Caring Moment: Sederhana Namun Bermakna

Berita Lainnya - 01 September 2023

Image source: freepik.com

Penulis: Ainsley

 

Halo teman-teman AKJ! 

Apa saja yang kamu lakukan selama liburan? Pasti banyak ya, mungkin nonton film favorit kamu, liburan bersama keluarga atau quality time bersama keluarga di rumah.  Kalau saya sendiri, liburan ini mulai mengisi kegiatan dengan rutin membantu orang tua saya di dapur. Saya memulai dengan mencuci piring sehabis makan, membersihkan dapur dengan menyapu, dan lain-lain. Menjaga kebersihan rumah itu sangat penting, selain lingkungan menjadi bersih, kita pun yang tinggal di tempat tersebut akan merasa nyaman dan aman.Sebelumnya saya tidak terlalu memperhatikan hal ini karena sangat jarang melakukan. 

Kegiatan seperti ini biasa dilakukan oleh ibu yang bantu di rumah atau orangtua saya. Selagi libur dan mencoba mengerjakannya memang awalnya berat tetapi lama-kelamaan menjadi terbiasa. Saya menyadari dengan memulai dari diri sendiri banyak kemudahan yang terjadi, seperti orang tua bisa sembari mengerjakan yang lain disaat bersamaan saya juga menyiapkan peralatan makan, sehingga waktu yang dibutuhkan lebih efisien. Saat bekerja bersama membersihkan dapur aku menyadari bahwa ada kebersamaan yang terbentuk antara saya dan orangtua, mulai dari mengenang masa kecilku sampai membayangkan masa depan.  Selama liburan ini saya banyak belajar menghargai apa yang orang lain kerjakan. Memang menyuci piring adalah hal yang sederhana tetapi hal ini membuat saya mengerti bahwa orang lain akan terbantu dengan pekerjaan kecil itu.. Bisa disimpulkan bahwa, kegiatan sekecil apapun seperti membantu orang tua dalam tugas-tugas rumah, akan membangun karakter kita menjadi lebih mandiri, tentunya momen ini mengajarkan saya untuk peduli dan peka terhadap sekitar saya yang membutuhkan bantuan. Sekian terima kasih!

Berita Lainnya - 18 February 2022
POJOK BEST: Berbuat Dosa? Ayo Bertobat
Berita Lainnya - 19 February 2022
POJOK BEST: Kesetiaan untuk Taat kepada Tuhan Yes...
“Bila kesetiaan Anda dihadapkan dengan konflik ba...
Berita Lainnya - 21 February 2022
POJOK BEST: Good Teammates are Willing to Sacrifi...
As students, we interact with many people, especi...
Berita Lainnya - 21 February 2022
Selamat Hari Bahasa Ibu Internasional 21 Februari...
Selamat Hari Bahasa Ibu Internasional. Mari bangg...
Berita Lainnya - 22 February 2022
POJOK BEST: Pengorbanan untuk Hal yang Manis
Pengorbanan adalah suatu perbuatan untuk memberik...
Berita Lainnya - 06 December 2022
Pojok Best : Taat Itu Tidak Mudah
Berita Lainnya - 07 December 2022
Pojok Best : Respecting And Obeying Your Parents
The Lord Jesus was a very obedient child, and he...
Berita Lainnya - 08 December 2022
Pojok Best : Meneladani Kristus Dalam Menjalani K...
Hal itulah yang terdapat dalam ayat alkitab 1 pet...
Berita Lainnya - 09 December 2022
Pojok Best : Apakah Tuhan Tidak Mengasihi Saya ?
Apakah kalian pernah merasa bahwa Tuhan tidak say...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Mengapa Kita Harus Menaati Perint...
Kita memiliki hubungan yang baik dengan Tuhan ...
Berita Lainnya - 09 June 2023
Pojok Best : Memiliki Sikap Seperti Ayub
Berita Lainnya - 10 June 2023
Pojok Best : Bersikap Tangguh
Menjadi tangguh bukan berarti tidak terkalahkan a...
Berita Lainnya - 12 June 2023
Pojok Best : Kita Punya Potensi Untuk Mengubah Du...
Secara keseluruhan, kutipan ini adalah pengingat ...
Berita Lainnya - 13 June 2023
Pojok Best : Berpegang Teguh Pada Injil
Dengan berpegang teguh pada Injil akan membawa ke...
Berita Lainnya - 14 June 2023
Pojok Best : Tekun Dalam Menuai Keberhasilan
Pentingnya sikap tekun dalam melakukan suatu peke...
Berita Lainnya - 21 November 2023
Pojok Best : Kerendahan Hati (1)
Berita Lainnya - 22 November 2023
Pojok Best : Treat Each Other Well
God teaches us about to love each other include o...
Berita Lainnya - 23 November 2023
Pojok Best : Mengasihi Sesama dengan Kasih Tuhan
Allah sudah terlebih dahulu mengasihi umat-Nya ta...
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Banjir
Cerita Sobat AKJ: Banjir
Berita Lainnya - 28 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Kesulitan Untuk Bersosialisasi
Cerita Sobat AKJ: Kesulitan Untuk Bersosialisasi
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Diri Sendiri Melalui P...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Rugi Gak Ikut Perkaju!
Cerita Sobat AKJ: Rugi Gak Ikut Perkaju!
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Berpikir Kreatif Dan Tanggap
Cerita Sobat AKJ: Berpikir Kreatif Dan Tanggap
Berita Lainnya - 02 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Yang Tidak Terlupakan
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Yang Tidak Terlupakan
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Orang Lain Lebih Dalam
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Orang Lain Lebih Dalam

Choose Your School

GO