Penerapan PKBN2K Dalam Kehidupan Sehari-hari

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 04 November 2024

            PKBN2K merupakan singkatan dari Pendidikan Karakter Berbasis Nilai-Nilai Kristiani. PKBN2K adalah program yang dibentuk oleh BPK PENABUR sebagai wadah bagi pendidikan karakter. Program PKBN2K ini memiliki tujuan agar setiap warga BPK PENABUR memiliki karakter baik, yang sesuai dengan nilai-nilai Kristiani.

            Dalam PKBN2K, terdapat 12 nilai Kristiani yang diharapkan dapat menjadi jiwa seluruh warga BPK PENABUR. Di antaranya adalah keberanian, rendah hati, kebaikan, kesetiaan, kejujuran, ketaatan, ketekunan, kepedulian, pengorbanan, penguasaan diri, sabar, dan murah hati. Setiap dari nilai karakter yang terkandung dalam PKBN2K ini sama pentingnya dan tidak dapat dipisahkan. Semua nilai PKBN2K ini harus bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari kita semua.

 

            Contoh penerapan PKBN2K dalam kehidupan sehari-hari, yaitu :

  1. Keberanian : Berani menyampaikan pendapat.
  2. Rendah hati : Meminta maaf., mengakui kesalahan, serta tidak merendahkan orang lain.
  3. Kebaikan : Menolong sesama yang kesulitan.
  4. Kesetiaan : Setia mendukung sesama dan tidak mengkhianati seseorang.
  5. Kejujuran : Mengatakan hal yang sebenarnya.
  6. Ketaatan : Mematuhi peraturan di suatu lingkungan.
  7. Ketekunan : Tidak mudah menyerah dalam menggapai sesuatu.
  8. Kepedulian : Peduli terhadap sesama yang sedang terpuruk.
  9. Pengorbanan : Menunda kepentingan pribadi untuk kepentingan bersama.
  10. Penguasaan diri : Tidak mudah marah apabila menghadapi situasi yang tidak mengenakkan.
  11. Sabar : Menunggu giliran dengan penuh kesabaran.
  12. Murah hati : Membagikan sesuatu yang kita miliki dengan orang yang membutuhkan.

 

Contoh-contoh penerapan PKBN2K di atas hanyalah bagian kecil dari penerapan PKBN2K dalam kehidupan sehari-hari. Masih banyak penerapan PKBN2K yang bisa diterapkan seseorang dalam kehidupannya. Hal yang terpenting bagi seseorang dalam melaksanakan kegiatan sehari-hari adalah melaksanakannya dengan nilai-nilai yang dia percayai atau dalam kasus ini PKBN2K. Kesimpulannya, PKBN2K mengandung nilai-nilai fundamental bagi seseorang dalam menjalani kehidupannya menjadi lebih baik dengan berdasarkan nilai-nilai kristiani.

Tags:
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 August 2023
WHY YOU SHOULDN'T BE AFRAID OF AI
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 03 July 2023
Apakah Teknologi Dapat Menyebabkan Generasi Manja
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 03 July 2023
Augmented Reality
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 04 July 2023
Apakah Laptop Lebih Berguna dari Handphone di Mas...
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 12 July 2024
Dampak Aplikasi Be My Eyes untuk Tunanetra
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 07 November 2024
The Wounded Healer
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 08 November 2024
Kualitas Integritas
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 11 November 2024
Allah Terus Bekerja
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 12 November 2024
Dicintai, Melegakan Hati
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 13 November 2024
Duta Wacana
-
Berita Lainnya - 20 January 2022
Lingkaran Kekerasan
Berita Lainnya - 24 January 2022
Allah Semua Bangsa
-
Berita Lainnya - 25 January 2022
Bersepatu
-
Berita Lainnya - 26 January 2022
BELAJAR BERDAMAI DAN MENERIMA PEMBERIAN TUHAN SEK...
-
Berita Lainnya - 31 January 2022
Homo Homini Lupus Est
-
Berita Lainnya - 05 November 2023
HAY DAY 5 NOV 2023
Berita Lainnya - 06 November 2023
PILKETOS PERIODE 2024 LIGHT: Lead and Influence t...
-
Berita Lainnya - 08 November 2023
KEGIATAN PRAMUKA
-
Berita Lainnya - 07 November 2023
QOTD 7 NOV 2023
-
Berita Lainnya - 09 November 2023
Pemberitahuan Kegiatan Siswa Nontong Bareng Film ...
-
Berita Lainnya - 06 February 2024
TREE OF CHAMPIONS BIDANG 4
Berita Lainnya - 07 February 2024
DEBAT CAPRES CAWAPRES RONDE KE-5
-
Berita Lainnya - 08 February 2024
BLESSING OF WISHES ✨✨
-
Berita Lainnya - 02 February 2024
Jadwal periode 5 - 9 Februari 2024
-
Berita Lainnya - 08 February 2024
LITTLE TEACHER
-

Choose Your School

GO