Perayaan Chinese New Year dan Valentine's Day 2021

Berita BPK PENABUR JAKARTA - 15 February 2021

Chinese New Year & Valentine's Day

Tahun baru Imlek selalu identik dengan perayaan yang meriah. Orang-orang merayakannya dengan penuh sukacita menyambut tahun yang baru bersama saudara, teman dan kerabat lainnya.

Di tahun baru imlek ini yang memasuki tahun kerbau logam, dimana kerbau mempunyai karakter yang giat bekerja, kuat, pantang menyerah, dapat diandalkan dan memiliki tekad untuk menyelesaikan apa yang sudah dimulai dan juga lambang logam yang menandakan keberuntungan dan kegemilangan, ada baiknya kita menyikapinya dengan penuh antusias akan segala sesuatu yang baik yang akan terjadi di tahun yang baru.

Melalui perayaan Chinese New Year & Valentine, diharapkan dapat mempererat kebersamaan antar anggota SMAK 1 PENABUR Jakarta, berbagi sukacita merayakan tahun baru dan hari kasih sayang. Dimana setiap merayakan tahun baru selalu ada harapan baru dan semangat baru, sehingga ini bisa memberikan motivasi untuk keluarga SMAK 1 PENABUR Jakarta dalam menjalani kehidupan setahun kedepan.

Happy Chinese New Year & Happy Valentine’s Day!
祝大家新年快乐 与 情人节快乐!

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 01 April 2024
Kegiatan Sidak Napza SMAK 1 PENABUR Jakarta 2024
Berita Lainnya - 19 April 2024
Bazar Murah 2024 (Pengalaman Siswa)
Bazar Murah 2024 (Pengalaman Siswa)
Berita Lainnya - 06 March 2024
Kegiatan Seminar Pembinaan Remaja SMAK 1 PENABUR ...
Kegiatan Seminar Pembinaan Remaja SMAK 1 PENABUR ...
Berita Lainnya - 30 March 2024
Artikel Remaja Pancasila (Christian Rafael Adhim...
Artikel Remaja Pancasila (Christian Rafael Adhim...
Berita Lainnya - 30 March 2024
Artikel Remaja Pancasila (Ignatius Theodoric Cedr...
Artikel Remaja Pancasila (Ignatius Theodoric Cedr...
Berita Lainnya - 08 August 2023
Ayo Kunjungi OPEN HOUSE SMAK 1, 12 Agustus 2023
Berita Lainnya - 27 July 2023
Kegiatan Upacara Bendera SMAK 1 PENABUR Jakarta p...
Kegiatan Upacara Bendera SMAK 1 PENABUR Jakarta p...
Berita Lainnya - 24 July 2023
Pelayanan Pujian di Kebaktian Komisi Remaja GKI D...
Pelayanan Pujian di Kebaktian Komisi Remaja GKI D...
Berita Lainnya - 24 July 2023
Pertemuan Orang Tua Peserta Didik Kelas X 15 Juli...
Pertemuan Orang Tua Peserta Didik Kelas X 15 Juli...
Berita Lainnya - 21 July 2023
Kebaktian Syukur Memperingati HUT ke-73 BPK PENAB...
Kebaktian Syukur Memperingati HUT ke-73 BPK PENAB...
Berita Lainnya - 15 December 2021
BERBINCANG BERSAMA DI ANONYMATES
Berita Lainnya - 15 December 2021
Sharing dan Playing Bersama di XI IPS 2.
Sharing dan Playing Bersama di XI IPS 2. 
Berita Lainnya - 15 December 2021
Berbagi Sukacita Natal - Natal Kelas XI SOS 1
Berbagi Sukacita Natal - Natal Kelas XI SOS 1
Berita Lainnya - 15 December 2021
Perayaan Natal Terakhir di XIIS2
Perayaan Natal Terakhir di XIIS2 
Berita Lainnya - 15 December 2021
Berbagi Keseruan Natal Bersama Kelas 12 IPA 7
Berbagi Keseruan Natal Bersama Kelas 12 IPA 7
Berita Lainnya - 09 November 2020
Ayat Alkitab 9 November 2020
Berita Lainnya - 06 November 2020
Ayat Alkitab 6 November 2020
Berita Lainnya - 04 November 2020
Ayat Alkitab 4 November 2020
Berita Lainnya - 03 November 2020
Harta dalam waktu
Berita Lainnya - 02 November 2020
Ayat Alkitab Minggu ini 2 November 2020
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 31 May 2021
Perjusa SMAK 1 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 22 May 2021
Informasi Pemesanan Buku Kelas X Tahun Pelajaran ...
Informasi Pemesanan Buku Kelas X Tahun Pelajaran ...
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 08 May 2021
Ibadah Syukur dan Pelepasan Peserta Didik Kelas X...
Ibadah Syukur dan Pelepasan Peserta Didik Kelas X...
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 07 May 2021
Ibadah Syukur dan Pelepasan Kelas XII
Ibadah Syukur dan Pelepasan Kelas XII
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 04 May 2021
Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2021
Hari Pendidikan Nasional

Choose Your School

GO