Hari Pembuka IT Camp SMAK 7: Penuh Wawasan Cybersecurity dan Kreasi Coklat Sehat!

ARTIKEL - 13 November 2023

Hari Pembuka IT Camp SMAK 7: Penuh Wawasan Cybersecurity dan Kreasi Coklat Sehat!

IT Camp SMAK 7 Penabur - Hari Pertama, 9 November 2023

Hari pertama IT Camp pada Kamis, 9 November 2023 di SMAK 7 Penabur Jakarta, diisi dengan dua kegiatan utama: seminar dan workshop. Acara dimulai dengan pembukaan yang meriah oleh band musikaloka yang menampilkan performa luar biasa dan memberikan suasana yang menyenangkan.

Seminar pada hari itu berfokus pada tema cybersecurity. Narasumber dari Blibli.com menyampaikan materi mengenai makna dan berbagai bentuk kejahatan cyber, termasuk phishing, yang merupakan metode untuk memancing korban menggunakan link palsu. Narasumber juga memberikan tips penting tentang cara mencegah kejahatan cyber, seperti menggunakan kata sandi yang berbeda untuk setiap aplikasi dengan kombinasi angka, huruf, dan simbol. Seminar ditutup dengan sesi kuis dan hadiah, diikuti dengan waktu istirahat dan makan siang.

Setelah istirahat, kami melanjutkan kegiatan ke workshop masing-masing. Saya beruntung mendapatkan workshop yang dibawakan oleh I3L, di mana bagian pertama berfokus pada teori tentang food science dan informasi seputar program studi di universitas tersebut. Bagian kedua workshop diisi dengan kegiatan membuat protein chocolate bar. Kami belajar membuat coklat dengan bahan yang sehat dan lezat. Coklat buatan kami langsung habis dalam waktu singkat karena rasanya yang enak. Selesai membuat coklat, kami mencuci piring dan menghitung kandungan nutrisi dalam coklat tersebut. Acara hari pertama IT Camp berakhir dengan kami semua pulang ke rumah.

By. JESSICA/17/X2

#ITCampSMAK7

#CybersecuritySeminar

#MusikalokaBand

#FoodScienceWorkshop

#HealthyChocolate

#TeknologiPendidikan

#I3LWorkshop

#SiswaSMAK7

#DigitalAwareness

#NutritionEducation

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 02 November 2020
Cipta Puisi & Podcast "Perjuangan Pemuda" Oleh Ja...
BERITA LAINNYA - 12 October 2020
Parent Fellowship " Saya Sayang Kamu? Ah Massa? "
BERITA LAINNYA - 12 October 2020
Ibadah Online Siswa 12 Oktober 2020
BERITA LAINNYA - 27 August 2020
Ibadah Guru & Karyawan Sekolah PENABUR Komplek Ci...
BERITA LAINNYA - 17 August 2020
Upacara Online 17 Agustus 2020
BERITA LAINNYA - 17 January 2023
RENUNGAN HARIAN 17 JANUARI 2023
BERITA LAINNYA - 19 January 2023
RENUNGAN HARIAN 19 JANUARI 2023
Ayat Harian :  Yohanes 12:46 Aku telah datang ke...
BERITA LAINNYA - 21 January 2023
RENUNGAN HARIAN 21 JANUARI 2023
Ayat Harian : 1 Yohanes 1:2 Hidup itu telah diny...
BERITA LAINNYA - 24 January 2023
RENUNGAN HARIAN 24 JANUARI 2023
Ayat Harian : Galatia 2:20 Namun aku hidup, teta...
BERITA LAINNYA - 26 January 2023
RENUNGAN HARIAN 26 JANUARI 2023
Ayat Harian :  Yeremia 31:25 Sebab Aku akan memb...
BERITA LAINNYA - 19 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN INDONESIA
BERITA LAINNYA - 20 August 2023
DAILY INSPIRATION - BERJUANG MERAIH KEMERDEKAAN
Berjuang Meraih Kemerdekaan Kemerdekaan bukanlah...
BERITA LAINNYA - 16 August 2023
DAILY INSPIRATION - INDONESIA MERDEKA
Seperti yang kita tahu , Indonesia sekarang su...
BERITA LAINNYA - 19 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN (3)
Kemerdekaan Pada tanggal 17 Agustus 2023, Indones...
BERITA LAINNYA - 21 August 2023
DAILY INSPIRATION - BERKERJA, BELAJAR, BERDOA
Bekerja, Belajar, Berdoa Setiap manusia te...
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
TARIAN PELAJAR PANCASILA - KELAS X2
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
TARIAN PELAJAR PANCASILA - KELAS X3
Dalam rangka penguatkan profil pelajar Pancasila,...
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
TARIAN PELAJAR PANCASILA - KELAS X4
Tarian Pelajar Pancasila yang dibawakan oleh Kela...
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
TARIAN PELAJAR PANCASILA - KELAS X5
Dalam rangka menguatkan profil pelajar Pancasila,...
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
TARIAN PELAJAR PANCASILA - KELAS X6
Dalam Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila, ...
BERITA LAINNYA - 29 August 2024
Career Day Kelas XII di SMAK 7 PENABUR
BERITA LAINNYA - 06 September 2024
EDUFAIR di SMAK 7 PENABUR Jakarta: Menyambut Pelu...
EDUFAIR di SMAK 7 PENABUR Jakarta: Menyambut Pelu...
BERITA LAINNYA - 29 August 2024
Sex Education di SMAK 7 PENABUR: Meningkatkan Kes...
Sex Education di SMAK 7 PENABUR: Meningkatkan Kes...
BERITA LAINNYA - 23 September 2024
Senam Pagi Bersama Guru & Karyawan di SMAK 7 PENA...
Pada hari Senin, SMAK 7 PENABUR Jakarta mengadaka...
BERITA LAINNYA - 23 September 2024
FORTELATIONS: RESPLENDENT 2024: DAY 1 RECAP
Press the start and it’s on! FORTELATIONS: RESPL...

Choose Your School

GO