PENGEMBANGAN MINAT & BAKAT MELALUI RADIO BROADCASTING

Kegiatan Sekolah - 02 May 2022

“Hai Best Teens, selamat berjumpa kembali dengan kami Radio Broadcasters dari SMP BPK PENABUR Bogor Radio Channel. Kami akan menemani waktu istirahat kalian selama 30 menit ke depan, hari ini kita akan membahas tentang kiat-kiat menghadapi ujian, so stay tune terus ya”. Sepenggal kata-kata pembuka ini akan selalu terdengar di telinga kita di saat jam istirahat sekolah, ketika para penyiar siaran di radio sekolah.

Salah satu kegiatan eksktrakurikuler Radio Broadcasting di SMP BPK PENABUR Bogor ini merupakan salah satu ekstrakurikuler yang merupakan wadah bagi peserta didik untuk mengembangkan soft skill dalam bidang berkomunikasi. Dengan mengusung tema-tema yang berbeda sesuai dengan kebutuhan para radio broadcasters mengasah kemampuannya dalam menyajikan berbagai informasi dan juga lagu-lagu terkini.

Salah satu  nilai plus dengan mengikuti kegiatan eksktrakurikuler adalah kita dapat belajar berkomunikasi dengan baik, baik secara langsung[tatap muka} ataupun secara daring{dalam jaringan}. Dari beberapa testimoni orang tua ataupun para lulusan, mereka menyampaikan kepuasan dan kebanggan mereka karena dengan mengikuti ekskur ini, anak-anak menjadi lebih percaya diri dan berani membawakan sebuah acara/event sebagai MC{Master ceremony} . Selain itu , dalam bidang literasi mereka pun semakin pandai dalam merangkai kata-kata dalam membuat script/naskah siaran dan pengetahuan mereka pun semakin luas karena dituntut untuk semakin banyak membaca berita atau informasi yang terkini.

Satu minggu sekali, biasanya setiap Rabu, selama 1 jam kami bersua di kegiatan ini. Mari bergabunglah bersama kami di Eksktrakurikuler Radio Broadcasting SMP BPK PENABUR Bogor.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Kategori Berita - 06 May 2024
ASESMEN SUMATIF AKHIR KELAS 9
Kategori Berita - 09 May 2024
Kenaikan Tuhan Yesus
Dalam kenaikan-Nya, kita menemukan harapan yang t...
Kategori Berita - 20 May 2024
selamat hari kebangkitan nasional
📌Kami dari MPK OSIS SMP BPK PENABUR Bogor ingin ...
Kategori Berita - 23 May 2024
Selamat Hari Trisuci Waisak 2568 BE
MPK OSIS SMP BPK PENABUR Bogor mengucapkan Selama...
Kategori Berita - 23 July 2024
Selamat merayakan Hari Anak Nasional
"Senyum anak bagaikan sinar mentari: berharga, me...
Kategori Berita - 12 September 2024
Hari Olahraga Nasional 2024
Kategori Berita - 22 September 2024
Juara Lomba Solo Vocal
Selamat kepada : * Ribka Tiona Gultom (8D) Juara...
Kategori Berita - 22 September 2024
Juara 1 dalam ajang The Science Competition of S...
Selamat kepada Imanuel Faith Agape (9B), Josephi...
Kategori Berita - 22 September 2024
FUN with SPENBO
Selamat pagi/siang/sore/malam papa/mama dan adik-...
Kategori Berita - 25 September 2024
Selamat Hari Raya Galungan
📌 MPK OSIS SMP BPK PENABUR Bogor mengucapkan Sel...
Kategori Berita - 25 February 2025
KANTIN KEJUJURAN SMP BPK PENABUR BOGOR PERIODE 20...
Kategori Berita - 24 February 2025
Juara 2 Lomba Cerdas Tepat Alkitab Festival Pendi...
Selamat Pagi, Bapak, Ibu, Orang tua/Wali Siswa, s...
Kategori Berita - 24 February 2025
Juara 2 Lomba Menyanyi Solo/Solo Vokal Festival P...
Selamat Pagi, Bapak, Ibu, Orang tua/Wali Siswa, s...
Kategori Berita - 24 February 2025
Juara 1 Lomba Vokal Grup Festival Pendidikan Agam...
Selamat Pagi, Bapak, Ibu, Orang tua/Wali Siswa, s...
Kategori Berita - 24 February 2025
Juara Harapan 1 Lomba Tari Kreasi Rohani Festival...
Selamat Pagi, Bapak, Ibu, Orang tua/Wali Siswa, s...
Kegiatan Sekolah - 26 April 2022
Ekstrakurikuler Modern Dance
Kegiatan Sekolah - 02 May 2022
PENGEMBANGAN MINAT & BAKAT MELALUI RADIO BROADCAS...
Salah satu kegiatan eksktrakurikuler Radio Broadc...
Kegiatan Sekolah - 17 February 2023
Makan Sehat Bersama
Hii best teens!! Ini adalah kegiatan “Makanan Seh...
Kegiatan Sekolah - 24 February 2023
Serunya! Bermain Games Bersama di Sekolah
Serunya! Bermain Games Bersama di Sekolah
Kegiatan Sekolah - 22 February 2023
Ibadah Rabu Abu
Haii best teens! Seperti yang kita semua tahu, Ra...
Kegiatan Sekolah - 04 June 2024
Career Days SMP BPK PENABUR Bogor
Kegiatan Sekolah - 15 July 2024
MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH SMP BPK PENABU...
SMP BPK PENABUR Bogor yang bertempat di Jl. Gang ...
Kegiatan Sekolah - 15 July 2024
A WEEK WITH CHARACTER SMP BPK PENABUR BOGOR
Setiap awal tahun ajaran baru SMP BPK PENABUR mel...
Kegiatan Sekolah - 31 July 2024
MOTIVATION BUILDING KELAS 7 SMP BPK PENABUR BOGOR
✨Yesaya 43 : 4a “Oleh karena engkau berharga di m...
Kegiatan Sekolah - 10 August 2024
PENABUR SPECTACULAR #1 SMP BPK PENABUR BOGOR
Dalam rangka mengembangkan potensi terutama peser...

Choose Your School

GO