Upacara Peringatan ke-75 Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan RI

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 August 2020

Upacara peringatan HUT Republik Indonesia yang diperingati oleh SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka, di bawah naungan BPK PENABUR, sedikit berbeda dari tahun sebelumnya. Jika biasanya setiap tanggal 17 Agustus, siswa hadir ke sekolah untuk melaksanakan upacara maka pada tahun ini pelaksanaan upacara diikuti dengan menyaksikan upacara peringatan Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke- 75 yang disiarkan langsung dari Istana Negara. Pelaksanaan upacara diikuti oleh kepala sekolah, guru, karyawan, dan siswa/i SMAK PENABUR Kota Jababeka melalui Zoom meeting pada pk. 09.30.


Meskipun dilaksanakan melalui Zoom, peserta upacara diwajibkan untuk mengikuti setiap instruksi dari protokoler di Istana Negara. Terompet yang berkumandang menandai dimulainya upacara peringatan detik-detik proklamasi. Presiden Republik Indonesia dan Wakil Presiden pun turut hadir langsung dalam upacara peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-75. Dalam peringatan detik-detik proklamasi, dilakukan juga pembacaan teks proklamasi. Prosesi selanjutnya yaitu mengheningkan cipta dan juga doa bersama. Puncak dari peringatan ini yaitu pengibaran Bendera Merah Putih diiringi instrumen lagu Indonesia Raya. Kemudian ditayangkan pula persembahan lagu untuk menutup pelaksanaan upacara peringatan Detik-detik Proklamasi. Semoga peringatan kemerdekaan Indonesia ini menjadi pengingat bagi kita semua untuk terus memajukan negeri kita tercinta, Indonesia. Indonesia Maju!

Indonesia Jaya!
Merdeka!
Merdeka!

 

Penulis: Maria Fransisca

Penyunting: Nunut Dumariana

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 April 2022
GKI Reward PSB BPK PENABUR Jakarta Tahun Pelajara...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Info Lebaran SMAK PENABUR Kota Jababeka 2022
Berikut ini info tentang Libur Hari Raya Idul Fit...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
Winners Announcement for Funday Thursday April 20...
On April 21st, members of SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
SMAK PENABUR Kota Jababeka Held an Event “Funday ...
As a part of celebrating English Language Day, on...
Berita Lainnya - 01 November 2021
POJOK BEST: Berkata Bohong atau Jujur?
Berita Lainnya - 02 November 2021
POJOK BEST: Teladan Ayub dalam Mengikut Tuhan
Hai, sobat AKJ! Ingatkah kalian tokoh Yudas Iskar...
Berita Lainnya - 03 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran dari Tatapan Mata
Kejujuran merupakan aspek moral yang memiliki nil...
Berita Lainnya - 04 November 2021
POJOK BEST: Jujur dalam Hal Apa Pun
Kejujuran merupakan sikap yang harus dimiliki set...
Berita Lainnya - 06 November 2021
POJOK BEST: Jujur dalam Bersaksi
Kalian pasti menganggap kejujuran merupakan hal y...
Berita Lainnya - 24 August 2022
Pojok Best : Hati yang Penuh Belas Kasihan, Keren...
Berita Lainnya - 25 August 2022
Pojok Best : Kebiasaan baik sebagai ungkapan syuk...
hal-hal yang perlu kita lakukan sebagai ungkapan ...
Berita Lainnya - 26 August 2022
Pojok Best : Benarkah kamu sudah bermurah hati?
Murah hati berarti mengasihi sesama dan memiliki ...
Berita Lainnya - 27 August 2022
Pojok Best : Kemurahan Hati Dimulai Dari Tindakan...
Kemurahan hati bukanlah tindakan melainkan cara h...
Berita Lainnya - 28 August 2022
Pojok Best : Orang Yang Murah Hati Adalah Orang Y...
Orang yang murah hati adalah orang yang suka memb...
Berita Lainnya - 09 May 2023
Caring Moment: Tubuh Bukan Penghambat untuk Menja...
Berita Lainnya - 10 May 2023
Pojok Best : Berdiam Diri, Hadapi Dengan Sabar
Pojok Best : Berdiam Diri, Hadapi Dengan Sabar
Berita Lainnya - 10 May 2023
Caring Moment: Lakukanlah Kebaikan-kebaikan kecil
Dalam keadaan apapun dan dimanapun, saya selalu b...
Berita Lainnya - 11 May 2023
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Berita Lainnya - 11 May 2023
Caring Moment: Menabur dan Menuai
Ayah saya memiliki prinsip selama masih hidup ber...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Pemanfaatan Gadget Pada Remaja
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Perbaikan Jalan
Cerita Sobat AKJ: Perbaikan Jalan
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Olahraga Penting untuk Kesehatan
Cerita Sobat AKJ: Olahraga Penting untuk Kesehatan
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Sopan Santun itu Sangat Penting
Cerita Sobat AKJ: Sopan Santun itu Sangat Penting
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kecanduan Gawai
Cerita Sobat AKJ: Kecanduan Gawai

Choose Your School

GO