STUDENTS CORNER (KISAH INSPIRATIF CR 7)

Berita Lainnya - 08 August 2024

KISAH INSPIRATIF CR 7

(LIONEL LUGA/XI-4)

17 Best images about CR7 B| on Pinterest | Football, Soccer players and ...

 

Cristiano Ronaldo merupakan seorang pemain bola profesional yang sudah sangat terkenal. Dia merupakan pemain dengan gol terbanyak di sejarah sepak bola. Dia juga merupakan salah satu pemain yang sangat disukai banyak orang karena sifatnya yang arogan dan gaya bermainnya serta gol-gol yang diciptakannya. Tetapi dibalik semua kesuksesan yang dialaminya saat ini, dia pernah melewati masa-masa yang sangat sulit bagi dirinya di saat dia masih kecil dulu. 

 

Masa kecil Ronaldo sangatlah berbeda dengan masa kecil saya. Dia lahir di keluarga dengan ekonomi yang rendah/miskin, dan dia juga memiliki ayah yang merupakan pecandu alkohol dan seorang ibu rumah tangga. Ronaldo juga dibesarkan di lingkungan yang tidak mendukung, dan dia tinggal di rumah petak kecil yang memiliki atap seng. Ronaldo dan keluarganya juga sering sekali harus memakan sisa makanan dari McDonald's hanya untuk bertahan hidup.

 

Tetapi karena ayahnya pernah menjadi manajer peralatan olahraga, ronaldo akhirnya mengenali sepak bola. Pada saat remaja ronaldo sangat menyukai sepak bola dan hal ini membuatnya terobsesi ingin bermain sepak bola di liga-liga besar. Pada awalnya, ronaldo ternyata memiliki talenta dalam bermain sepak bola dan hal ini yang membuat dia semakin bekerja keras untuk menggapai mimpinya. Akhirnya pada tahun 2001, Ronaldo diterima di suatu football club bernama Sporting Lisbon di portugal. Dan dari sinilah, berawalnya karir seorang Cristiano Ronaldo yang dimulai dari 0 hingga 100.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 22 April 2021
Things-in-itself DAS DING AN SICH (1)
Berita Lainnya - 11 July 2021
PEMBAGIAN KELAS X, XI DAN XII ASB TAHUN PELAJARAN...
PEMBAGIAN KELAS X, XI DAN XII ASB TAHUN PELAJARAN...
Berita Lainnya - 02 September 2021
Mengenal ANBK dan Jadwal Lengkapnya
Mengenal ANBK dan Jadwal Lengkapnya
Berita Lainnya - 03 September 2021
KSN PROVINSI 2021 - Penjelasan dan Jadwal
KSN PROVINSI 2021 - Penjelasan dan Jadwal
Berita Lainnya - 20 September 2021
Persiapkan PTMT ASB adakan Pelatihan Guru Mengaja...
Persiapkan PTMT ASB adakan Pelatihan Guru Mengaja...
Berita Lainnya - 08 September 2024
Happy Sunday ASB - 08 September 2024
Berita Lainnya - 15 September 2024
Happy Sunday ASB - 15 September 2024
Happy Sunday ASB - 15 September 2024
Berita Lainnya - 09 September 2024
Masuk PTN dari SMA Swasta, Bisa Dong! Inilah Cara...
Masuk PTN dari SMA Swasta, Bisa Dong! Inilah Cara...
Berita Lainnya - 09 September 2024
Agenda Kegiatan Siswa Periode 09-14 September 2024
Agenda Kegiatan Siswa Periode 09-14 September 2024
Berita Lainnya - 09 September 2024
Selamat kepada Siswa/i SMAK PENABUR Summarecon Be...
Selamat kepada Siswa/i SMAK PENABUR Summarecon Be...
Berita Lainnya - 08 October 2024
FIGURE OF THE DAY (K.H. AGUS SALIM)
Berita Lainnya - 11 October 2024
STUDENTS CORNER (MENGONTROL EMOSI)
STUDENTS CORNER
Berita Lainnya - 12 October 2024
STUDENTS CORNER (UTUSAN ALLAH BAGI SESAMA)
STUDENTS CORNER
Berita Lainnya - 10 August 2024
STUDENTS CORNER (PANTANG MENYERAH)
STUDENTS CORNER
Berita Lainnya - 10 September 2024
STUDENTS CORNER (SAHABAT MASA KECIL)
STUDENTS CORNER
Berita Lainnya - 25 August 2024
AGENDA MINGGUAN KEGIATAN SISWA ASB - 26 AGUSTUS -...
Berita Lainnya - 31 July 2024
GOLDEN WORDS (HAL LUAR BIASA)
GOLDEN WORDS ASB
Berita Lainnya - 02 September 2024
Agenda Kegiatan Siswa Periode 2-6 September 2024
Agenda Kegiatan Siswa Periode 2-6 September 2024
Berita Lainnya - 16 September 2024
Agenda Kegiatan Siswa Periode 16-21 September 2024
Agenda Kegiatan Siswa Periode 16-21 September 2024
Berita Lainnya - 03 November 2024
Happy Sunday ASB - 03 November 2024
Happy Sunday ASB - 03 September 2024
Berita BPK Penabur Jakarta - 16 December 2021
Webinar “Stop Bullying”
Berita BPK Penabur Jakarta - 24 February 2022
Latihan Dasar Kepemimpinan MPK dan OSIS 2022
Latihan Dasar Kepemimpinan MPK dan OSIS 2022
Berita BPK Penabur Jakarta - 24 March 2022
Kegiatan Ujian Sekolah SMA Kristen PENABUR Summar...
Kegiatan Ujian Sekolah SMA Kristen PENABUR Summar...
Berita BPK Penabur Jakarta - 24 March 2022
February English Day Report
February English Day Report
Berita BPK Penabur Jakarta - 28 March 2022
Parents Cell Group Maret 2022 - MEMAHAMI INSECURI...
Parents Cell Group Maret 2022 - MEMAHAMI INSECURI...

Choose Your School

GO