Penabur Children Choir Luncurkan Album Rohani Pertama 'My Prayer'

Berita Lainnya - 31 July 2024

 

Jakarta Detik.com - PENABUR Children Choir (PCC) menggelar konser sebagai bentuk peluncuran album rohani pertamanya 'My Prayer'. Pengurus BPK PENABUR Jakarta sekaligus penanggung jawab PCC dan PCC Festival 2024 Thompson Hariyanto mengapresiasi peluncuran album ini.


"PCC telah menjadi model bagaimana proses, perjuangan, kekompakan, taat dalam arahan pelatih dan pemimpinnya, sehingga dapat berjalan dalam pencapaian saat ini," ucapnya dalam Media Gathering Album Launching Concert 'My Prayer' di Aula TKK 6, Kelapa Gading, Jakarta, Sabtu (27/7/2024).



Album ini merupakan album pertama PCC dengan membawakan lima lagu rohani dari Kidung Jemaat hingga Pelengkap Kidung Jemaat.



"Kami melakukan proses pembuatan album selama tiga bulan. Mulai dari proses latihan hingga rekaman. Ini menjadi sebuah pengalaman baru dan menyenangkan bagi peserta didik," ucap Artistic Director PCC Jessica Fedora Amadea.

Tak hanya itu, mereka juga menggabungkan sentuhan budaya Indonesia seperti tradisional adat Batak, Jazz, Orkestra hingga meditasi dalam konser tersebut.

"Walaupun lagunya cuma lima, tapi yang membedakan adalah iringan lagunya yang berbeda-beda," ujar Dea.

 

Lagu rohani yang dibawakan berasal Kidung Jemaat hingga Pelengkap Kidung Jemaat. Tak hanya itu, album ini juga merupakan ungkapan syukur tahun ke empat dibentuknya PCC. Baca selengkapnya...

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 17 February 2021
TIPS CARA MENGATUR WAKTU DENGAN BAIK
Berita Lainnya - 19 February 2021
Tips dan Trik belajar Matematika kelas 4
Berita Lainnya - 06 April 2021
Fakta Menarik Tentang Pembelajaran PPKN di Kelas 1
Pendidikan dan pembelajaran sangat penting untuk ...
Berita Lainnya - 26 April 2021
Mengenal cerita di balik tulisan Hanzi
Ayo jangan takut belajar Bahasa Mandarin, Bahasa ...
Berita Lainnya - 30 April 2021
Mathematics is Fun untuk siswa kelas 3
Matematika merupakan salah satu ilmu dasar yang m...
Berita Lainnya - 03 December 2020
FUN FACT SCIENCE KELAS IV
Berita Lainnya - 07 December 2020
BELAJAR TARI TRADISIONAL SEJAK DINI
Berita Lainnya - 15 December 2020
5 PENGETAHUAN YANG AKAN KALIAN DAPATI KETIKA BELA...
Berita Lainnya - 15 December 2020
TESTIMONI SETELAH BELAJAR IPS
Berita Lainnya - 15 December 2020
HASIL KARYA IPS
Berita Lainnya - 23 November 2022
Penilaian Akhir Semester I T.P. 22/23
Berita Lainnya - 19 November 2022
Sekolah Alkitab Sehari T.P. 22/23
Sekolah Alkitab Sehari T.P. 22/23
Berita Lainnya - 19 November 2022
Sex Education T.P. 22/23
Sex Education
Berita Lainnya - 29 October 2022
Persekutuan Doa Orang Tua T.P. 22/23
Persekutuan Doa Orang Tua T.P. 22/23
Berita Lainnya - 29 October 2022
PESTA SIAGA T.P. 22/23
PESTA SIAGA T.P. 22/23
Berita Lainnya - 20 May 2024
Daftar 10 SMA Terbaik di Provinsi Banten yang Waj...
Berita Lainnya - 21 May 2024
Daftar 10 SMA Terbaik di Jawa Barat Berdasarkan N...
Daftar 10 SMA Terbaik di Jawa Barat Berdasarkan N...
Berita Lainnya - 27 May 2024
Study Tour Juga Bisa Pakai Kereta Api Luar Biasa,...
Study Tour Juga Bisa Pakai Kereta Api Luar Biasa,...
Berita Lainnya - 30 May 2024
20 SMA Terbaik di DKI Jakarta, Referensi Daftar P...
20 SMA Terbaik di DKI Jakarta, Referensi Daftar P...
Berita Lainnya - 11 June 2024
Membentuk Anak Lebih Mandiri, Apa Tipsnya?
Membentuk Anak Lebih Mandiri, Apa Tipsnya?
Berita Lainnya - 29 August 2024
Siswa Indonesia Raih 3 Medali di Olimpiade Astron...
Berita Lainnya - 30 August 2024
Siswa BPK Penabur Raih Prestasi di Ajang Internas...
Siswa BPK Penabur Raih Prestasi di Ajang Internas...
Berita Lainnya - 17 September 2024
Pelajar Indonesia Raih Medali di Olimpiade Inform...
Pelajar Indonesia Raih Medali di Olimpiade Inform...
Berita Lainnya - 19 September 2024
PICF 2024 celebrates wellness, friendship through...
PICF 2024 celebrates wellness, friendship through...
Berita Lainnya - 23 September 2024
Spirit of Adventure 2024, 1.094 Siswa SMPK PENABU...
Spirit of Adventure 2024, 1.094 Siswa SMPK PENABU...

Choose Your School

GO