Pelantikan OSIS SPEKTA

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 25 January 2022

Pelantikan OSIS SMAK PENABUR Kota Wisata 2022

Selain menjadi sarana bagi para pelajar untuk mampu bersaing secara akademik, sekolah juga merupakan sarana bagi siswa untuk mengembangkan diri dalam kehidupan sosial, demikian pun di SMAK PENABUR Kota Wisata. Organisasi siswa intra sekolah (OSIS) menjadi wadah bagi siswa untuk mengembangkan kemampuan bersosialisasi melalui organisasi. 

Para pengurus OSIS Spekta masa bakti 2022 dilantik pada Selasa, 25 Januari 2022. Sebelumnya, para pengurus ini telah mengikuti seleksi yang diadakan oleh panitia. Panitia pemilihan pengurus OSIS terdiri dari MPK dan beberapa pengurus OSIS 2021 didampingi oleh kesiswaan. Seleksi terdiri dari tertulis, wawancara, dan juga nilai akademik siswa. Proses yang sudah dimulai sejak Oktober 2021 ini pun tiba pada pelantikan kepengurusan OSIS. Selama tiga bulan berproses, diharpkan kepengurusan yang baru bisa membawa warga Spekta menjadi lebih baik, unggul, dan berprestasi.

Pelantikan ini diserangkaikan dengan upacara bendera. Bapak Yanner selaku kepala sekolah memimpin upacara sekaligus melantik pengurus OSIS SMAK PENABUR Kota Wisata masa bakti 2022. Dalam amanat upacara, beliau menyampai kan selamat dan terima kasih pada kepengurusan OSIS 2021 serta selamat kepada OSIS 2022. Kepada ketua dan wakil ketua OSIS yang baru (Bianca Haidi dan Michael Justinus Halim), beliau berpesan agar kepengurusan OSIS yang baru, Spekta semakin mau berinovasi dan berkreasi dengan program yang diadakan. Diingatkan pula bahwa kewajiban sebagai pelajar tidak boleh diabaikan meskipun sibuk berorganisasi. 

Sukses dan selamat berkarya untuk kepengurusan OSIS Spekta masa bakti 2022!

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 20 May 2020
Ujian Praktik TA 2019-2020
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 January 2021
Pelantikan Anggota Paskibra
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 January 2021
Pelantikan PMR
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 01 February 2021
Ibadah Spekta: Membuka Ruang
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 January 2021
Pelantikan Pramuka SMAK PENABUR Kota Wisata
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 27 August 2020
LOLOS SBMPTN
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 06 September 2020
EDUFAIR AKW
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2020
PENGUMUMAN PSB AKW 2021-2022
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 03 September 2020
OPEN HOUSE AKW
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 19 September 2020
Seminar Psikotes AKW
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 16 January 2023
PKBN2K : MENGERJAKAN KESELAMATAN NASIONAL
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 02 January 2023
PKBN2K : MENDERITA WALAU TAK BERDOSA
PKBN2K : MENDERITA WALAU TAK BERDOSA
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 23 January 2023
PKBN2K : MESIAS YANG MENDERITA
PKBN2K : MESIAS YANG MENDERITA
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 06 February 2023
“KEKAYAAN ROHANIAH”
“KEKAYAAN ROHANIAH”
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 13 February 2023
“HIKMAT DI DALAM KETEKUNAN”
“HIKMAT DI DALAM KETEKUNAN”
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 26 August 2023
Satu Dasawarsa SMPK dan SMAK PENABUR Kota Wisata
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 27 August 2023
Padus Spekta Ikut Melayani Tuhan Melalui Pujian
Padus Spekta Ikut Melayani Tuhan Melalui Pujian
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2023
Cerpen (Petang Sore)
Cerpen (Petang Sore)
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2023
Cerpen (Percobaan Theseus)
Cerpen (Percobaan Theseus)
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2023
Cerpen (Sonata dan Stroberi)
Cerpen (Sonata dan Stroberi)
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 08 February 2024
Cerpen : "Kisah Cinta Niskala Anak SMA"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 February 2024
PKBN2K : "Penguasaan Diri"
PKBN2K : "Penguasaan Diri"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 February 2024
PKBN2K : "Kesabaran"
PKBN2K : "Kesabaran"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 February 2024
Renungan Pagi : "STATUS DAN FUNGSI"
Renungan Pagi : "STATUS DAN FUNGSI"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 20 February 2024
Renungan : "MEMBERI BUKTI”
Renungan : "MEMBERI BUKTI”

Choose Your School

GO