Pojok Best : Loyal atau Royal?

Berita Lainnya - 14 September 2022

Penulis: Inggiet Ananta Gading, Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

 

Halo sobat BEST! 

 

True loyalty is more to a friend than an enemy” adalah Quotes of The Day untuk hari ini yang dikutip dari perkataan seorang jurnalis berkebangsaan Austria, Karl Kraus. Melalui kutipan ini kita dapat mengilhami pentingnya kesetiaan. Terkadang kita suka tertukar antara kata “royal” dengan “loyal”. Perbedaan satu huruf pada kedua kata ini menjadikan keduanya sangat berbeda. Royal dihubungkan dengan sesuatu yang megah dan besar, sedangkan loyal berarti kesetiaan. Menjadi pribadi yang setia kepada teman dan keluarga, bukanlah hal yang mudah untuk dilakukan.  

 

Sobat BEST, untuk menjadi seorang yang loyal, kita dapat memulai dari hal kecil. Seperti saat di sekolah kita dapat berkomitmen dalam mengikuti kegiatan belajar mengajar, mendengarkan guru mengajar, mengerjakan tugas, dan membantu teman yang kesusahan. Di rumah kita dapat menjadi loyal dengan membantu membereskan rumah, membuatkan sarapan, dan membantu saudara kita. Kunci dari menjadi pribadi yang loyal adalah rasa kepedulian. Perhatikanlah lingkungan di sekitarmu, ulurkan tangan sebanyak-banyaknya, maka kamu akan merasakan hasilnya juga.

 

 

Berita Lainnya - 25 July 2022
POJOK BEST : Your Fears Are the Way to Be Brave
Berita Lainnya - 26 July 2022
POJOK BEST : Berani dan Tekad, Kunci Sukses Menge...
tekad/te·kad/ /tékad/ v kemauan (kehendak) yang p...
Berita Lainnya - 17 August 2022
POJOK BEST : Keberanian Mengalahkan Ketakutan
KEBERANIAN MENGALAHKAN KETAKUTAN. Ketakutan timbu...
Berita Lainnya - 28 July 2022
POJOK BEST : Berani Mengambil Langkah Pertama
langkah/lang·kah/ n 1 gerakan kaki (ke depan, ke ...
Berita Lainnya - 29 July 2022
POJOK BEST : Berani Karena Iman
menjadi anak Tuhan yang berani melangkah, berubah...
Berita Lainnya - 03 February 2023
Caring Moment: Memberi dengan Kasih yang Tulus
Berita Lainnya - 06 February 2023
Pojok Best : Makin Berisi, Makin Rendah Hati
Akan ada banyak orang yang menjadi seorang pemena...
Berita Lainnya - 04 February 2023
Pojok Best : Menolak Kesombongan
Sebagai manusia, ada kalanya kita berada di pu...
Berita Lainnya - 05 February 2023
Pojok Best : Rendah Hati, Sabar, Lemah Lembut, Me...
Seringkali dalam ayat Alkitab kita menemukan kata...
Berita Lainnya - 07 February 2023
Caring Moment: Membantu Sepupu
biasanya orang pendiam jika orang lain menanyakan...
Berita Lainnya - 18 August 2023
Pojok Best : Menjadi Pribadi Yang Sukses
Berita Lainnya - 17 August 2023
Pojok Best : Hidup Seturut Kehendak Tuhan
Tuhan tidak pernah menjanjikan kemudahan apa pun ...
Berita Lainnya - 22 August 2023
Pojok Best : Cermin Kejujuran sebagai Pertobatan
Sejak saat itu saya tidak pernah lagi menyesal un...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Caring Moment: Momen Saya Melakukan Kebaikan
Dampak pandemi membuat saya berubah menjadi lebih...
Berita Lainnya - 04 August 2023
Caring Moment: Hidup tidak selalu tentang memilik...
Berbuat kebaikan adalah perilaku yang mendatangka...
Berita Lainnya - 15 December 2023
Pojok Best : Merendahkan Diri
Berita Lainnya - 19 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Sebagai Pintu Kesuksesan
Sikap rendah hati membangun kepercayaan dan konek...
Berita Lainnya - 20 December 2023
Pojok Best : Jangan Menyombongkan Diri
Kerendahan hati bukan berarti merasa rendah diri ...
Berita Lainnya - 18 December 2023
Pojok Best : Nothing is Impossible
Menjadi seorang pemenang membutuhkan sikap pantan...
Berita Lainnya - 21 December 2023
Retret Gukar SMAK PENABUR Wilayah Timur: Ecclesi...
Retret Gukar SMAK PENABUR Wilayah Timur: Ecclesi...
Berita Lainnya - 08 May 2024
Pojok Best : Menuju Kedewasaan Sejati
Berita Lainnya - 10 May 2024
Pojok Best : Kita Melebihi Saya
Mari kita bersama - sama belajar untuk mengedepan...
Berita Lainnya - 13 May 2024
Pojok Best : Low Esteem
Low esteem isn’t all that bad, it is in fact good...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Iman yang Memberi Kehidupan
Iman yang Memberi Kehidupan
Berita Lainnya - 14 May 2024
Pojok Best : Teladan untuk Bersikap Adil
Mari kita memperlakukan semua orang dengan adil s...

Choose Your School

GO