Tuhan Pemulih Hati Yang Patah

BERITA LAINNYA - 19 December 2024

Tuhan Pemulih Hati Yang Patah 

 

Mazmur 34:18 (TB):

"TUHAN dekat dengan orang-orang yang patah hati, dan menyelamatkan orang-orang yang remuk jiwanya."

 

Menjelang akhir tahun kita mengulas kembali kehidupan kita selama setahun ini. Dalam perjalananan setahun yang penuh tantangan, kita pasti sering berada di fase entah itu karena kekecewaan, kehilangan, atau perasaan patah hati. Dalam saat-saat seperti ini, kita sering merasa sendirian dan tidak ada harapan. Namun, ayat ini mengingatkan kita bahwa Tuhan sangat dekat dengan orang-orang yang sedang terluka dan remuk hatinya.

Kedekatan Tuhan bukan hanya sekadar kehadiran-Nya yang menghibur, tetapi juga kuasa-Nya untuk menyembuhkan. Ketika kita merasa tidak mampu lagi untuk bangkit, Tuhan hadir untuk memberikan kekuatan dan pemulihan. Dia tidak hanya melihat penderitaan kita, tetapi juga menyelamatkan kita dari kegelapan yang mengelilingi.

Marilah kita membuka hati untuk merasakan kehadiran Tuhan yang menghibur, memberi damai, dan menyembuhkan luka. Tidak ada hati yang terlalu remuk bagi Tuhan untuk diperbaiki. Ia adalah sumber pengharapan yang tidak pernah habis, dan kasih-Nya lebih besar dari segala rasa sakit yang kita alami.

Tags:
BERITA LAINNYA - 20 March 2024
“Resensi Buku Lima Sekawan Rahasia Harta Karun”
BERITA LAINNYA - 21 March 2024
Resensi Buku: Lima Sekawan: Ke Bukit Billycock
Resensi Buku: Lima Sekawan: Ke Bukit Billycock
BERITA LAINNYA - 22 March 2024
“Masa Lalu Mata-Mata Terlihai Klan Bulan”
“Masa Lalu Mata-Mata Terlihai Klan Bulan”
BERITA LAINNYA - 23 March 2024
“Mengenal Keigo Higashino melalui Keajaiban Toko ...
“Mengenal Keigo Higashino melalui Keajaiban Toko ...
BERITA LAINNYA - 24 March 2024
“Menggali Misteri Mistisnya Hilang di Dalam Gunun...
“Menggali Misteri Mistisnya Hilang di Dalam Gunun...
BERITA LAINNYA - 11 September 2024
Andalkan Tuhan dalam Segala Situasi
BERITA LAINNYA - 22 July 2024
Percaya Pada Waktu Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 11 September 2024
Damai Sejahtera di Tengah Badai
Damai Sejahtera di Tengah Badai
BERITA LAINNYA - 23 July 2024
Menjadi seperti Kanak-kanak Yesus
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 24 July 2024
Mengasihi Diri Sendiri
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 12 November 2024
Rancangan Allah Sebagai Perisai Hidup
BERITA LAINNYA - 01 November 2024
Waktu Tuhan Pasti Terbaik
Waktu Tuhan Pasti Terbaik
BERITA LAINNYA - 01 November 2024
JALAK BALI
Artikel
BERITA LAINNYA - 08 November 2024
Kirab Budaya Dugderan
Artikel
BERITA LAINNYA - 14 November 2024
Allah Memenuhi Hati Orang Bersyukur Dengan Kegemb...
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 04 January 2025
Dibebaskan Melalui Pengampunan
BERITA LAINNYA - 05 January 2025
Mengawali hari dengan doa..
Mengawali hari dengan doa..
BERITA LAINNYA - 03 January 2025
ROKOK DAN DAMPAKNYA PADA REMAJA
Artikel
BERITA LAINNYA - 10 January 2025
GELOMBANG PHK
Artikel
BERITA LAINNYA - 07 January 2025
Keunikan Kantong Semar dalam Dunia Flora
Artikel
BERITA LAINNYA - 12 March 2025
Bidang 8 : Candi Mendut
BERITA LAINNYA - 12 March 2025
Candi Jiwa : Jejak Sejarah di Tanah Karawang
Candi Jiwa
BERITA LAINNYA - 04 March 2025
Pencobaan Menghasilkan Pertumbuhan
Pencobaan Menghasilkan Pertumbuhan
BERITA LAINNYA - 05 March 2025
Menemukan Arah dalam Setiap Langkah
Menemukan Arah dalam Setiap Langkah
BERITA LAINNYA - 06 March 2025
Cerminan Kasih Tuhan dalam Heterogenitas
Cerminan Kasih Tuhan dalam Heterogenitas

Choose Your School

GO