RESENSI: YOU ARE THE PLACEBO

Berita Lainnya - 31 October 2024

RESENSI

YOU ARE THE PLACEBO

Oleh: Paskalina G. W.

1. Identitas Buku

Judul Buku: You Are The Placebo (Menemukan Sang Penyembuh di Dalam Diri)
Penulis: Dr. Joe Dispenza
Penerjemah: Shalahuddin Gh
Tahun Terbit: 2024
Penerbit: CV Jiwa Jawa Jaya
Kategori: Motivation and Self Help
Harga: Rp 145.000,00
Halaman: 404 halaman

 

2. Sinopsis

Buku ini dimulai dari kisah penulis pada saat mengalami kecelakaan dan menghancurkan enam ruas tulang belakangnya dan membawanya pada keyakinan bahwa tubuh sendiri mampu menyembuhkan diri sendiri dengan cara disiplin memvisualisasikan perbaikan pada tubuh yang sakit. Dengan menerapkan efek plasebo yaitu efek sugesti /keyakinan yang membuat kondisi seseorang yang sakit membaik ketika mengkonsumsi plasebo (obat yang tidak mengandung unsur penyembuhan sama sekali) dengan yakin. Tiga hal yang penting yang disampaikan di buku ini adalah kegigihan, keyakinan dan fokus.

Buku ini memberikan beberapa cerita yang menunjukkan kekuatan pikiran manusia. Bagaimana pikiran mampu menyembuhkan dan yang lain menunjukkan bagaimana pikiran benar-benar membuat sakit. Disertai dengan sejarah singkat tentang placebo dan bagaimana fisiologi tentang apa yang terjadi di dalam otak ketika efek plasebo bekerja. Konsep sugestibilitas (kemampuan menerima sugesti) dan tentang  meditasi juga dibahas di buku ini dari langkah-langkah meditasi dan teknik meditasi. Berbicara bagaimana sikap, keyakinan dan  persepsi dapat mengubah dan menciptakan kepribadian kita dan kita bisa mengubahnya untuk menciptakan realitas yang baru. 

Buku dengan 404 halaman ini merupakan bacaan yang wajib bagi siapa saja yang ingin mengalami kesehatan dalam pikiran, tubuh dan spirit dengan disertai berbagai cerita pengalaman orang yang telah mengalami dan menjalaninya. Akan lebih menarik lagi apabila kalimat kalimat dalam buku lebih disederhanakan sehingga akan lebih mudah dipahami dengan lebih cepat dan tidak membuat bosan saat membacanya. 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 30 April 2023
Membuat Origami: Seni Kertas yang Menenangkan dan...
Berita Lainnya - 24 January 2023
Kenali Dirimu Melalui Gaya Belajarmu!
Beberapa murid terlihat mendengarkan sambil menge...
Berita Lainnya - 23 March 2023
Pesona Wisata Suku Bajo: Menyaksikan Kehidupan Ma...
Suku Bajau (Suku Bajo) adalah salah satu suku ban...
Berita Lainnya - 24 May 2023
Jasmerah for The Future!! | Dra. Sri Wuri Miranti
Ada pameo berbunyi “Lupakan masa lalu yang kelam ...
Berita Lainnya - 24 May 2023
KETELADANAN RAJA SALOMO | Saryanti, M.Pd.
Siapa yang tidak kenal tokoh Alkitab Salomo? Salo...
Berita Lainnya - 16 September 2024
Kebangkitan Kristus Adalah Jaminan Kebangkitan Ki...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Jangan Kamu Menghakimi, supaya Kamu Tidak Dihakim...
Doa Tuhan Yesus yang baik, ampuni kami kalu sela...
Berita Lainnya - 29 September 2024
BIAS SEBAGAI KPOPERS SEJATI
Pada akhirnya, menjadi seorang Kpopers sejati ada...
Berita Lainnya - 01 October 2024
Kasih Itu Sabar, Kasih Itu Murah Hati | Magdalena...
Mari kita terus berusaha untuk menjadi pribadi ya...
Berita Lainnya - 13 October 2024
Gen Z Rentan Doom Spending! Cari Tahu Alasannya!
Dalam kehidupan sehari-hari, doom spending mungki...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 March 2023
SELAMAT MENEMPUH UJIAN SEKOLAH KELAS 12
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 July 2022
BRIEFING DAY 2022
MPLS 2022 Mengawali rangkaian Masa Pengenalan Lin...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 July 2022
MPLS DAY 1 2022
#KilasBalik MPLS 2022 Mengawali tahun ajaran bar...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 July 2022
MPLS DAYS 2 2022
#KilasBalik MPLS 2022 Tak kalah seru dgn hari ke...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 July 2022
MPLS DAY 3 2022
#KilasBalik MPLS 2022 Hari yg sangat menyenangka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 November 2023
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5) | ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 November 2023
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5) | ...
Pelaksanaan P5 hari ini diisi dengan pembagian tu...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 November 2023
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5) | ...
Pelaksanaan P5 sebagian kelompok dari kelas 10-1,...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 November 2023
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5) | ...
Aneka kreasi masakan nusantara dalam pelaksanaan ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2023
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5) | ...
Hari terakhir pelaksanaan P5 kelas X SMAK 2 PENAB...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2024
Selamat!! Vincent Berhasil Meraih Medali Perunggu...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 September 2024
Selamat Willsen berhasil Juara 1 Lomba Bulu Tangk...
🏸🎉 Juara 1 Lomba Bulu Tangkis Tunggal Putra Tin...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 September 2024
Selamat Tim Esport Juara 1 Harapan pada Lomba Esp...
🥇🎉 Juara 1 Harapan di Providentia’s Mini Com...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 October 2024
Selamat! Justin, Aldrick, Grayson Berhasil Juara ...
Kejuaraan bukan hanya soal berdiri di podium, tap...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 October 2024
Selamat! Tim ESPORT SMAK 2 Berhasil Juara 1 Lomba...
Kejuaraan bukan hanya soal berdiri di podium, ...

Choose Your School

GO