BUAH ROH: KESABARAN | Elisabet Oktrianty, S.Pd

Berita Lainnya - 18 August 2023

“Tetapi buah Roh ialah: kasih, sukacita, damai sejahtera, kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan, kelemah lembutan, penguasaan diri. Tidak ada hukum yang menentang tentang hal-hal itu.” (Galatia 5:22-23)

Saat ini kita hidup dalam dunia yang seolah berjalan dengan waktu. Waktu 24 jam dalam sehari dirasa kurang karena banyaknya kegiatan yang dilakukan. Hal ini membuat orang menjadi sulit untuk bersabar.

Menjadi sabar sungguh amat tidak mudah ketika kita harus menyelesaikan sesuatu dalam waktu tertentu atau waktu yang berdekatan. Bersabar menpunyai arti tindakan menahan diri dari hal-hal yang ingin dilakukan. Sabar juga berati takluk terhadap proses waktu. Salah satu sifat manusia adalah ingin serba cepat sehingga menjadi  sabar adalah suatu tantangan tersendiri

Sebagai seorang Kristen kita diminta secara khusus untuk menghasilkan buah Roh, dimana salah satunya adalah Kesabaran. Perjanjian Baru, secara khusus menghubungkan kesabaran dengan membagikan injil. Allah sabar ketika Dia menunggu orang yang terhilang untuk datang kepadaNya (2 Petrus 3:9) dan Dia memanggil umatNya untuk bersabar sewaktu kita memperluas tawaran keselamatan di dalam Kristus kepada orang lain (2 Timotius 4:20).

Kesabaran sebagai buah Roh, dalam aktivitas duniawi, memampukan kita untuk memiliki jiwa besar dalam menghadapi segala hal. Roh Kudus membentuk kita menjadi pribadi yang ‘maklum’. Memaklumi bahwa segala yang ada di dunia ini yang tidak selalu berjalan mulus dan sempurna, termasuk setiap manusia juga tidak ada yang sempurna, bahkan diri kita sendiri juga jauh dari sempurna. Amsal 16:32
Orang yang sabar melebihi seorang pahlawan, orang yang menguasai dirinya, melebihi orang yang merebut kota.

Penumbuhan karakter kesabaran ini dapat terbentuk melalui, masa sulit (penderitaan). Masa sulit Tuhan ijinkan terjadi dalam kehidupan kita dengan maksud untuk membentuk buah Kesabaran dengan bantuan Roh Kudus, buah Kesabaran dapat terbentuk meski kita harus melewati masa yang sulit.

Sebagai  anak Allah kita menjadi mengerti bahwa sabar itu merupakan suatu keindahan dan berarti dalam kehidupan.

BERSABAR dalam kesedihan.

BERSABAR dalam kekecewaan.

BERSABAR dalam kesakitan.

BERSABAR dalam ujian hidup.

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 09 November 2024
The Real History of Yasuke, Japan’s First Black S...
Berita Lainnya - 05 October 2024
Berbahagialah Orang yang Mendengar Firman Tuhan d...
Oleh karenanya iman akan timbul dengan kita mende...
Berita Lainnya - 31 October 2024
RESENSI: YOU ARE THE PLACEBO
Buku dengan 404 halaman ini merupakan bacaan yang...
Berita Lainnya - 11 September 2024
Kasih Karunia Tuhan Yesus Kristus Menyertai Roh K...
Kasih Karunia Tuhan Yesus Kristus Menyertai Roh K...
Berita Lainnya - 20 September 2024
Tuhan Gembalaku yang Baik | Rebecca Ayu C, S.Pd.
Tuhan Gembalaku yang Baik Oleh: Rebecca Ayu C, S...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 January 2023
LDK OSIS DAY 2 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 January 2023
PRAKTEK PKWU "ECOPRINT" KELAS XII 2023
Siswa/i kelas 12 IPS sangat antusias mengikuti pr...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 January 2023
PRESENTASI SISWA KELAS XI IPA PADA PELAJARAN PKWU...
Pemaparan presentasi dari kelas XI IPA dalam pemb...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 January 2023
PIDATO SISWA UPACARA PELANTIKAN OSIS 2023/2024 SE...
Selamat pagi Bu Kristina selaku kepala sekolah SM...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 January 2023
PUMPING MOTIVATION 2023
Siswa/i SMAK 2 PENABUR Jakarta mengikuti kegiatan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 September 2023
JUARA 3 OSN INFORMATIKA - VINCENT ARMANDO
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 September 2023
DAFTAR SISWA DITERIMA GELOMBANG NON TES 2 2023
DAFTAR SISWA DITERIMA GELOMBANG NON TES 2 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2023
PENGUMUMAN DITERIMA SISWA TAHUN AJARAN 2024/2025 ...
"PENGUMUMAN DITERIMA SISWA TAHUN AJARAN 2024/2025...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 September 2023
Lomba Merdeka Science Competition (MSC) Bidang Bi...
Selamat kepada siswa/i SMAK 2 PENABUR yang ber...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 September 2023
Puji -pujian siswa SMAK 2 PENABUR Jakarta di GKI...
Minggu, 24 September 2023 - Siswa/i SMAK 2 PENABU...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 April 2024
Persembahan Pujian Siswa SMAK 2 PENABUR Jakarta d...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2024
SELAMAT KEPADA AARON YANG LOLOS OSN TINGKAT PROVI...
Selamat kepada siswa SMAK 2 PENABUR Jakarta ya...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2024
SELAMAT KEPADA GRAYSON YANG LOLOS OSN TINGKAT PRO...
Selamat kepada siswa SMAK 2 PENABUR Jakarta ya...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2024
SELAMAT KEPADA JUSTIN YANG LOLOS OSN TINGKAT PROV...
Selamat kepada siswa SMAK 2 PENABUR Jakarta yang ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2024
SELAMAT KEPADA VINCENT YANG LOLOS OSN TINGKAT PRO...
Selamat kepada siswa SMAK 2 PENABUR Jakarta yang ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 September 2024
PELATIHAN GURU "MENJADI GURU HEBAT BAGI GEN Z"
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 September 2024
TEASER EDUFAIR 2024
TEASER EDUFAIR 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 September 2024
E-FLYER EDUCATION FAIR 2024
E-FLAYER EDUCATION FARI 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 September 2024
Insight positif : Kepedulian Sosial dan Lingkunga...
Insight positif : Kepedulian Sosial dan Lingkunga...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 September 2024
ENGLISH DAY | 27 September 2024
ENGLISH DAY | 27 September 2024

Choose Your School

GO