Maaf : Sebuah Kisah Tentang Bagaimana Memaafkan Mampu Membuat Hidup Lebih Bahagia dan Penuh Makna

Berita Lainnya - 02 October 2023

IDENTITAS BUKU
Judul buku = Maaf : Sebuah Kisah Tentang Bagaimana Memaafkan Mampu Membuat
Hidup Lebih Bahagia dan Penuh Makna
Penulis = Sekar Rengganis
Penerbit = Psikologi corner
Tahun Terbit = 2019
Tebal Halaman = 256

SIPNOSIS BUKU
Memaafkan diri sendiri sering kali merupakan bentuk pengampunan dan perbuatan
yang sulit untuk dilakukan. Memaafkan merupakan sebuah proses yang berkaitan
dengan perubahan emosi dan sikap terhadap orang yang melakukan sebuah kesalahan.
Tidak hanya memaafkan orang lain, diri sendiri pun layak dimaafkan. Seseorang yang
bisa memaafkan dirinya sendiri, maka orang tersebut akan mampu menjadi orang yang
terbuka dan mampu untuk melihat banyak hal yang baik. Memaafkan mampu
menurunkan stres, menetralkan emosi, dan menjernihkan pikiran. Fungsi dari sikap
meminta maaf adalah memperbaiki sebuah hubungan setelah melakukan kesalahan.
KELEBIHAN BUKU
1. Dilengkapi dengan kisah inspiratif yang dapat menginspirasi banyak orang.
2. Bahasanya menarik untuk dibaca sehingga tidak membosankan.
3. Pembahasannya banyak.

KEKURANGAN BUKU
1. Sampul buku yang kurang menarik/terlalu polos.
2. Kalimat yang terlalu berbelit-belit.
3. Beberapa kata masih asing.

Tags:
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 31 May 2024
Artikel : Lomba Pembuatan Pojok Literasi Area Kel...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 31 May 2024
Artikel Lomba : Pembuatan Video Profil Perpustaka...
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 31 May 2024
Artikel : Menabur Literasi
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 31 May 2024
Resensi : Most Wanted Tips Trick PowerPoint 2021
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 31 May 2024
Resensi : Pintar Editing Video untuk Pemula
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 14 February 2025
Awas Godaan Pornografi
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 17 February 2025
Awas Pinjol!
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 03 February 2025
Dampak Perkembangan Teknologi di Bidang Budaya
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 04 February 2025
Dampak Positif dan Negatif Perkembangan Teknologi...
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 05 February 2025
Pengaruh Teknologi Terhadap Kebudayaan dan Peruba...
-
Berita Lainnya - 29 November 2021
Sombong Rohani
Berita Lainnya - 30 November 2021
Selagi Ada Waktu
-
Berita Lainnya - 01 December 2021
Trendsetter
-
Berita Lainnya - 02 December 2021
Live for Christ
-
Berita Lainnya - 03 December 2021
Hypebeast
-
Berita Lainnya - 03 October 2023
Thea Stilton and The Prince’s Emerald
Berita Lainnya - 03 October 2023
Touché
-
Berita Lainnya - 03 October 2023
Diary of a Wimpy Kid: Old School
-
Berita Lainnya - 10 July 2024
The Son of Neptune
-
Berita Lainnya - 09 July 2024
Hujan
-
Berita Lainnya - 05 February 2024
INFORMASI HASIL LOMBA SMAK 6
Berita Lainnya - 02 February 2024
Valentines Competition
-
Berita Lainnya - 06 February 2024
TREE OF CHAMPIONS BIDANG 4
-
Berita Lainnya - 07 February 2024
DEBAT CAPRES CAWAPRES RONDE KE-5
-
Berita Lainnya - 08 February 2024
BLESSING OF WISHES ✨✨
-

Choose Your School

GO