BeKAL ASB - 03 MARET 2025

Berita Lainnya - 03 March 2025

HATI YANG TERGERAK DENGAN TULUS

 

Sesudah itu, datanglah setiap orang yang tergerak hatinya dan yang rela hatinya membawa persembahan khusus bagi TUHAN….

~Keluaran 35:21~

 

 

Meneladani Allah dan taat kepadaNya bukanlah semata menjadi sebuah keharusan atau suatu tingkatan kewajiban untuk membuat hatiNya senang, namun terlebih hal tersebut harus berasal dari hati manusia yang berlandaskan rasa tulus dan ikhlas.

 

Seperti halnya berbakti kepada orangtua yang telah diutus Allah sebagai wakilNya untuk melahirkan, membesarkan serta bertanggung jawab dengan tumbuh kembang kita, itu bukanlah semata sekedar kewajiban belaka yang harus dipenuhi, melainkan suatu hal yang harus tercipta dari dasar hati yang terdalam.

 

Allah adalah sang penyelamat kehidupan dunia, Ia senantiasa tergerak hatinya untuk menolong manusia yang terjerat akan belenggu dosa akibat perbuatan manusia itu sendiri. Ia terdorong dengan rahmat Ilahi untuk mengampuni sekaligus memberikan hal yang terbaik sebagai bekal manusia untuk melanjutkan perjalanan hidupnya ke arah yang lebih baik. Sehingga dengan kebaikan Allah yang sedemikian hingga, maka rasa syukur yang luar biasa hadir sebagai hikmat yang terkandung di dalam hidup dan manusia memberikan persembahan yang terbaik bagi Allaah.

 

Kemudian, apakah kita telah memberi persembahan terbaik kita bagi Allah? Bukan sekedar persembahan dengan nominal uang yang diberikan, namun dalam bentuk pelayanan dan hal yang lainnya yang juga tak hanya menyenangkan hati Allah secara personal namun juga membantu sesama kita yang membutuhkan pertolongan.

Berita Lainnya - 13 September 2024
BeKAL ASB - 13 September 2024
Berita Lainnya - 02 September 2024
BeKAL ASB - 02 September 2024
BeKAL ASB - 02 September 2024
Berita Lainnya - 03 September 2024
BeKAL ASB - 03 September 2024
BeKAL ASB - 03 September 2024
Berita Lainnya - 04 September 2024
BeKAL ASB - 04 September 2024
BeKAL ASB - 04 September 2024
Berita Lainnya - 05 September 2024
BeKAL ASB - 05 September 2024
BeKAL ASB - 05 September 2024
Berita Lainnya - 15 October 2024
BeKAL ASB - 15 OKTOBER 2024
Berita Lainnya - 16 October 2024
BeKAL ASB - 16 OKTOBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 17 October 2024
BeKAL ASB - 17 OKTOBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 08 November 2024
BeKAL ASB - 08 NOVEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 18 October 2024
BeKAL ASB - 18 OKTOBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 10 December 2024
ASB BISA !! - SOLO VOKAL ASB
Berita Lainnya - 10 December 2024
ASB BISA !! - TIM BADMINTON ASB
ASB BISA !!
Berita Lainnya - 10 December 2024
ASB BISA !! - TIM BASKET ASB
ASB BISA !!
Berita Lainnya - 11 December 2024
ASB BISA !! - TIM BASKET SMAK SB
ASB BISA !!
Berita Lainnya - 18 December 2024
GOLDEN WORDS - NATURE
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 27 February 2025
LITERACY DAY - MENEMUKAN PASSION DI USIA MUDA
Berita Lainnya - 27 February 2025
LITERACY DAY - Tips Memulai Bisnis Online Bagi An...
ASB LITERACY DAY
Berita Lainnya - 27 February 2025
LITERACY DAY - GLOBALISASI VS LOKALITAS: Menjaga ...
ASB LITERACY DAY
Berita Lainnya - 27 February 2025
LITERACY DAY - PROSPEK KEHIDUPAN MARS
ASB LITERACY DAY
Berita Lainnya - 27 February 2025
LITERACY DAY - Melangkah Keluar dari Zona Nyaman:...
ASB LITERACY DAY
Berita Lainnya - 22 April 2025
BeKAL ASB - 22 APRIL 2025
Berita Lainnya - 20 April 2025
BeKAL ASB - 20 APRIL 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 23 April 2025
REMEMBER THE DAY - WORLD BOOK DAY
Remember the Day!
Berita Lainnya - 23 April 2025
BeKAL ASB - 23 APRIL 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 24 April 2025
GOLD ASB - SAKSI KEBANGKITAN ALLAH
GOLD ASB

Choose Your School

GO