari penjajah dan belenggu dosa, sudah selayaknya kita mengabdikan diri untuk negara dan untuk Tuhan. 1 Korintus 7 : 22 berbunyi demikian “Sebab seorang hamba yang dipanggil oleh Tuhan dalam pelayanan-Nya, adalah orang bebas, milik Tuhan. Demikian pula orang bebas yang dipanggil Kristus, adalah hamba-Nya.” Ayat ini menyadarkan kita, bahwa kita adalah hamba yang sudah dipanggil Kristus dan sudah selayaknya melayani Dia. Namun, seringkali kita menganggap sepele kemerdekaan yang Tuhan berikan. Kesetiaan kita pada Tuhan mulai luntur, kita mulai lalai dan mengerjakan pelayanan kita dengan asal-alasan. 

Mari kita menanyakan diri kita masing-masing. Masih adakah semangat pengabdian pada Tuhan atas kemerdekaan yang diberikan? Pelayanan kita kepada Tuhan juga bisa berupa pengabdian kita kepada negara. Maka dari itu, marilah kita bersama-sama menjaga kesetiaan pelayanan kita kepada Tuhan dan pengabdian kita kepada negara untuk mewujudkan Indonesia Maju. Selamat memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia, Tuhan Yesus Memberkati.



Tags:
BERITA LAINNYA - 30 March 2023
english literacy (10)
BERITA LAINNYA - 04 March 2023
english literacy (11)
Judul =  ENGLISH LITERACY - Ethics In Sosial Sci...
BERITA LAINNYA - 02 March 2023
english literacy (12)
Judul =  ENGLISH LITERACY - Around the world in ...
BERITA LAINNYA - 14 March 2023
english literacy (13)
Judul = ENGLISH LITERACY - The Pale Blue Dot Te...
BERITA LAINNYA - 15 March 2023
english literacy (14)
Judul =  ENGLISH LITERACY - English Classics : R...
BERITA LAINNYA - 07 February 2023
IT CAMP KELAS 11 - KELOMPOK 11
BERITA LAINNYA - 07 February 2023
IT CAMP KELAS 11 - KELOMPOK 12
IT CAMP KELAS 11 - KELOMPOK 12
BERITA LAINNYA - 30 January 2023
ENGLISH LITERACY - To Save The Sea
Title : To Save The Sea Author : Bayu Satya Sum...
BERITA LAINNYA - 27 December 2022
MIKHA CLEMENTINUS - PERAIH MEDALI PERUNGGU CHALLE...
Mikha Clementinus Togamulia Butar Butar (X MIPA 4...
BERITA LAINNYA - 27 December 2022
JOSHUA ELNATHAN - PERAIH MEDALI PERUNGGU CHALLENG...
Joshua Elnathan Pantro Silitonga (X MIPA 2) merai...
BERITA LAINNYA - 13 September 2023
Talent Show Character Camp 2023 SMAK 7 PENABUR - ...
BERITA LAINNYA - 08 September 2023
Daily Inspiration - Menguasai Diri
Menguasai Diri
BERITA LAINNYA - 18 September 2023
Ibadah Guru dan Karyawan Komplek Cipinang Indah
Ibadah Guru dan Karyawan Komplek Cipinang Indah
BERITA LAINNYA - 12 September 2023
Daily Inspiration - Saling Mengasihi
Saling Mengasihi
BERITA LAINNYA - 11 September 2023
Peduli lingkungan
Peduli lingkungan
BERITA LAINNYA - 04 January 2024
Informasi Implementasi PENABUR DIGITAL LEARNING
BERITA LAINNYA - 24 January 2024
DAFTAR OLIMPIADE SAINS INTERNASIONAL
DAFTAR OLIMPIADE SAINS INTERNASIONAL
BERITA LAINNYA - 24 January 2024
OSN-S dam Registrasi OSN-K Jenjang SMA
OSN-S dam Registrasi OSN-K Jenjang SMA
BERITA LAINNYA - 24 January 2024
Persyaratan Peserta OSN-K 2024
Persyaratan Peserta OSN-K 2024
BERITA LAINNYA - 24 January 2024
Group Telegram resmi peserta OSN-K 2024
Group Telegram resmi peserta OSN-K 2024
BERITA LAINNYA - 02 April 2024
Selamat kepada 19 siswa SMAK 7 PENABUR Jakarta ya...
BERITA LAINNYA - 02 April 2024
Selamat kepada Fidellynne Khaleesha Abidin, Yohan...
Selamat kepada Fidellynne Khaleesha Abidin, Yohan...
BERITA LAINNYA - 02 April 2024
Selamat yang sebesar-besarnya kepada Gisela Dewi ...
Selamat yang sebesar-besarnya kepada Gisela Dewi ...
BERITA LAINNYA - 02 April 2024
Selamat yang sebesar-besarnya kepada Darren Dexte...
Selamat yang sebesar-besarnya kepada Darren Dexte...
BERITA LAINNYA - 02 April 2024
Selamat yang sebesar-besarnya kepada Femi Margare...
Selamat yang sebesar-besarnya kepada Femi Margare...

Choose Your School

GO