FIGURE OF THE DAY - WALT DISNEY

Berita Lainnya - 05 December 2024

FIGURE OF THE DAY

 

WALT DISNEY

(05 DESEMBER 1901)

 

 

 

Siapa yang tak kenal dengan Walt Disney?

 

Ketika berbicara mengenai Walt Disney maka yang ada di benak beberapa orang adalah tokoh kartun yang populer sampai saat ini. Beberapa kartun animasi garapannya adalah Mickey Mouse, Snow White, Alice in Wonderland, Pinnochio dan banyak lainnya.

 

Walt Disney lahir di Chicago Illinois pada tanggal 5 Desember 1901. Ia merupakan anak dari Flora Call dan Elias Disney.

Sejarah karirnya dimulai ketika ia berada di Kansas pada usianya yang menginjak 10 tahun yaitu pada tahun 1911 lalu mengikuti kursus seni di Kansas City Art Institute.

Pada usianya yang ke 16 tahun ia dikeluarkan dari sekolahnya McKinley High School sehingga pada tahun 1919 Walt bekerja di perusahaan koran, namun saat itu belum ada yang mempekerjakannya sebagai pelukis atau seniman. Disana Walt Disney bertemu dengan Ubbe Iwerks dan setahun setelahnya mereka keluar dari perusahaan koran tersebut dan mencoba peruntungan melalui pendirian perusahaan personal mereka. Namun hal ini tak berlangsung lama sebab Disney, Iwerks dan beberapa rekan lainnya terlilit hutang sehingga Disney beralih ke California untuk mendirikan Studio Hollywood dan sempat mendapatkan beberapa penolakan.

 

Pada tahun 1928, Disney menggarap film Mickey Mouse  dan mulai terkenal seiring dengan beberapa karakter lainnya.

Tidak cukup untuk mengembangkan sampai di titik itu, ia terus berusaha bersama dengan rekan rekannya sehingga ia menerbitkan beberapa karakter baru seperti Donald, Goofy dan lainnya.

 

Di tahun 1932, Walt Disney memenangkan Academy Award dengan kategori kartun terbaik. Dan dari sinilah bermunculan beberapa tokoh animasi lain seperti Snow White dan lainnya, namun hal ini juga sempat mendapatkan hambatan karena situasi perang saat itu. 

 

Walt tidak menyerah begitu saja, ia terus mencoba bisnisnya kembali berkembang hingga beberapa seri antologi Disneyland mengudara selama berpuluh tahun dimulai sejak tahun 1954.

 

Melalui cerita kehidupan nyata Walt Disney, kita dapat mengetahui bahwa perjuangan akan menempuh begitu banyak jalan yang bervariasi dan beragam. Terkadang menghadapi beberapa kesulitan yang menghambat, namun tak lantas membuat harapan atau asa terputus, namun menjadikan hal itu sebagai penyemangat kembali untuk merintis hal baru dan dapat belajar dari pengalaman sebelumnya, sehingga semangat kembali terpacu hingga pantang menyerah untuk mencapai titik keberhasilan yang nyata.

 

Referensi :

 

 

 

 

 

 

 

Berita Lainnya - 03 October 2023
Yuk Menulis - Tips Menulis Dengan Prinsip 5W dan ...
Berita Lainnya - 06 October 2023
Pentingnya Pendidikan Berbasis Karakter
Pentingnya Pendidikan Berbasis Karakter
Berita Lainnya - 08 October 2023
Happy Sunday ASB - 08 Oktober 2023
Happy Sunday ASB - 08 Oktober 2023
Berita Lainnya - 15 October 2023
Happy Sunday ASB - 15 Oktober 2023
Happy Sunday ASB - 15 Oktober 2023
Berita Lainnya - 22 October 2023
Happy Sunday ASB - 22 Oktober 2023
Happy Sunday ASB - 22 Oktober 2023
Berita Lainnya - 05 August 2024
BeKAL ASB - 05 Agustus 2024
Berita Lainnya - 06 August 2024
BeKAL ASB - 06 Agustus 2024
BeKAL ASB - 06 Agustus 2024
Berita Lainnya - 07 August 2024
BeKAL ASB - 07 Agustus 2024
BeKAL ASB - 07 Agustus 2024
Berita Lainnya - 08 August 2024
BeKAL ASB - 08 Agustus 2024
BeKAL ASB - 08 Agustus 2024
Berita Lainnya - 09 August 2024
BeKAL ASB - 09 Agustus 2024
BeKAL ASB - 09 Agustus 2024
Berita Lainnya - 03 October 2024
GOLDEN WORDS (PENGALAMAN)
Berita Lainnya - 07 November 2024
BeKAL ASB - 07 NOVEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 04 October 2024
GOLDEN WORDS (PELAJARAN SEPANJANG MASA)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 05 October 2024
GOLDEN WORDS (BUKAN KEGAGALAN)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 06 October 2024
GOLDEN WORDS (TEMAN SEJATI)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 03 December 2024
BeKAL ASB - 03 DESEMBER 2024
Berita Lainnya - 04 December 2024
BeKAL ASB - 04 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 05 December 2024
BeKAL ASB - 05 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 06 December 2024
BeKAL ASB - 06 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 07 December 2024
BeKAL ASB - 07 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita BPK Penabur Jakarta - 20 September 2021
PENABUR APPRENTICE - Membangun Jiwa Wirausaha Sis...
Berita BPK Penabur Jakarta - 13 November 2021
E-SUBS QUATERVOIS SMA KRISTEN PENABUR Summarecon ...
E-SUBS QUATERVOIS SMA KRISTEN PENABUR Summarecon ...
Berita BPK Penabur Jakarta - 05 January 2022
SELAMAT HARI NATAL BAGI KITA SEMUA - IBADAH DAN P...
SELAMAT HARI NATAL BAGI KITA SEMUA - IBADAH DAN P...
Berita BPK Penabur Jakarta - 20 January 2022
PERKAJU ASB 22
PERKAJU ASB 22
Berita BPK Penabur Jakarta - 24 January 2022
Asiknya Kegiatan Perkaju
Asiknya Kegiatan Perkaju

Choose Your School

GO