Kegiatan Seminar Orangtua Generasi Digital

Berita BPK PENABUR JAKARTA - 16 November 2021

Kegiatan Seminar Orangtua Generasi Digital

          SMAK 1 PENABUR Jakarta pada hari Sabtu, 13 November 2021 pukul 08.00 – 10.00 menyelenggarakan kegiatan Seminar Orangtua Generasi Digital dengan mengusung Tema “ Pahami Pentingnya Peran Orangtua dalam Membangun Kecerdasan Digital ( DQ ) Anak “. Tujuan kegiatan ini adalah mendorong orangtua dapat bijaksana mendampingi anak dalam berselancar di dunia digital, memiliki etika berdigital sehingga anak anak remaja saat ini tidak terperosok pada kejahatan digital diantaranya Cyber bullying. Seminar ini terlaksana atas kerjasama SMAK 1 PENABUR Jakarta dengan DQ Institute, Jasinergy dan STEM Prasetiya Mulya.


          Acara diawali oleh sambutan Kepala Sekolah Ibu Sylviana Chrisyan, S.E., M.M yang berpesan bahwa era digital saat ini bukan saja IQ, EQ, SQ yang dibutuhkan anak tetapi juga DQ ( Digital Quotient ) berperan untuk menghindarkan anak anak remaja saat ini dari jebakan kejahatan digital sehingga orangtua dapat bersinergi dengan anak dan bijaksana dalam aktifitas berdigital. Materi DQ selanjutnya disampaikan oleh Bapak Clint Wilfred Tetelepta, MBA sebagai DQ Trainer. Total peserta yang hadir 167 orang terdiri dari para guru dan orangtua siswa kelas XI dan XII menunjukkan bahwa orangtua antusias untuk mengenal kecerdasan digital. (SY)

Tags:
Berita Lainnya - 13 October 2023
Pemenang Cashback Uang Form PENABUR Spectacular d...
Berita Lainnya - 25 October 2023
Kegiatan Character Camp Peserta Didik Kelas X 2023
Kegiatan Character Camp Peserta Didik Kelas X 2023
Berita Lainnya - 25 October 2023
Kegiatan Literasi SMAK 1 PENABUR pada Jam ke Nol ...
Kegiatan Literasi SMAK 1 PENABUR pada Jam ke Nol ...
Berita Lainnya - 31 October 2023
SMAK ONE CUP 2023 - HORIZON - SUDAH DIMULAI
SMAK ONE CUP 2023 - HORIZON
Berita Lainnya - 24 October 2023
Kegiatan Seleksi Sains Club Tingkat Jenjang SLTAK...
Kegiatan Seleksi Sains Club Tingkat Jenjang SLTAK...
Berita Lainnya - 06 July 2022
Smukiez Artweek
Berita Lainnya - 05 July 2022
Sinopsis Buku "Hidup Damai Tanpa Berpikir Berlebi...
Sinopsis Buku "Hidup Damai Tanpa Berpikir Berlebi...
Berita Lainnya - 23 June 2022
Entrepreneur's Day 2022
Entrepreneur's Day 2022
Berita Lainnya - 13 June 2022
Acara SMUKIEZ OLYMPIC X ENTERPRENEUR’S DAY 13 Jun...
Acara SMUKIEZ OLYMPIC X ENTERPRENEUR’S DAY 13 Jun...
Berita Lainnya - 05 June 2022
Summer Maylodies
Summer Maylodies
Berita Lainnya - 23 October 2021
SISTEM KREDIT SOSIAL TIONGKOK , PEMERINTAHAN ANTI...
Berita Lainnya - 30 October 2021
LAHIR DUA KALI MATI SEKALI, LAHIR SEKALI MATI DUA...
LAHIR DUA KALI MATI SEKALI, LAHIR SEKALI MATI DUA...
Berita Lainnya - 04 November 2021
Ayat Alkitab Minggu ini November 2021
Ayat Alkitab Minggu ini November 2021
Berita Lainnya - 26 October 2021
Ayat Alkitab Minggu Ini 26 Oktober 2021
Ayat Alkitab Minggu Ini 26 Oktober 2021
Berita Lainnya - 18 October 2021
MERAIH ASA, MENGANTAR ANAK KE SEKOLAH SELAMA PTMT
Menjemput anak sesuai dengan jadwal merupakan tan...
Berita Lainnya - 26 August 2020
I-project SMAK 1 PENABUR Jakarta: Upaya Meningkat...
Berita Lainnya - 26 August 2020
17-Agustusan Online di SMAK 1 PENABUR Jakarta
Berita Lainnya - 24 August 2020
Ayat Alkitab 24 Agustus 2020
Berita Lainnya - 20 August 2020
Wadah Memperlengkapi Siswa Melayani Tuhan Dalam I...
Berita Lainnya - 20 August 2020
Pemimpin yang tangguh di tengah pandemi
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 15 February 2021
Perayaan Chinese New Year dan Valentine's Day 2021
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 12 February 2021
Chinese New Year & Valentine Day
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 08 February 2021
Striving for Excellence (Seminar Motivasi Kelas X...
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 07 February 2021
Seminar Motivasi Kelas XII
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 05 February 2021
Lomba Karya Tulis Ilmiah 2021

Choose Your School

GO