Yuk, kita rayakan bersama Hari Anak Nasional tanggal 24 Juli 2024 dengan penuh sukacita. Rangkaian kegiatan mulai Ibadah bersama, penampilan dari para siswa, menonton film anak, dan perlombaan yang akan kita lakukan bersama.
.
Anak Terlindungi, Indonesia Maju
"Pancasila di Hati Anak Indonesia"
BEST Kids
#han2024 #anakindonesia #bpkpenaburjakarta #sdk1penabur
© 2019 YAYASAN BPK PENABUR