3D Printing

Berita Lainnya - 01 August 2023

Manfaat 3D printing

Untuk kesehatan

(Bioprinting)

 

Introduction

Dalam masa Modern ini 3D printing sangatlah berguna bagi dunia kesehatan. Teknologi 3D printing untuk bidang kesehatan atau yang sering disebut juga sebagai BioPrinting adalah sebuah proses printing sel maupun biomaterial lainnya.

What is Bioprinting?

Bioprinting adalah salah satu contoh hasil perkembangan zaman. Bioprinting merupakan proses manufaktur adiktif, yaitu penggabungan sel-sel dan faktor pertumbuhan untuk menciptakan struktur seperti jaringan yang meniru jaringan alami. Teknologi ini menjadi salah satu teknologi yang sangat bermanfaat karena dapat memudahkan dokter dan membantu proses pengobatan pasien.

 

Benefits  Of Bioprinting

Paramedis menggunakan bioprinting salah satunya adalah untuk membuat biomaterial seperti sel dan organ dengan jaringan yang serupa dengan organ aslinya. Dalam 3D bioprinting biasanya terdapat 3 tahapan yaitu pra-bioprinting, bioprinting, dan post-bioprinting. Dalam pra-bioprinting sang pembuat desain akan membuat organ menggunakan CT-scan dan MRI. Dalam proses bioprinting ia akan memasukkan 
bioink ke dalam catridge printer dan deposisi berdasar model digital. Proses terakhir yakni post-bioprinting, stimulan kimia dan teknisi dari beberapa bagian akan diciptakan sehingga dihasilkan struktur jaringan atau organ yang stabil. Dengan adanya 3D printing, pasien kecelakaan yang membutuhkan amputasi dapat menggunakan Prostetik atau yang biasa kita ketahui dengan sebutan kaki atau tangan palsu.

 

Conclusion

Bioprinting merupakan salah satu pencapaian yang sangat berguna bagi bidang medis. Alat 3D printing ini dapat menjadi alternatif yang mempercepat dan memudahkan dokter untuk membantu pasien. Walaupun masih dalam tahap perkembangan, Bioprinting ini masih bisa berkembang menjadi alat yang menjanjikan untuk membuat organ tubuh manusia secara nyata.

References

https://www.bangnagol.eu.org/2021/08/manfaat-dan-fungsi-3d-printing-di-dunia-medis.html

https://3dprinting.ft.ugm.ac.id/2018/10/08/3d-printing-solusi-teknologi-untuk-membuat-organ-tubuh-manusia

https://fomustudio.com/bioprinting-aplikasi-teknologi-3d-printing-di-bidang-healthcare

Penulis : Anaya - X1

Tags:
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 17 April 2023
Resensi Buku "Adobe Photoshop Komplet"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 17 April 2023
Resensi Buku "CorelDRAW 2018 Komplet"
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 17 April 2023
Resensi Buku "Menulis Skripsi, Jurnal, dan Tulisa...
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 17 April 2023
Resensi Buku "Penuntun Praktis Belajar Microsoft ...
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 17 April 2023
Resensi Buku "Tren Animasi PowerPoint yang Keren"
-
Berita Lainnya - 11 May 2021
Pujilah Tuhan
Berita Lainnya - 12 May 2021
Setiap Perbuatan Ada Akibatnya
-
Berita Lainnya - 13 May 2021
Tuhan Maha Pengasih
-
Berita Lainnya - 14 May 2021
Bukan Kar’na Kuatku
-
Berita Lainnya - 17 May 2021
Jangan Minder
-
Berita Lainnya - 31 May 2022
Resensi - Atomic Habits
Berita Lainnya - 31 May 2022
Things left Behind
-
Berita Lainnya - 19 December 2022
Makna Natal
-
Berita Lainnya - 06 January 2023
Menu Kantin Sekolah 9 -13 Januari 2023
-
Berita Lainnya - 13 March 2023
TETAP PERCAYA
-
Berita Lainnya - 07 December 2023
CLASSMEET 2023
Berita Lainnya - 07 December 2023
TREASURE HUNT
-
Berita Lainnya - 11 December 2023
DUDU NATAL 2023
-
Berita Lainnya - 11 December 2023
PKBN2K KEL0MPOK 4
-
Berita Lainnya - 13 December 2023
SUPER EINSTEIN!
-
Berita Lainnya - 19 February 2024
BAZAAR MAKACIHUY ENTREPRENEUR ASIX
Berita Lainnya - 19 February 2024
BAZAAR O' Chizuuu ENTREPRENEUR ASIX
-
Berita Lainnya - 19 February 2024
Informasi Upacara Kepramukaan untuk kelas X dan XI
-
Berita Lainnya - 19 February 2024
ASIXNYA BERBAGI OSIS SMAK 6 PENABUR
-
Berita Lainnya - 20 February 2024
ASIX ENTREPRENEUR CAP CIP CUP BELALANG CHIPSYY
-

Choose Your School

GO