POJOK BEST: Melayani Tuhan

Berita Lainnya - 05 February 2022

Ayat Firman tentang melayani dengan share with society. (Leon)

Penulis: Leon Moora Matthew Manurung (X MIPA 2) | Editor: Maria Fransisca

 

Hal-hal yang berhubungan dengan pelayanan seringkali ditafsirkan sebagai tugas pendeta, pelayan firman, atau kegiatan yang biasanya dilakukan oleh gereja. Prinsip melayani seharusnya juga diterapkan pada gaya hidup dan perilaku kita. Melayani sudah menjadi panggilan dan tanggung jawab semua orang yang merupakan pengikut Kristus.

 

Melayani sesama adalah perwujudan melakukan pekerjaan baik yang sudah Tuhan persiapkan untuk kita. Melayani adalah juga perwujudan kasih. Tidak ada pelayanan tanpa kasih dan tidak mungkin mengasihi tanpa melayani. Sementara hukum kasih itu juga menjadi dasar iman kita untuk melayani Tuhan dan sesama. Kita dapat melayani melalui segala kemampuan, talenta, karunia, kepribadian, dan pengalaman yang telah Allah anugerahkan pada kita, di mana pun dan kapan pun.

 

Batu sandungan yang acapkali menghambat pelayanan adalah ego dan harga diri kita menjadi sekat dalam pelayanan. Kita harus mengerti bahwa setinggi-tingginya strata kita di dunia ini, tidak ada apa-apanya dengan pengorbanan Tuhan Yesus Kristus yang telah rela turun dari tahta sorgawi, mengosongkan dirinya dan mengambil rupa seorang hamba, dan menjadi sama dengan manusia untuk melayani kita, mengajar kita, dan menebus kita dari hukuman maut melalui perjalanan salibNya. Jika kita benar-benar mengimani pengorbanan Kristus ini maka tidak ada pelayanan yang lebih hina di dunia yang bisa kita lakukan.

 

Melayani Tuhan dengan tulus haruslah dilakukan dalam pelayanan kita. Artinya kita melayani Tuhan dengan tulus dengan tujuan untuk membuktikan kesetiaan kita kepada Tuhan. Melayani Tuhan dengan tulus harus dilakukan dalam semangat kesetiaan yang total. Kita tidak setengah hati melakukan pelayanan, tetapi kita lakukan dengan sepenuh hati tanpa memikirkan imbalan terlebih dahulu.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 January 2020
BAKTI SOSIAL PENABUR JABABEKA
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 December 2019
Pemilihan Ketua OSIS 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 January 2020
Ibadah Awal Semester II - 2019/2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 November 2019
Keberanian : Berkat atau kutuk?
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2019
Berpacu dalam Kreasi
Berita Lainnya - 27 October 2021
POJOK BEST: Mengelola Kegagalan Menjadi Kesuksesan
Berita Lainnya - 05 November 2021
POJOK BEST: Setia Walaupun Kecewa
Apakah kalian pernah merasa kecewa? Kecewa karena...
Berita Lainnya - 10 November 2021
POJOK BEST: Jujur terhadap Diri Kita Sendiri
Kata kejujuran pastinya tidak asing di telinga ki...
Berita Lainnya - 11 November 2021
POJOK BEST: Berperilakulah Jujur
"Kejujuran adalah hadiah yang sangat mahal. Janga...
Berita Lainnya - 10 November 2021
Hari Pahlawan Nasional 2021 "Pahlawanku Inspirasi...
Hari ini, Rabu, 10 November 2021 merupakan hari y...
Berita Lainnya - 23 November 2022
Pojok Best : Sudahkah Kita Rela Berkorban Untuk O...
Berita Lainnya - 25 November 2022
Pojok Best : Berani Kehilangan
Menyerah atau kehilangan sesuatu dalam kehidupan ...
Berita Lainnya - 28 November 2022
Pojok Best : Memperbaiki Kekurangan
Jika kita memiliki kekurangan banyak alasan untuk...
Berita Lainnya - 29 November 2022
Pojok Best : Membuka Sudut Pandang Baru
Oleh karena itu, kita membutuhkan perubahan besar...
Berita Lainnya - 30 November 2022
Pojok Best : Naluri Untuk Berbuat Kebaikan
Sebab tujuan kita bukan untuk memperkenankan manu...
Berita Lainnya - 11 August 2023
Caring Moment: Merayakan Hari Kemerdekaan Indones...
Berita Lainnya - 15 August 2023
Caring Moment: Menjadi Berkat Dengan Waktu Yang D...
Ada perasaan yang menyenangkan ketika dapat memba...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Caring Moment: Kegiatan yang Tak Terlupakan
Setiap orang punya kegiatan termasuk kegiatan men...
Berita Lainnya - 17 August 2023
Caring Moment: Teman Peduli
Hal kecil dapat membuat orang merasa senang atau ...
Berita Lainnya - 14 August 2023
Hari Pramuka: Merayakan Semangat Kepanduan dan Ke...
Momen ini juga adalah saat yang tepat untuk meray...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Generasi Tangguh Dan Berk...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Semangat Baru 2024
Sharing Motivation Day: Semangat Baru 2024
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Good Person in A Bad Place
Sharing Motivation Day: Good Person in A Bad Place
Berita Lainnya - 22 February 2024
Pojok Best : Tuhan Menguatkan Kita
Dalam menghadapi tantangan, marilah kita menguatk...
Berita Lainnya - 23 February 2024
Pojok Best : Jangan Takut Berbuat Baik
Dalam dunia yang penuh ketidakpastian ini, jangan...

Choose Your School

GO