YES Gen Competition 2025 Ajak Siswa Melek Lingkungan Sejak Dini

General - 04 February 2025

Di tengah krisis lingkungan yang semakin mendesak, SMPK Penabur Jakarta menggelar ajang Young Entrepreneur Spirit Generation (YES Gen) Competition 2025 untuk mendorong generasi muda dalam menciptakan solusi inovatif bagi permasalahan lingkungan. YES Gen Competition tahun ini mengangkat tema Tanganku Hijaukan Bumiku.
 

Kompetisi ini melibatkan siswa kelas 5-6 SD dari berbagai sekolah guna menanamkan kesadaran lingkungan sejak dini.  Tahun 2024 tercatat sebagai tahun terpanas di Indonesia menurut BMKG, dengan fenomena El Niño yang memperburuk dampak pemanasan global.
 


Kompetisi ini hadir sebagai bentuk nyata upaya edukasi dan aksi nyata dari generasi muda dalam menghadapi ancaman perubahan iklim. 

“Jika tidak ada langkah mitigasi yang tepat, kelestarian ekosistem bisa terancam. Karena itu, YES Gen mengajak anak-anak muda mengekspresikan ide-ide kreatif dan solusi praktis dalam mengatasi berbagai masalah lingkungan,” ujar Kepala Jenjang SMPK PENABUR Jakarta, Ferry Marwanti dalam siaran persnya, diterima di Jakarta, Selasa, 4 februari 2025.
 


Babak penyisihan pada 19 Oktober 2024 diikuti oleh 42 tim dari berbagai sekolah dasar, dengan 12 tim terbaik melaju ke final.   Salah satu finalis, Amsal Matthias Benedick dan Joanna Yonita Sahuleka dari SDK 9 PENABUR, mengusung proyek ecobrick untuk mendaur ulang plastik agar lebih bermanfaat.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

General - 05 November 2024
Perjuangan Jatuh Bangun Hansen, Siswa SMPK PENABU...
General - 30 October 2024
Melody in Harmony Asah Bakat Seni, Kolaborasi, da...
Jakarta Detik.com - Seni menjadi sarana menge...
General - 25 October 2024
Become The Best Version of Yourself
WOW! WOW! WOW! Meledak banget Pumping for Achi...
General - 25 October 2024
Pumping for Achievement: Become the Best Version ...
Pada 17 Oktober 2024, SMPK 1 PENABUR menyelenggar...
General - 24 October 2024
Daniel Benjamin Indrajaya, Dari Tertarik IPA hing...
Awalnya Daniel Benjamin Indrajaya belum menem...
General - 08 May 2023
Graduation Announcement Year XII Academic Year 2...
General - 31 July 2023
School Admission Academic Year 2024-2025
Don't miss the opportunity to get promotions in t...
General - 10 August 2023
PENABUR SPECTACULAR Penabur Secondary Tanjung Dur...
2 Days to PENABUR SPECTACULAR You are in for a ...
General - 15 August 2023
PENABUR CLOSE TO YOU 14-20 August 2023
PENABUR Close To You is back! The opportunity t...
General - 25 August 2023
Empower Your Child's Journey Through Education " ...
Only for those who register in PENABUR Internatio...
General - 14 May 2024
Community Social Project, Tumbuhkan Rasa Peduli L...
General - 17 May 2024
SLTAK PENABUR Jakarta Competitions 2024 : Apresia...
Proses dapat membuat kemajuan dan meningkatkan ke...
General - 20 May 2024
Banjir Pujian dari Perwakilan Kwarda DKI Jakarta,...
Jambore menjadi kegiatan yang paling ditunggu ...
General - 27 May 2024
Study Tour Juga Bisa Pakai Kereta Api Luar Biasa,...
 Study tour bisa menggunakan Kereta Api Luar Bias...
General - 27 May 2024
PESTA SIAGA 2024 SDK 2 PENABUR
Peserta didik SDK 2 PENABUR Jakarta mengikuti Pes...
General - 19 July 2024
Tomat Salsa : MPLS Menyenangkan di TKK 3 PENABUR
General - 19 July 2024
Disambut Hangat dan Akrab, Siswa Baru SMPK PENABU...
Setelah melihat daftar nama dan kelas, satu pe...
General - 19 July 2024
Berani Mencoba Hal Baru, Aaron Christian Endrij S...
Senyum bahagia terlihat merekah ketika Aaron Chri...
General - 22 July 2024
MPLS di SDK PENABUR Jakarta, Seseru Apa?
Hari pertama sekolah selalu menghadirkan antusias...
General - 23 July 2024
Bukan Olahraga Biasa, Panahan Jadi Ekstrakurikule...
Siswa SDK PENABUR Harapan Indah Sedang Berlatih ...
General - 06 January 2025
Tiga Hal Ini Buat Kamu Kangen Masuk Sekolah
General - 07 January 2025
Taekwondo Membentuk Luke Menjadi Pribadi Bermenta...
BEST Kids, siapa di antara kalian yang tertar...
General - 09 January 2025
Keren! Siswi SDK 8 PENABUR Satu Ini Jago Bela Dir...
Louisa Corinthians Queen adalah salah satu si...
General - 22 January 2025
Piawai Menari Tradisional, Siswi SDK PENABUR Bint...
Sejak usia lima tahun Gisela Dahayu Locita, siswi...
General - 03 February 2025
Yes Gen Competition 2025 Ajak Pemuda Berinovasi A...
Swa.co.id - Di tengah krisis lingkungan yang sema...

Choose Your School

GO