Kelas PKBN2K SMAK 5: Berani itu Sesungguhnya

Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 September 2023

Berani mengemukakan pendapat. Berani berpacaran. Berani melawan kejahatan. Berani membela teman yang dibully. Ada banyak macam keberanian yang dapat diwujudkan dalam kehidupan remaja.

 

Namun, apakah semua tindakan keberanian selalu benar? Hal ini diulas dalam kelas PKBN2K yang terselenggara di SMAK 5 PENABUR Jakarta pada Kamis, 7 September 2023. Kegiatan rutin sekolah tersebut dibawakan oleh dua mentor PKBN2K SMAK 5, yaitu Ibu Emma Santara Girsang, S.Pd. dan Ibu Katarina Puji Astuti, S.Psi.

 

Ibu Katarina dalam ulasannya mengungkapkan bahwa tindakan berani itu seharusnya adalah sesuatu yang positif dan yang bisa membangun orang lain, bukan sebaliknya. "Jadi tidak benar jika kita berani membela teman yang membully orang lain atau berani mencontek ketika penilaian harian," jelas Ibu Kristina.

 

Selanjutnya Ibu Emma juga menegaskan bahwa berani yang tepat adalah yang berlandaskan pada kebenaran di mata Tuhan. Selain itu, keberanian harus membawa kebaikan di mata sesama. "Jadi tidak benar ya jika tindakan "berani" hanya menguntungkan diri sendiri," simpul Ibu Emma. (Nathan - Kelas XI IPS 1)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 May 2023
Hari Pendidikan Nasional
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 April 2023
Ikut PPDB 2023? Ini 7 SMA Terbaik di Jakarta Utar...
Ikut PPDB 2023? Ini 7 SMA Terbaik di Jakarta Utar...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 February 2023
Kebaktian Siswa: Iman dan Keraguan
Kebaktian Siswa: Iman dan Keraguan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 September 2022
Pembukaan Edufair Penjuru 2022
Pembukaan Edufair Penjuru 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 October 2022
Closing Penjuru 2022
Closing Penjuru 2022
Berita Lainnya - 26 November 2024
Membangun Diri dalam Kasih Tuhan agar Semakin Ser...
Berita Lainnya - 25 November 2024
Uang adalah Hamba, Bukan Tuan Kita
Uang adalah Hamba, Bukan Tuan Kita
Berita Lainnya - 24 November 2024
Pemimpin yang Baik Menjadikan Allah Panutannya
Pemimpin yang Baik Menjadikan Allah Panutannya
Berita Lainnya - 23 November 2024
Apa yang Kita Lakukan Saat ini Bergema hingga Kek...
Apa yang Kita Lakukan Saat ini Bergema hingga Kek...
Berita Lainnya - 22 November 2024
Tuhan Menacari Jiwa yang Hilang agar Datang Mende...
Tuhan Menacari Jiwa yang Hilang agar Datang Mende...
Berita Lainnya - 26 April 2024
Jabatan Membutakan Mata, tetapi Kerendahan Hati M...
Berita Lainnya - 25 April 2024
Bersyukur kepada Tuhan Bukanlah Panggung untuk Me...
Bersyukur kepada Tuhan Bukanlah Panggung untuk Me...
Berita Lainnya - 10 April 2024
Bersorak-sorai dan Naikkanlah Syukur kerana Allah...
Bersorak-sorai dan Naikkanlah Syukur kerana Allah...
Berita Lainnya - 24 April 2024
Tuhanlah Gembalaku, Ia Menuntun dan Memenuhi Kebu...
Tuhanlah Gembalaku, Ia Menuntun dan Memenuhi Kebu...
Berita Lainnya - 23 April 2024
Happy World Book Day 2024
Happy World Book Day 2024
Berita Lainnya - 23 November 2023
Regulasi Emosi, Emangnya Penting?
Berita Lainnya - 24 November 2023
Ketulusan Cinta Kita kepada Tuhan Tampak Melalui ...
Ketulusan Cinta Kita kepada Tuhan Tampak Melalui ...
Berita Lainnya - 23 November 2023
You can Be Stable and Mature Christian Who Follow...
You can Be Stable and Mature Christian Who Follow...
Berita Lainnya - 22 November 2023
Resensi Buku: Seni Hidup Minimalis
Resensi Buku: Seni Hidup Minimalis
Berita Lainnya - 22 November 2023
Sebagai Pribadi yang telah Diselamatkan dalam Yes...
Sebagai Pribadi yang telah Diselamatkan dalam Yes...
Berita Lainnya - 06 April 2022
Juara 1 Kelas XII MIPA Video Kolaborasi
Berita Lainnya - 04 April 2022
Juara 1 Kelas X IPS Video Kolaborasi
Juara 1 Kelas X IPS Video Kolaborasi
Berita Lainnya - 31 March 2022
Juara 1 Kelas XI IPS Video Kolaborasi
Juara 1 Kelas XI IPS Video Kolaborasi
Berita Lainnya - 30 March 2022
Juara 1 Kelas XII IPS Video Kolaborasi
Juara 1 Kelas XII IPS Video Kolaborasi
Berita Lainnya - 29 March 2022
Jangan Melupakan Hukum-Ku
Jangan Melupakan Hukum-Ku

Choose Your School

GO