Perjuangan perempuan mendapatkan pendidikan | Olivia Vanessa XII MIPA 1 /24

Berita Lainnya - 24 August 2023

Di dalam dunia yang semakin berkembang setiap saat, kita sebagai
manusia mempunyai hak untuk mendapatkan pendidikan untuk
mengembangkan potensi dan karakter yang kita miliki. Namun, apakah
semua orang sudah menerima pendidikan? Nyatanya, hak untuk
mendapatkan pendidikan tersebut juga harus diperjuangkan terlebih
dahulu.
Seorang aktivis perempuan asal Pakistan, Malala Yousafzai,
menyuarakan kegelisahannya melalui pidato saat kelompok Taliban
merampas hak-haknya beserta anak-anak perempuan seusianya untuk
menempuh pendidikan. Di tengah perjuangannya, Malala menjadi korban
penembakan dari kelompok Taliban dan akhirnya harus menjalani operasi
di wajahnya, namun Malala tetap memperjuangkan pendidikan perempuan
secara global dan juga memanggil para pemimpin dunia untuk mereformasi
kebijakan mereka.
Dalam kehidupan sehari-hari, kita masih dapat menemui beberapa
orang yang menganggap bahwa perempuan tidak perlu menempuh
pendidikan karena pada akhirnya perempuan hanya akan mengurus rumah
tangga. Padahal R.A. Kartini sudah melakukan perjuangan yang sama
dengan Malala, yaitu hak pendidikan bagi perempuan sehingga perempuan
juga memiliki kesempatan yang sama dalam mengejar mimpi dan
mengenyam pendidikan yang tinggi.
Sebagai pelajar di masa kini, tentu saja kita harus mempertahankan
apa yang sudah diperjuangkan oleh para aktivis. Bagaimanapun juga kita
berhak untuk mendapatkan pendidikan tanpa dibatasi atau dihalangi oleh
apapun. Kita juga harus menempuh pendidikan dengan sungguh-sungguh
untuk membuktikan bahwa pendidikan dibutuhkan untuk mengembangkan
apa yang kita miliki.

Sumber: https://dunia.tempo.co/read/1611369/kisah-penetapan-hari-malala-dunia-
oleh-pbb-perjuangan-aktivis-malala-yousafzai

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 30 August 2024
“Bunga Matahari” | Zebulon Yakhin Dan Boas, S.Si....
Berita Lainnya - 05 August 2024
Hidup Berlimpah dalam Yesus: Anugerah dan Makna (...
Sebagai orang percaya, kita dipanggil untuk hidup...
Berita Lainnya - 09 August 2024
ENGLISH DAY | 9 AGUSTUS 2024
ENGLISH DAY | 9 AGUSTUS 2024
Berita Lainnya - 13 August 2024
ENGLISH DAY | 13 AGUSTUS 2024
ENGLISH DAY | 13 AGUSTUS 2024
Berita Lainnya - 14 August 2024
SELAMAT HARI PRAMUKA 2024
Selamat Hari Pramuka! ⛺️✨ Mari teruskan semangat ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 January 2023
LDK OSIS DAY 2 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 January 2023
PRAKTEK PKWU "ECOPRINT" KELAS XII 2023
Siswa/i kelas 12 IPS sangat antusias mengikuti pr...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 January 2023
PRESENTASI SISWA KELAS XI IPA PADA PELAJARAN PKWU...
Pemaparan presentasi dari kelas XI IPA dalam pemb...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 January 2023
PIDATO SISWA UPACARA PELANTIKAN OSIS 2023/2024 SE...
Selamat pagi Bu Kristina selaku kepala sekolah SM...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 January 2023
PUMPING MOTIVATION 2023
Siswa/i SMAK 2 PENABUR Jakarta mengikuti kegiatan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 July 2023
Selamat kepada Jose J. Sirait lulus PTN jalur Man...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 July 2023
Pelayanan Pujian HUT ke - 73 BPK PENABUR di GKI P...
Persembahan pujian bapak/ibu guru dan karyawan SM...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 July 2023
Kebaktian & Perayaan HUT ke -73 BPK PENABUR
Kamis, 27 Juli 2023 - SMAK 2 BPK PENABUR Jakar...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 August 2023
Selamat kepada Claudia telah lulus PTN jalur Mand...
Selamat dan sukses atas kelulusan siswa ke Pergur...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 July 2023
PLS DAY 3 | Rabu 12 Juli 2023
Rabu, 12 Juli 2023 - SMAK 2 PENABUR Jakarta memas...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 November 2023
PRAKTIKUM MONOHIBRID DAN DIHIBRID KELAS XII SMAK ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 November 2023
KTB MPK & OSIS | 20 NOVEMBER 2023
Our last KTB session with MPK & OSIS in 2023! We ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 November 2023
DOA SYAFAAT PAS 2023-2024
Doa Syafaat PAS 2023/2024 yang bertemakan “Jadi A...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 November 2023
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5) | ...
Pelaksanaan sosialisasi Proyek Penguatan Profil P...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 November 2023
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (P5) | ...
Hari ini (22/11) siswa/i kelas X SMAK 2 PENABUR J...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2024
SELAMAT KEPADA JUSTIN YANG LOLOS OSN TINGKAT PROV...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2024
SELAMAT KEPADA VINCENT YANG LOLOS OSN TINGKAT PRO...
Selamat kepada siswa SMAK 2 PENABUR Jakarta yang ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2024
Seminar Mental Health "Pentingnya memiliki Kesada...
Siswa/i kelas XII SMAK 2 PENABUR Jakarta mengi...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 April 2024
Venite Juara 3 Cosplay Competition 8TERNITY 2024:...
Proficiat atas kemenangan yang diraih oleh Ven...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 April 2024
Seminar Project Awareness "Way to Green" & Juara...
Pelaksanaan seminar Project Awareness "W...

Choose Your School

GO